Resep Roti Es Krim Goreng, Camilan Manis Ini Cocok Jadi Stok Frozen Food Ringan!

Sabtu 23 November 2024, 07:00 WIB
Es Krim Goreng. Foto: Instagram/my.foodplace

Es Krim Goreng. Foto: Instagram/my.foodplace

SUKABUMIUPDATE.com - Es Krim Goreng adalah hidangan unik yang menggabungkan tekstur panas dari kulit luar yang digoreng dengan kelembutan dingin dari es krim di dalamnya.

Biasanya, es krim dibalut dengan lapisan tepung roti atau adonan khusus, lalu digoreng cepat dalam minyak panas untuk menjaga es krim tetap beku.

Hidangan unik dari es krim ini populer sebagai camilan atau penutup yang memanjakan selera karena kontras suhu dan teksturnya yang menarik. Rasa Roti Es Krim Goreng ini semakin lezat jika disajikan dengan saus cokelat atau karamel.

Baca Juga: Staats Spoorwegen, Perusahaan Kereta Api Hindia Belanda yang Berpusat di Bandung

Berikut Resep Es Krim Goreng, yang telah dikutip dari Cookpad. Yuk, recook untuk camilan di rumah!

Resep Roti Es Krim Goreng

Es Krim Goreng. Foto: Instagram/manna.icecreamEs Krim Goreng. Foto: Instagram/manna.icecream

  • Hasil Recook : 10 pcs

Bahan-bahan

  • 1 pack roti tawar (bisa roti kupas atau roti biasa)
  • Es krim (rasa opsional, bisa es krim rasa vanila, coklat atau strawberry)
  • 3 sdm Tepung terigu
  • 3 butir Telur (kocok lepas)
  • 10 sdm tepung panir
  • Alumunium foil

Cara Membuat Es Krim Goreng

  • Siapkan roti tawar, gilas ringan roti tawar bagian tengah agar mudah dibentuk
  • Simpan es krim ditengah roti tawar
  • Kemudian lipat roti membentuk segitiga.
  • Tekan tekan pinggir roti tawar agarr tertutup rapat.
  • Beri tepung tipis pada roti tawar yang sudah dilipat.
  • Kemudian simpan di freezer semalaman agar kaku dan es krim mengeras
  • Setelah disimpan 1 malam penuh, keluarkan roti dari freezer.
  • Guling-gulingkan roti es krim pada kocokan telur.
  • Balur roti tawar es krim dengan tepung panir.
  • Siapkan alumunium foil yang sudah dipotong-potong untuk membungkus roti.
  • Bungkus roti tawar es krim tepung panir dengan rapih dan terbungkus rapat.
  • Simpan roti tawar es krim di freezer selama satu malam penuh.
  • Roti es krim frozen siap digunakan.

Baca Juga: Terletak di Kaki Gunung Salak, Curug Nangka Bogor Cuma 30 Menit Dari Pusat Kota!

Cara menggoreng roti tawar es krim

  • Siapkan minyak goreng
  • Panaskan minyak goreng terlebih dahulu
  • Kecilkan api (sedang agar tidak terlalu lama matangnya)
  • Goreng roti tawar es krim sebentarhingga warna agak keemasan dan jangan dibolak balik
  • Roti es krim goreng siap disajikan!

Sumber: Cookpad

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Simak breaking news Sukabumi dan sekitarnya langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita SukabumiUpdate.com WhatsApp Channel : https://whatsapp.com/channel/0029VaXv5ii0LKZ6hTzB9V2W. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.
Editor :
Berita Terkait
Berita Terkini
Sukabumi Memilih23 November 2024, 11:16 WIB

Tak Progresif Soal Masalah Agraria di Sukabumi, 3 Catatan SPI Usai Nonton Debat Publik II Pilkada 2024

Ada tiga catatan yang diberikan SPI setelah melihat pemaparan paslon 01 Iyos - Zainul dan paslon 02 Asep Japar - Andreas tentang masalah agraria.
Ilustrasi.  Serikat Petani Indonesia atau SPI memberikan 3 catatan penting usai debat publik II pilkada Kabupaten Sukabumi, yang berlangsung di Kabupaten Bandung Jumat 22 November 2024. (Sumber: istimewa)
Food & Travel23 November 2024, 11:00 WIB

