SUKABUMIUPDATE.com - HP Tecno kini menjadi incaran pengguna tanah air karena menawarkan harga yang murah dengan spek yang berkualitas. Tecno Mobile, sebuah merek smartphone global dari Transsion Holdings, telah menghadirkan berbagai macam smartphone di Indonesia dengan harga yang terjangkau dan spesifikasi yang mumpuni.
Tecno menjadi pilihan karena harga HP-nya yang murah. Hal ini membuat HP Tecno menjadi pilihan yang menarik bagi pengguna yang ingin mendapatkan smartphone berkualitas tanpa harus merogoh kocek terlalu dalam.
Meskipun murah, HP Tecno tidak murahan. Tecno menawarkan berbagai macam fitur dan spesifikasi yang berkualitas pada HP-nya, seperti kamera yang bagus, baterai yang tahan lama, dan prosesor yang mumpuni.
Baca Juga: Mulai Rp 1 Jutaan! Daftar Harga HP Vivo Terbaru Bulan Maret 2024
Berikut adalah daftar harga HP Tecno Maret yang masih dijual secara resmi di website Tecno di Indonesia, dikutip dari Suara.com.
- Tecno Phantom V Flip 5G: Rp 7.999.000
- Tecno Pova 5: Rp 1.948.000
- Tecno Pova Neo 3: Rp 1.648.000
- Tecno Camon 20 Premiere 5G: Rp 5.499.000
- Tecno Camon 20 Pro: Rp 3.999.000
- Tecno Camon 19 Pro: Rp 2.448.000
- Tecno Spark 20C NFC 4GB+128GB: Rp 1.494.000
- Tecno Spark 20C NFC8GB+256GB: Rp 1.744.000
- Tecno Spark 20C NFC 12GB+256GB: Rp 2.499.000
- Tecno Spark 1O NFC: Rp 1.499.000
- Tecno Spark 6 Go 2021: Rp 1.599.000
- Tecno POP 5: Rp 1,149.000
Tecno merupakan merek smartphone yang baru di Indonesia, namun telah menunjukkan
pertumbuhan yang pesat. Tecno menawarkan smartphone dengan harga yang terjangkau dan spesifikasi yang mumpuni, sehingga mampu menarik minat konsumen di Indonesia.
Itulah daftar harga HP Tecno Maret 2024 yang bisa kamu jadikan referensi. Ingat, harga yang tertera di atas hanya perkiraan dan bisa berubah sewaktu-waktu.
Sumber: Suara.com (Pasha Aiga Wilkins)