125 Rekomendasi Nama Bayi Perempuan Berawalan Huruf N Beserta Artinya

Minggu 11 September 2022, 22:00 WIB

SUKABUMIUPDATE.com - Kehadiran seorang anak merupakan anugerah terindah dalam kehidupan pernikahan. Oleh sebab itu, pemberian nama Bayi laki-laki maupun perempuan tidak bisa sembarangan, karena nama diyakini juga merupakan sebuah doa.

Bagi pasangan yang sedang bingung menentukan nama untuk sang buah hati. Berikut ini daftar Nama Bayi perempuan berawalan Huruf N yang bisa menjadi Inspirasi untuk Anda menamai buah hati tercinta.

Baca Juga :

50 Rekomendasi Nama Bayi Laki-laki yang Unik Lengkap dengan Artinya

Rekomendasi Nama Bayi Perempuan Berawalan

  1. Na’amah : Burung unta
  2. Na’ibah : Yang mewakili
  3. Naafisah : Yang amat berharga
  4. Naaz : kebanggan
  5. Naazima: Piawai merangkai puisi
  6. Naazneen : Cantik
  7. Nabawi : berita baik
  8. Nabeeha: Menonjol, berkualitas
  9. Nabia : bangsawan/ cerdas
  10. Nabighah : Mulia
  11. Nabighah:cerdas, terhormat, kenamaan, besar, mulia
  12. Nabihah : cerdik, mulia
  13. Nabila : cerdik, mahir, mulia, luhur
  14. Nabilah : terhormat, mulia, cerdik, mahir
  15. Nabilia : kedermawanan
  16. Nabillah : Mau bekerja keras
  17. Nachelle : Perempuan Tangguh
  18. Nada : murah hati, embun di pagi hari
  19. Nadawi : dermawan
  20. Nadda : Murah hati
  21. Nadine : Kemenangan sempurna
  22. Nadira : Murni, berharga
  23. Nadirah : jarang, langka, antik, berseri-seri, khusus, unik
  24. Naditya: Lahir di siang hari
  25. Nadiyah : awal mula sesuatu, pembawa kesetiaan
  26. Nadja: Tidak mudah menyerah
  27. Nadjaisha : wanita mulia
  28. Nadra : unik
  29. Nadwa : dermawan
  30. Nadya : awal mula sesuatu yang mulia
  31. Nadzira : waspada
  32. Naeema : Diberkahi
  33. Na'eemah: Perempuan yang perhatian dan penuh belas kasih
  34. Nafi'ah : yang memberi manfaat
  35. Nafisah : berharga, melimpah ruah
  36. Nafiyah : bermanfaat
  37. Nafla : Matahari
  38. Nafrini : Dia membawa kecantikan
  39. Nageena : permata
  40. Naghmah : Suara yang merdu
  41. Naibah : yang halus/ lembut
  42. Naifa : Jujur , baik hati
  43. Naifah : Kedudukan tinggi
  44. Naifasha : sesuatu yang berharga
  45. Naila : yang memperoleh
  46. Na'imah: Hidup dalam kedamaian dan kebahagiaan
  47. Naime: bahagia dan tenang
  48. Naina : mata
  49. Naira : Bersinar, berkilau
  50. Naisya : Yang memberi nasehat berharga

