7 Rekomendasi Smartphone Terbaik di Tahun 2022!

Rabu 28 Desember 2022, 11:41 WIB
(Foto Ilustrasi) Pengadaan HP tablet di era sekarang tentu sangat dibutuhkan. | Foto: Samsung

(Foto Ilustrasi) Pengadaan HP tablet di era sekarang tentu sangat dibutuhkan. | Foto: Samsung

SUKABUMIUPDATE.com - Pengadaan HP tablet di era sekarang tentu sangat dibutuhkan. Terbukti dari banyaknya produk smartphone yang terus rilis dalam setiap tahunnya dengan spesifikasi terbaru. Tak heran jika banyak orang yang mulai menekuni bisnis tersebut.

Akhir tahun bisa menjadi waktu yang tepat bagi Anda untuk membeli smartphone baru. Apalagi di sepanjang tahun 2022 banyak sekali smartphone yang menampilkan fitur dan inovasi unik sehingga menggiurkan untuk dimiliki.

Rekomendasi Smartphone untuk Pengadaan HP Tablet

Saat ini konsumen bisa membandingkan produk smartphone antara satu sama lain dengan mudah. Hal tersebut sangat membantu untuk menemukan produk yang unggul. Namun, bagi Anda yang bingung ingin membeli smartphone yang mana, di bawah ini ada beberapa rekomendasinya.

1. Samsung Galaxy Z Flip 4

Salah satu rekomendasi smartphone yang bisa dipertimbangkan untuk dibeli adalah Samsung Galaxy Z Flip 4. Produk Samsung kembali memasarkan ponsel lipat yang saat ini menarik perhatian banyak masyarakat. Selain Galaxy Z Flip 4, produk serupa ditemukan pada Z Fold 4.

Sama-sama mengusung spesifikasi dan fitur andalan HP flagship, seri tersebut sudah beberapa kali masuk dalam drama Korea kesayangan, lho. Bahkan produk dari Samsung ini dijuluki sebagai HP Drakor.

2. Xiaomi Redmi Note 11

Apakah Anda penggemar produk Xiaomi? Jika iya, tidak ada salahnya untuk melakukan pengadaan HP tablet dengan produk satu ini. Redmi Note 11 termasuk murah karena bisa didapatkan dengan harga kisaran Rp 2 jutaan.

Xiaomi Redmi Note 11 dilengkapi dengan layar AMOLED 6,43 inci dengan refresh rate 90Hz. Produk ini sangat cocok dinikmati oleh Anda yang gemar menonton video. Ditambah lagi kapasitas baterainya yang besar, yakni mencapai 5.000 mAh.

3. Oppo Find X5 Pro

Oppo juga tidak ingin kehilangan momen kesempatan untuk menarik perhatian masyarakatnya dengan mengeluarkan produk terbaru berupa Find X5 Pro. Produk tersebut mengalami peningkatan kamera yang signifikan. Jika Anda mencari kualitas kamera terbaik, maka Find X5 Pro bisa jadi solusi tepat.

Vendor asal China ini mengembangkan chip gambar MariSilicon X Imaging NPU. Hal itu memungkinkan adanya penurunan noise sehingga menghasilkan video resolusi tinggi di malam hari.

4. Apple iPhone 14 Pro

Pengadaan HP tablet yang banyak dicari di tahun 2022 adalah Apple iPhone 14 Pro. Pabrikan Cupertino tersebut menghadirkan dua fitur stabilisasi gambar baru yang membuatnya unggul. Alhasil, perekaman video yang dihasilkan terlihat andal.

Terlebih adanya pengaturan Enhanced Stabilization yang akan memotong sebagian kecil footage video. Ada pula mode Action Mode yang memungkinkan pemotongan lebih berat untuk mencapai hasil video lebih stabil dengan resolusi 2K.

