Tahu Bulat Hingga Simulator Perang Sarung, 7 Rekomendasi Game Android Buatan Indonesia

Kamis 15 Juni 2023, 18:15 WIB
Inilah beberapa game android buatan anak bangsa Indonesia yang bisa kamu mainkan untuk mengisi waktu luang | Foto: Istimewa

Inilah beberapa game android buatan anak bangsa Indonesia yang bisa kamu mainkan untuk mengisi waktu luang | Foto: Istimewa

SUKABUMIUPDATE.com - Video mame menjadi salah satu hiburan yang sudah ada sejak lama. Jika dulu video game harus dimainkan dengan perangkat khusus seperti Playstation dan sebagainya, kini game sudah bisa dimainkan di handphone android.

Tak hanya itu, saat ini juga banyak game android yang dikembangkan oleh anak bangsa Indonesia, bahkan beberapa diantaranya mengangkat tema lokal yang sangat ikonik.

Beberapa tema unik sangat Indonesia banget yang dijadikan tema game tersebut seperti tahu bulat dan perang sarung. Selain itu masih banyak game android dengan tema menarik lain buatan anak bangsa.

Merangkum dari berbagai sumber, berikut rekomendasi game android buatan indonesia yang bisa kamu mainkan.

Baca Juga: 6 Ajaran Aneh Ponpes Al Zaytun: Ragukan Al-Quran hingga Dosa Zina Ditebus Uang

1. Tahu Bulat

Game casual yang dikembangkan oleh Own Games. Kamu akan berperan sebagai pedagang tahu bulat yang harus mengelola usaha dengan memasak dan menjual tahu bulat kepada pelanggan.

Game ini lengkap dengan backsound suara penjual tahu bulat yang khas sehingga bisa membuat kamu benar-benar merasa menjadi penjual tahu bulat.

2. Simulator Perang Sarung

Game Android satu ini mengangkat permainan tradisional sebagai tema utamanya. Dalam game ini pemain akan ‘berperang’ dengan para musuh menggunakan sarung.

Namun, ada hal menarik dari sekadar bertarung, yaitu kamu akan mengeksplore perkampungan yang cukup luas sebagai arena permainan.

Baca Juga: 5 Rekomendasi Game Android yang Cocok Dimainkan di Akhir Pekan

3. Simulator Bus Indonesia

Dalam game ini, kamu akan berperan sebagai pengemudi bus. Dalam game ini terdapat banyak bus dengan corak bus-bus yang ada di indonesia dengan rute-rute menarik.

Selain itu, setiap bus juga memiliki klakson yang sempat viral “om telolet om” dengan bunyi-bunyi yang unik.

4. Juragan Ojek

Game ini juga bisa dibilang simulator karena kamu akan berperan sebagai bos para tukang ojek. Kamu akan mengatur manajemen perusahaan ojek dan berusaha memuaskan pelanggan. Kamu juga dituntut untuk bisa mengembangkan perusahaan ojek hingg tersebar di banyak daerah lain.

Baca Juga: Gak Bikin Lag, 10 Rekomendasi Game Android Ringan dan Terbaik 2023

5. DreadOut

Merupakan game horor yang dikembangkan oleh Digital Happiness. Kamu akan menjelajahi sebuah kota terbengkalai yang penuh dengan hantu-hantu misterius.

6. Tap Tap Fish - AbyssRium

Game simulasi dan relaksasi yang dikembangkan oleh Idle Idea Factory. Kamu akan membangun dan mengelola akuarium virtual yang indah dengan berbagai jenis ikan dan hewan laut.

7. Dreadnoughts Defense

Game pertahanan menara yang dikembangkan oleh Ironcode Gaming. Kamu akan memimpin armada kapal perang dan melindungi pangkalanmu dari serangan musuh.
Itulah beberapa game android yang bisa kamu mainkan untuk mengisi waktu luang.

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Simak breaking news Sukabumi dan sekitarnya langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita SukabumiUpdate.com WhatsApp Channel : https://whatsapp.com/channel/0029VaXv5ii0LKZ6hTzB9V2W. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.
Editor :
Berita Terkait
Berita Terkini
Sukabumi Memilih21 November 2024, 22:29 WIB

Dukungan Istri, Dibalik Optimisme Asep Japar Menjemput Kemenangan Pilkada Sukabumi

Asep Japar, calon bupati Sukabumi nomor urut 2, melangkah dengan penuh semangat dalam menghadapi pemilihan kepala daerah (Pilkada) Kabupaten Sukabumi
Asep Japar dan istri | Foto : Sukabumiupdate
Sehat21 November 2024, 21:00 WIB