photoBayi Perempuan - (Freepik)</span

  1. Naisyaturrahma : Wanita yang diberikan keberkahan
  2. Najia : Baik hati, cantik
  3. Najibah : Terlahir Mulia, Terhormat
  4. Najidah : Berani
  5. Najla: Bermata hitam nan indah
  6. Najuwa : Cahaya yang mulia
  7. Najwati : Keselamatan
  8. Nakedra : Cantik Dan Cerdas
  9. Nalan: terhormat
  10. Namra : Air
  11. Nandhita : Tidak tercela
  12. Nania : Cantik; memikat
  13. Naoko: Anak yang baik
  14. Naomi : Cantik
  15. Naqiyya : Murni
  16. Naraya : Harapan semua mahluk
  17. Nareswari : Ratu
  18. Nasha : harum
  19. Nashia : Anak muda yang bertumbuh
  20. Nashida : pelajar
  21. Naumira : Sopan
  22. Naura : Bunga, cahaya, pancaran
  23. Naureen : Berkat Tuhan
  24. Naushaba : obat yang dapat menyembuhkan segala macam penyakit
  25. Nausheen : manis/ menyenangkan
  26. Naveda : Hal-Hal Yang Menyenangkan
  27. Navila : Pendatang baru
  28. Navya: Wanita cerdas dan dihormati
  29. Nawra : Bunga, kebahagiaan
  30. Nayaka : Pemimpin
  31. Nayla : Anugrah
  32. Nayyara : Kebahagiaan, kehormatan dan pernikahan
  33. Naz: malu
  34. Nazanin : Kekasih
  35. Nazaria : Untuk Tuhan
  36. Nazeera : Penolong
  37. Nazhwa : Bersemangat, bergairah
  38. Nazilla : Cantik, mungil
  39. Nazindah : Pendiri Agama
  40. Nazish : Keharuman, Bangga
  41. Naziya : Mampu memberikan inspirasi
  42. Nazmin : Cahaya Terang
  43. Nazneen : Cantik
  44. Necla: anak perempuan, kompetisi
  45. Nediva : Pemberian
  46. Neena : Mata yang indah, mata yang cantik
  47. Neha : Penuh Cinta
  48. Neira : Bersikap bijaksana
  49. Nindya : diberi kelebihan
  50. Nirmala : Suci, tanpa cacat

photoBayi Perempuan - (Freepik)</span

  1. Noura : Sentosa, bersemangat
  2. Noushafarin : Pembawa kegembiraan
  3. Novalinda : Bijaksana dan teguh
  4. Novianty : Yang lahir di bulan November
  5. Nuala : Orang Yang Adil
  6. Nufaysah : Orang Yang Mengatur Pernikahan Nabi Muhammad Dan Khadijah
  7. Nuha : Sangat Jenius
  8. Nuka : Anak Perempuan Bungsu
  9. Nunila : Anak kesembilan
  10. Nura : Lampu, Cahaya Islam
  11. Nuraini : Bersemangat, berpengetahuan dan keindahan
  12. Nuraisha : Wanita yang hidup bahagia
  13. Nuray: memiliki kecerahan seperti bulan
  14. Nurayda : Yang Cerdas
  15. Nurazzahrah : Bahagia, dihormati
  16. Nurfadilah : Cahaya dan Kebajikan
  17. Nurgul: mawar bercahaya
  18. Nuri : Bercahaya
  19. Nurindahsari : Cahaya, cantik, dan bunga
  20. Nurlinda : Cahaya lembut
  21. Nurten: kulit bercahaya
  22. Nurwandya : Teguh, pemimpin yang baik
  23. Nusreta : Kemenangan
  24. Nuwaylah : Sang Pemenang
  25. Nyla : Seorang Pemenang

Baca Juga :

50 Rekomendasi Nama Bayi Laki-laki yang Unik Lengkap dengan Artinya

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Simak breaking news Sukabumi dan sekitarnya langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita SukabumiUpdate.com WhatsApp Channel : https://whatsapp.com/channel/0029VaXv5ii0LKZ6hTzB9V2W. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.
Berita Terkini
Sukabumi22 November 2024, 13:30 WIB

KPK Beri Penyuluhan Pencegahan Korupsi untuk Anggota DPRD Kabupaten Sukabumi

Adapun penyuluhan yang diberikan yang pertama terkait pendidikan anti korupsi, kedua pencegahan dan ketiga penindakan.
Kepala Satuan Tugas Wilayah II Koordinasi dan Supervisi KPK RI, Arif Nurcahyo saat memberikan penyuluhan kepada 60 anggota DPRD Kabupaten Sukabumi. (Sumber : SU/Ilyas)
Sukabumi Memilih22 November 2024, 13:11 WIB

Dipandu Yasmin dan Agung, Daftar Panelis Debat ke II Pilkada Kabupaten Sukabumi 2024