5. Samsung Galaxy S22 Ultra

Produk Samsung kali ini menampilkan seri flagship dengan model Ultra yang paling menonjol. Varian yang paling prima dari seri Galaxy S ini mendapatkan banyak pujian dari pencinta gadget dan reviewer.

Keunggulan yang bisa dirasakan oleh penggunanya adalah peningkatan di sektor kamera dan peningkatan fungsi pena digital S Pen. Dalam produk tersebut, S Pen tersedia sebagai bawaan perangkat seperti pada seri Galaxy Note dulu.

6. Vivo V23 5G

Salah satu rekomendasi smartphone terbaik yang bisa Anda beli adalah Vivo V23 5G. Produk satu ini cocok untuk pengguna yang lebih mengutamakan desain dan kualitas kamera. Terlihat desainnya yang elegan dengan frame aluminium berdesain flat dan rounded corner.

Inovasi terbaru dari V23 5G terletak pada color changing yang hadir di varian warna Sunshine Gold. Alhasil memungkinkan bagian belakang smartphone bisa berubah warna saat terkena sinar UV atau sinar matahari selama beberapa waktu.

7. Xiaomi Poco F4

Rekomendasi smartphone yang worth itu saat ini adalah Xiaomi Poco F4. Bisa dibilang spesifikasinya hampir setara dengan HP kelas flagship yang harganya belasan jutaan. Poco F4 hadir dengan layar AMOLED yang sangat bagus dan kecepatan refresh rate mencapai 120Hz.

Pengadaan HP Tablet Berkualitas Hanya di Blibli

Setelah melihat beberapa rekomendasi smartphone di atas, apakah Anda tertarik untuk membelinya? Jika iya, ada baiknya untuk mencari agen atau distributor terpercaya. Salah satunya adalah marketplace Blibli yang dikenal dengan pengadaan perangkat elektroniknya.

Menawarkan banyak sekali bonus, promo, dan gratis ongkir membuat pembeli merasa nyaman. Tak hanya itu saja, Anda juga bisa menggunakan Blibli untuk menjual kembali produk smartphone atau pun produk lainnya.

Rekomendasi pengadaan HP tablet di atas adakah yang menurut Anda menarik? Jangan lupa untuk membeli produk tersebut di Blibli, ya.

Sumber:

1. https://www.google.com/amp/s/www.cnbcindonesia.com/tech/20221223172153-37-399693/5-smartphone-terbaik-2022-dari-hp-oppa-sampai-kamera-garang/amp
2. https://tekno.10terbaik.com/2015/12/10-smartphone-baru-terbaik-2016.html?m=1
3. https://smallseotools.com/plagiarism-report/84ee62186629e8b358a07b6d5af1f97f/

Sumber: Siaran Pers

(Advertorial)

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Simak breaking news Sukabumi dan sekitarnya langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita SukabumiUpdate.com WhatsApp Channel : https://whatsapp.com/channel/0029VaXv5ii0LKZ6hTzB9V2W. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.
Berita Terkait
Berita Terkini
Sukabumi22 November 2024, 15:46 WIB

Sukabumi dalam Lingkaran Setan Judi Online

Sadbor merupakan fenomena gunung es kasus judi online di Sukabumi.
Foto ilustrasi tentang kasus judi online di Sukabumi. | Foto: SU
Food & Travel22 November 2024, 15:30 WIB

Curug Dengdeng, Surga Air Terjun Tersembunyi di Garut Selatan

Air Terjun Dengdeng adalah sebuah objek wisata alam tersembunyi yang terletak di bagian selatan Kota Intan, Garut.
Curug Dengdeng Garut Selatan. Foto: IG/curugdengdeng_grt
Sukabumi Memilih22 November 2024, 15:16 WIB

Debat Pilbup Sukabumi: Asep Japar-Andreas Sampaikan Kunci Wujudkan Sukabumi Mubarakah