7 Penyebab Gagal Jantung Sisi Kiri : Simak Diagnosis dan Cara Penanganannya

Gagal jantung sisi kiri terjadi ketika ventrikel kiri jantung tidak bisa memompa darah secara efektif ke seluruh tubuh.
Ilustrasi gagal jantung sebelah kiri (Sumber : Freepik/@wayhomestudio)
Jawa Barat21 November 2024, 20:40 WIB

Gempa Beruntun Guncang Cianjur, Sejumlah Gedung Sekolah Dilaporkan Rusak

Gempa tektonik terjadi secara beruntun, Kamis 21 November 2024. Warga yang merasakan getaran gempa itu pun terbatas wilayahnya yaitu Kecamatan Cibeber, Kabupaten Cianjur, Jawa Barat.
Gempabumi Cianjur, Kamis (21/11/2024) | Foto : Pixabay
Sukabumi21 November 2024, 20:18 WIB

Sempat Tertutup Longsor, Akses Ke Pondok Halimun dan Goalpara Sukabumi Kembali Normal

Dua bencana longsor terjadi dampak hujan deras di Kabupaten Sukabumi. Longsor dan pohon bambu tumbang di jalan menuju wisata Pondok Halimun di Kecamatan Sukabumi, dan longsor di jalan Cisarua - Goalpara, Kecamatan Sukaraja.
Longsor di Jalan Pondok Halimun, Kecamatan Sukabumi | Foto : Istimewa
Food & Travel21 November 2024, 20:00 WIB

Wisata Populer di Banten, Kamu Harus Kunjungi 5 Tempat Ini Saat Liburan!

Dengan beragam pilihan destinasi, mulai dari pantai yang eksotis hingga peninggalan sejarah yang kaya, Banten mampu memanjakan setiap wisatawan.
Pulau Peucang, Banten memang menyimpan segudang pesona wisata yang sayang untuk dilewatkan, terutama saat liburan. (Sumber : tnujungkulon.menlhk.go.id)
Sehat21 November 2024, 19:30 WIB

Gagal Jantung Sisi Kiri : Ketahui Jenis dan Gejalanya

Gagal jantung sisi kiri adalah kondisi di mana sisi kiri jantung tidak mampu memompa darah dengan efisien ke seluruh tubuh. Hal ini menyebabkan darah menumpuk di paru-paru dan menimbulkan gejala seperti sesak napas.
Ilustrasi gagal jantung sisi kiri (Sumber : Freepik/@msgrowth)
Food & Travel21 November 2024, 19:00 WIB

Pesona Sunset dan Pasir Putih, Wisata Pantai Santolo Garut HTM Cuma Rp10.000!

Pantai Santolo Garut memiliki pasir putih yang lembut dan bersih, yang sempurna untuk berjemur dan bermain air.
Sunset di Pantai Santolo Garut. Foto: IG/ummifatravelling
Sukabumi21 November 2024, 18:46 WIB

Kesurupan Massal Ratusan Karyawan PT GSI Cikembar Sukabumi

Peristiwa kesurupan massal menggemparkan PT Glostar Indonesia (GSI) I Cikembar, Kamis (21/11/2024) pagi. Ratusan karyawan di pabrik yang berlokasi di Jalan Raya Pelabuhan II, Kecamatan Cikembar, Kabupaten Sukabumi.
Ratusan karyawan GSI Cikembar Sukabumi kesurupan massal | Foto : Istimewa
Entertainment21 November 2024, 18:30 WIB

Profil Girl Grup 2NE1 yang Bakal Konser Dua Hari di Jakarta

Girl grup asal YG Entertainment, 2NE1 akan menggelar konser di Indonesia bertajuk WELCOME BACK selama dua hari, pada 22 dan 23 November 2024 di Beach City International Stadium, Ancol, Jakarta.
Profil Girl Grup 2NE1 yang Bakal Konser Dua Hari di Jakarta(Sumber : Instagram/@_minzy_mz)
Life21 November 2024, 18:00 WIB

Doa Selamat Perjalanan, Amalkan Saat Bepergian Keluar Rumah Agar Selamat Sampai Tujuan

Dengan membaca doa selamat perjalanan, kita memohon perlindungan Allah dari segala macam bahaya dan kesulitan yang mungkin kita hadapi selama aktivitas di luar rumah.
Bacaan Doa Selamat Perjalanan, Yuk Amalkan Sebelum Pergi Untuk Beraktivitas (Sumber : Freepik.com /@fanjianhua).