Gorengan Manis Cocok Jadi Takjil Puasa, Resep Odading Anti Gagal dan Mantap

Selasa 26 Maret 2024, 08:40 WIB
Salah satu gorengan manis yang mantap, resep Odading anti gagal. | Foto: YouTube/Galeri Rasa Channel

Salah satu gorengan manis yang mantap, resep Odading anti gagal. | Foto: YouTube/Galeri Rasa Channel

SUKABUMIUPDATE.com - Apakah Anda lebih suka gorengan manis sebagai takjil puasa? Jika iya, maka Anda bisa mencoba resep Odading anti gagal dan mantap ini di rumah.

Salah satu gorengan manis yang mantap dan nikmat jika disajikan selagi hangat untuk takjil puasa adalah Odading.

Odading ini bisa dibuat dengan atau tanpa isian. Jika menggunakan isian, Anda bisa mengisinya dengan unti ataupun coklat. Dijamin takjil puasa Anda semakin manis dan nikmat.

Odading ini teksturnya seperti roti yang digoreng. Tentu saja ini menjadi camilan mengenyangkan yang cocok dihidangkan sebagai takjil puasa di rumah.

Mengutip dari sebuah unggahan di kanal YouTube Galeri Rasa Channel, pada 3 Oktober 2023. Simaklah resep Odading yang anti gagal dan mantap untuk takjil puasa ini!

Baca Juga: Camilan Gurih Mudah Dibuat, Resep Takoyaki Ayam Ini Cocok Jadi Sajian Buka Puasa

Bahan 1

- 500 gr terigu pro tinggi
- 125 gr gula halus
- 250 ml susu cair hangat 40c
- 3 gr baking powder
- 5 gr yeast (atau bisa pakai ragi)
- 3 gr garam

Bahan 2

- 50 gr margarine
- 1/3 sachet vanili bubuk
- 1 butir telur
- 100 ml susu cair evaporasi
- 50 gr biji wijen sangrai

Langkah Membuat Odading Mudah dan Anti Gagal

1. Campur semua bahan dalam satu wadah, kecuali biji wijen. Uleni sekitar 10-12 menit

2. Tambahkan telur dan margarine, lalu kembali uleni

3. Istirahatkan adonan kurang lebih 45 menit sampai mengembang

4. Setelah mengembang, pipihkan adonan hingga kurang lebih 1cm lalu olesi susu evaporasi. Lalu taburkan biji wijen

5. Potong-potong adonan, goreng adonan odading hingga matang

6. Setelah matang warnanya kecoklatan, angkat dan tiriskan

7. Odading siap untuk disajikan sebagai takjil puasa.

Itulah resep lengkap serta langkah membuat Odading, gorengan manis yang mudah dibuat dan rasanya mantap. Camilan ini sangat pas jika disajikan selagi hangat untuk takjil puasa.

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Simak breaking news Sukabumi dan sekitarnya langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita SukabumiUpdate.com WhatsApp Channel : https://whatsapp.com/channel/0029VaXv5ii0LKZ6hTzB9V2W. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.
Berita Terkait
Berita Terkini
Sukabumi22 November 2024, 13:57 WIB

Lewat Inovasi Kesehatan, Kota Sukabumi Raih KIJB 2024 Pemprov Jabar

Reni mengapresiasi prestasi Puskesmas Sukakarya.
Puskesmas Sukakarya Kota Sukabumi meraih KIJB 2024 di Trans Hotel, Kota Bandung, Kamis, 21 November 2024. | Foto: Istimewa
Nasional22 November 2024, 13:56 WIB

Kronologi Polisi Tembak Polisi di Solok Selatan, Berawal dari Masalah Tambang

Berikut kronologi polisi tembak polisi di Solok Selatan menurut Kapolda Sumbar Irjen Suharyono.
Ilustrasi. Peristiwa polisi tembak polisi terjadi di Solok Sumbar. | Foto : Pixabay
Sukabumi Memilih22 November 2024, 13:50 WIB