Paslon nomor urut 2, Asep Japar-Andreas paparkan komitmen dan kunci dalam mewujudkan Kabupaten Sukabumi Mubarakah.
Paslon nomor urut 1 Asep Japar-Andreas saat memaparkan visi-misi dalam sesi pertama debat publik terakhir Pilkada Kabupaten Sukabumi 2024. (Sumber : Youtube Sukabumiupdate)
Sukabumi Memilih22 November 2024, 15:13 WIB

Debat Pilbup Sukabumi: Iyos-Zainul Sebut Solusi Masyarakat Sejahtera Tak Cukup Melanjutkan

Paslon Iyos-Zainul berkomitmen mengelola seluruh potensi demi mewujudkan Sukabumi yang Agamis, Sejahtera, Inovatif dan Kolaboratif.
Paslon nomor urut 1 Iyos-Zainul saat memaparkan visi-misi dalam sesi pertama debat publik terakhir Pilkada Kabupaten Sukabumi 2024. (Sumber : Youtube Sukabumiupdate)
Inspirasi22 November 2024, 15:00 WIB

Loker Sukabumi Sebagai Cook/Commis 1 Minimal SMK, Cek Kualifikasinya Disini!

Apabila kamu tertarik dengan lowongan kerja ini, segera daftarkan diri sekarang juga!
Ilustrasi. Loker Sukabumi Sebagai Cook/Commis 1 Minimal SMK, Cek Kualifikasinya Disini! (Sumber : Freepik)
Sukabumi Memilih22 November 2024, 14:55 WIB

Debat Publik II Pilbup Sukabumi 2024, Tim Asep Japar - Andreas: Visi Misi

Ajang adu gagasan pasangan calon ini disiarkan secara langsung oleh stasiun tv nasional atau bisa diakses melalui kanal youtube sukabumiupdate.com.
Paslon 02 pilkada kabupaten sukabumi 2024, Asep Japar - Andreas (Sumber: dok kpu kabupaten sukabumi)
Life22 November 2024, 14:39 WIB

Media Sosial: Senjata Baru dalam Kampanye Politik?

Media sosial mengubah kampanye politik: cepat, luas, dan interaktif. Namun, hoaks dan manipulasi jadi tantangan. Bagaimana memanfaatkan peluangnya tanpa terjebak risikonya? Simak ulasannya di sini!
Media sosial: alat kampanye politik yang efektif, tapi penuh tantangan. Bijaklah dalam menggunakan dan menerima informasi! (Sumber : freepik)
Food & Travel22 November 2024, 14:30 WIB

Wisata Alam Karacak Valley, Menikmati Keindahan Hutan Pinus dan Curug di Garut Kota

Karacak Valley Garut adalah pilihan yang tepat untuk wisatawan yang mencari ketenangan dan keindahan alam yang masih asri.
Kawasan Taman Wisata Karacak Valley terletak di perbukitan dengan pemandangan hutan pinus yang masih asri. Foto: IG/karacak_valley
Sukabumi Memilih22 November 2024, 14:28 WIB

Debat Publik II Pilbup Sukabumi 2024, Tim Iyos-Zainul: Pengalaman 38 Tahun

Dengan pengalaman Pak Iyos selama 38 tahun di pemerintahan dan Pak Zainul yang juga berpengalaman dalam mengelola pemerintahan, kami tetap percaya diri.
Paslon 01 Pilkada Kabupaten Sukabumi 2024 (Sumber: dok kpu kabupaten sukabumi)
Bola22 November 2024, 14:00 WIB

Prediksi Persib Bandung vs Borneo FC di Liga 1 2024/2025: H2H, Susunan Pemain dan Skor

Persib Bandung vs Borneo FC akan tersaji malam ini Jumat (22/11/2024), mulai pukul 19.00 WIB.
Persib Bandung vs Borneo FC akan tersaji malam ini Jumat (22/11/2024), mulai pukul 19.00 WIB. (Sumber : X/@BorneoSMR/@persib).