Debat antara paslon 01, Iyos - Zainul dan paslon 02 Asep Japar - Andreas akan berlangsung Jumat (22/11/2024) di Hotel Sutan Raja Bandung, mulai pukul 14.00 WIB.
Presenter INews TV Yasmin Athania akan memandu (hots) debat publik II Pilkada Kabupaten Sukabumi, Jumat (22/11/2024) (Sumber: akun medsos Yasmin Athania)
Food & Travel22 November 2024, 13:00 WIB

Kebun Teh Cipasung, HTMnya Rp10.000 Spot Menarik untuk Healing di Majalengka

Biaya masuk ke Kebun Teh Cipasung cukup terjangkau, sehingga Anda tidak perlu mengeluarkan biaya yang besar untuk menikmati keindahan alam ini.
Dengan semua kelebihan yang dimiliki, Kebun Teh Cipasung memang layak untuk dijadikan tujuan wisata Anda. (Sumber : Screenshot YouTube/@Apri Subroto).
Bola22 November 2024, 12:00 WIB

Prediksi Persebaya Surabaya vs Persija Jakarta di Liga 1: H2H, Susunan Pemain dan Skor

Persebeya vs Persija akan tersaji sore ini dalam lanjutan liga 1 pekan ke-11.
Persebeya vs Persija akan tersaji sore ini dalam lanjutan liga 1 pekan ke-11. (Sumber : X/@persebayaupdate/@Persija_Jkt).
Sukabumi22 November 2024, 11:58 WIB

Diduga Pecah Ban, Truk Muatan Pasir Masuk Jurang di Parungkuda Sukabumi

Berikut kronologi sementara kecelakaan tunggal truk muatan pasir masuk jurang di Parungkuda Sukabumi.
Kondisi truk muatan pasir yang masuk jurang di pinggir jalan raya di Parungkuda Sukabumi. (Sumber : SU/Ibnu)
Sukabumi22 November 2024, 11:51 WIB

Babi Hutan Masuk Sumur di Cidolog Sukabumi, Upaya Evakuasi Sampai Dua Jam

Warga Cidolog Sukabumi geger babi hutan masuk sumur 7 meter. Bahu membahu evakuasi hingga membutuhkan waktu dua jam.
Warga evakuasi babi hutan yang masuk ke sumur sedalam 7 meter di Cidolog Sukabumi. (Sumber : Tangkapan layar video/Istimewa)
Science22 November 2024, 11:13 WIB

14 Kecamatan di Sukabumi Waspada! BMKG Keluarkan Peringatan Potensi Banjir

BMKG memprakirakan intensitas curah hujan di sebagian besar wilayah Jawa Barat pada dasarian atau sepuluh hari ketiga November 2024 berkategori menengah hingga tinggi.
Ilustrasi. Motor terseret banjir di Gang Peda Pasar kawasan Ahmad Yani Kota Sukabumi, 5 November 2024. (Sumber: istimewa)
Sukabumi22 November 2024, 11:02 WIB

Warga Jampangtengah Sukabumi Dibacok OTK hingga Luka Parah di Kepala dan Dagu

Seorang pria di Jampangtengah Sukabumi mengalami luka parah di kepala dan dagu usai dibacok sajam oleh orang tak dikenal (OTK).
Ilustrasi. Seorang pria warga Jampangtengah Sukabumi dibacok OTK hingga luka parah. (Sumber Foto: Istockphoto/ Zoka74)
Inspirasi22 November 2024, 11:00 WIB

Sarjana dengan IPK 3,00 Cari Kerja? Cek Info Loker Jawa Barat Berikut!

Lulusan S1 masih nganggur? Berikut Info Loker Jawa Barat untuk Anda!
Ilustrasi. Karyawan Tetap. Info Loker Jawa Barat Lulusan Sarjana dengan IPK 3,00 (Sumber : Freepik/@katemangostar)
Sehat22 November 2024, 10:46 WIB

Tips Menjaga Kebugaran Tubuh di Musim Penghujan

Musim penghujan memang membawa udara sejuk dan nyaman, namun juga dapat menjadi tantangan bagi kebugaran tubuh. Artikel ini memberikan beberapa tips untuk tetap aktif meski cuaca tidak mendukung.
Menjaga Kebugaran Tubuh di Musim Penghujan (Sumber : Freepik/@pvproductions)