Profil Teddy Lesmana, Panelis di Debat ke II Pilkada Kabupaten Sukabumi 2024

Teddy Lesmana yang saat ini terpilih jadi panelis di Pilbup 2024 adalah sosok yang menginspirasi karena dedikasinya dalam dunia pendidikan dan hukum.
Teddy Lesmana saat ini berprofesi sebagai dosen di Fakultas Hukum Universitas Nusa Putra. (Sumber : Instagram/@teddyzeeous).
DPRD Kab. Sukabumi22 November 2024, 13:34 WIB

Apresiasi Kunjungan KPK, Ketua DPRD Sukabumi: Perkuat Komitmen Bersama Perangi Korupsi

Menurut Budi, kegiatan ini merupakan program rutin tahunan yang dilakukan oleh KPK untuk memberikan pendidikan antikorupsi kepada pemerintah daerah.
Ketua DPRD Kabupaten Sukabumi, Budi Azhar Mutawali. (Sumber : SU/Ilyas)
Sukabumi22 November 2024, 13:30 WIB

KPK Beri Penyuluhan Pencegahan Korupsi untuk Anggota DPRD Kabupaten Sukabumi

Adapun penyuluhan yang diberikan yang pertama terkait pendidikan anti korupsi, kedua pencegahan dan ketiga penindakan.
Kepala Satuan Tugas Wilayah II Koordinasi dan Supervisi KPK RI, Arif Nurcahyo saat memberikan penyuluhan kepada 60 anggota DPRD Kabupaten Sukabumi. (Sumber : SU/Ilyas)
Sukabumi Memilih22 November 2024, 13:11 WIB

Dipandu Yasmin dan Agung, Daftar Panelis Debat ke II Pilkada Kabupaten Sukabumi 2024

Debat antara paslon 01, Iyos - Zainul dan paslon 02 Asep Japar - Andreas akan berlangsung Jumat (22/11/2024) di Hotel Sutan Raja Bandung, mulai pukul 14.00 WIB.
Presenter INews TV Yasmin Athania akan memandu (hots) debat publik II Pilkada Kabupaten Sukabumi, Jumat (22/11/2024) (Sumber: akun medsos Yasmin Athania)
Food & Travel22 November 2024, 13:00 WIB

Kebun Teh Cipasung, HTMnya Rp10.000 Spot Menarik untuk Healing di Majalengka

Biaya masuk ke Kebun Teh Cipasung cukup terjangkau, sehingga Anda tidak perlu mengeluarkan biaya yang besar untuk menikmati keindahan alam ini.
Dengan semua kelebihan yang dimiliki, Kebun Teh Cipasung memang layak untuk dijadikan tujuan wisata Anda. (Sumber : Screenshot YouTube/@Apri Subroto).
Bola22 November 2024, 12:00 WIB

Prediksi Persebaya Surabaya vs Persija Jakarta di Liga 1: H2H, Susunan Pemain dan Skor

Persebeya vs Persija akan tersaji sore ini dalam lanjutan liga 1 pekan ke-11.
Persebeya vs Persija akan tersaji sore ini dalam lanjutan liga 1 pekan ke-11. (Sumber : X/@persebayaupdate/@Persija_Jkt).
Sukabumi22 November 2024, 11:58 WIB

Diduga Pecah Ban, Truk Muatan Pasir Masuk Jurang di Parungkuda Sukabumi

Berikut kronologi sementara kecelakaan tunggal truk muatan pasir masuk jurang di Parungkuda Sukabumi.
Kondisi truk muatan pasir yang masuk jurang di pinggir jalan raya di Parungkuda Sukabumi. (Sumber : SU/Ibnu)
Sukabumi22 November 2024, 11:51 WIB

Babi Hutan Masuk Sumur di Cidolog Sukabumi, Upaya Evakuasi Sampai Dua Jam

Warga Cidolog Sukabumi geger babi hutan masuk sumur 7 meter. Bahu membahu evakuasi hingga membutuhkan waktu dua jam.
Warga saat mengevakuasi babi hutan yang tercebur masuk ke dalam sumur di Cidolog Sukabumi. (Sumber : Tangkapan layar video/Istimewa)