5 Rekomendasi Pantai Terindah di Ujunggenteng Sukabumi, Wajib Kesini!

Pantai-pantai Ujunggenteng di Kabupaten Sukabumi, Jawa Barat, adalah sebuah permata tersembunyi yang menawarkan keindahan alam yang masih sangat alami.
Pantai Tenda Biru - Ujung Genteng adalah destinasi wisata yang sempurna bagi Anda yang ingin melepas penat dan menikmati keindahan alam. (Sumber : Instagram/@mutiaraantini).
Nasional23 November 2024, 10:41 WIB

Bantu Ekosistem PPMI, Kementerian BUMN Dukung Perlindungan Pekerja Migran Indonesia

Kementerian BUMN menekankan pentingnya peran BUMN dalam memastikan fasilitas keberangkatan dan kedatangan pekerja migran di bandara serta program-program perlindungan lainnya.
Erick Thohir, Menteri BUMN.
Nasional23 November 2024, 10:09 WIB

Pemkab Sukabumi Buka Data, Anggota Komisi II DPR RI Minta Kemendagri Cek Mutasi Pejabat Jelang Pilkada 2024

Kepala BKPSDM Kabupaten Sukabumi, Teja Sumirat menyebut apa yang disampaikan Heri Gunawan anggota Komisi II DPR RI tidak tepat.
Dok Rabu (28/8/2024) mutasi pejabat di lingkungan Pemkab Sukabumi (Sumber: dokpim Kabupaten Sukabumi)
Bola23 November 2024, 10:00 WIB

Persib Bandung Unbeaten Sejak Awal Musim Liga 1 2024/2025, Naik Posisi Dua Klasemen!

Persib Bandung masih belum terkalahkan di 11 laga Liga 1 2024/2025.
Persib Bandung unbaeten dan merangsek ke posisi dua klasemen setelah kalahkan Borneo FC. (Sumber : X@persib).
Sukabumi23 November 2024, 09:39 WIB

Lagi! Truk Sampah Pemkab Sukabumi Terguling, Picu Macet di Jalur Cibadak

Truk sampah terguling di jalan nasional Sukabumi - Bogor, tepatnya di Karangtengah Cibadak Kabupaten Sukabumi dekat simpang Ciheulang, Sabtu (23/11/2024).
Truk sampah terguling di jalan nasional sukabumi bogor, Karang Tengah Cibadak, Sabtu (23/11/2024) (Sumber: istimewa)
Film23 November 2024, 09:30 WIB

Film Moana 2 Rilis 27 November 2024, Petualangan Baru yang Menegangkan di Lautan Oceania

Moana 2 dijadwalkan tayang pada 27 November 2024, yang tentunya akan membawa lebih banyak aksi, petualangan, serta lagu-lagu yang tak kalah menarik dari film pertama.
Film Moana 2, Rilis 27 November 2024, Petualangan Baru yang Menegangkan (Sumber : Disney)
Inspirasi23 November 2024, 09:00 WIB

Lowongan Kerja Pramugara dan Pramugari di KAI Services, Minimal SMA Sederajat

Apabila kamu tertarik dengan lowongan kerja ini, segera daftarkan diri sekarang juga!
Lowongan Kerja Pramugara dan Pramugari di KAI Services, Minimal SMA Sederajat (Sumber : Instagram/@rmu.id)
Sukabumi23 November 2024, 08:56 WIB

Ancam Belasan Jiwa, Banjir dan Longsor Terjang Sagaranten Sukabumi: Kedusunan Terisolir

Hujan deras mengguyur wilayah Sukabumi Selatan, pada Jumat siang hingga malang, 22 November 2024 memicu bencana hidrometeorologi.
Titik banjir dan longsor yang menerjang Sagaranten Sukabumi, Jumat (22/11/2024) (Sumber: istimewa)
Sehat23 November 2024, 08:00 WIB

9 Komplikasi Penyakit Jantung yang Harus Diwaspadai, Stroke Hingga Edema Paru

Gejala Penyakit Jantung dapat berupa nyeri dada, sesak napas, kelelahan, atau pingsan.
Ilustrasi. Komplikasi Penyakit Jantung yang Harus Diwaspadai, Stroke Hingga Edema Paru (Sumber : Freepik/@freepik)