5 Tempat Karaoke di Sukabumi, Asyik Untuk Nyanyi Bareng Teman atau Keluarga

Rabu 17 Mei 2023, 19:00 WIB
5 Tempat Karaoke di Sukabumi, Asyik Untuk Nyanyi Bareng Teman atau Keluarga. | (Sumber : Inul Vizta Family Ktv/@Cayla Putih.)

5 Tempat Karaoke di Sukabumi, Asyik Untuk Nyanyi Bareng Teman atau Keluarga. | (Sumber : Inul Vizta Family Ktv/@Cayla Putih.)

SUKABUMIUPDATE.com - Tempat karaoke di Sukabumi penting diketahui bagi kamu yang ingin menghilangkan jenuh dengan bernyanyi bersama teman maupun keluarga. 

Sukabumi tak hanya terkenal dengan destinasi wisata alamnya saja, namun memiliki sederet tempat karaoke yang asyik dan populer. Menyanyi serta bercengkrama saat karaoke tentunya akan membantu menghilangkan sejenak kepenatan. 

Nah, berikut ini kami telah merangkum ada 5 tempat karaoke yang asyik untuk bernyanyi bersama teman ataupun keluarga.

1. Jazz Family Karaoke and Hotel

Bintang: 4.4

Alamat: Jl. A. Yani No.234, Kebonjati, Kec. Cikole, Kota Sukabumi, Jawa Barat 43111

Link Lokasi Google Mapsnya: https://goo.gl/maps/zqcxfzxr95fVe1GX7

Nomor Telepon: 0266216800

No WhatsApp : 081818467778

Jazz Family Karaoke and Hotel adalah tempat hiburan bar dan karaoke yang terletak di pusat kota Sukabumi. Karaoke ini menyajikan pelayanan terbaik, seperti tersedianya live music dan tempat nyaman untuk bersantai.

Baca Juga: 5 Penginapan Murah di Sukabumi di Bawah Rp300 Ribuan, Cocok Untuk Backpacker!

Jazz Family Karaoke and Hotel merupakan rekomendasi untuk wisata malam di Sukabumi. Tempat ini sangat cocok untuk yang hobi nyanyi dan bisa nyanyi bareng dengan teman maupun keluarga.

Keunggulan

  • Karaoke
  • Musik live
  • Pertunjukan live

 

Suasana

  • Nyaman
  • Santai

 

Tipe pengunjung

  • Berkelompok

 

Perencanaan

  • Menerima reservasi

Baca Juga: 7 Rekomendasi Laundry Pakaian di Kota Sukabumi, Cocok Untuk yang Males Nyuci!

Jam Buka

  • Senin: 11.00–02.00
  • Selasa: 11.00–02.00
  • Rabu: 11.00–02.00
  • Kamis: 11.00–02.00
  • Jumat: 11.00–02.00
  • Sabtu: 11.00–02.00
  • Minggu: 11.00–02.00

 

Beberapa Review dari Konsumen

"Paling bagus se Sukabumi apalagi ruang VIP nya nice ,"

"Tempat sangat strategis dekat dgn mall dan kuliner,”

 

2. Happy Puppy Sukabumi

Bintang: 4.2

Alamat: Jl.Otista Dinata No. 84 Ruko A Citamiang, Kota Sukabumi, Jawa Barat

Link Lokasi Google Mapsnya: https://goo.gl/maps/zSATwTvpstLmzquo8

Nomor Telepon: 0266-234111

Nomor WhatsApp: 085862710433

Untuk lebih jelasnya bisa mengklik Link berikut ini: https://api.whatsapp.com/message/5LQUSQTURFD2K1?autoload=1&app_absent=0

Happy Puppy Sukabumi merupakan tempat karaoke keluarga yang nyaman dan memiliki standar cukup baik. Tempat karaoke ini memiliki beberapa keunggulan seperti tempat parkir aman, room bersih, pelayanan, sound terbaik hingga selalu ada promo.

Tempat karaoke ini berada di jalan otista di kota sukabumi dan lokasinya sangat strategis. Happy Puppy Sukabumi direkomendasikan karena tempatnya sangat nyaman.

Baca Juga: Link Nonton Film Sewu Dino Full Movie, Film Horor Tentang Santet yang Mematikan

Keunggulan

  • Karaoke

 

Fasilitas

  • Toilet
  • Suasana
  • Nyaman
  • Santai
  • Tipe pengunjung
  • Berkelompok

Baca Juga: 6 Fakta Menarik Film Horor Sewu Dino, Diangkat Dari Kisah Nyata!

Perencanaan

  • Menerima reservasi

 

Pembayaran

  • Kartu debit
  • Kartu kredit

 

Jam Buka

  • Senin: 12.00–23.00
  • Selasa: 12.00–23.00
  • Rabu: 12.00–23.00
  • Kamis: 12.00–23.00
  • Jumat: 12.00–23.00
  • Sabtu: 12.00–23.00
  • Minggu: 12.00–23.00

 

Beberapa Review dari Konsumen

“tempat hiburan buat kita2 yg lagi galau mau teriak mau nangis boleh,”

“Lagu-lagunya lumayan komplit lah. Mic nya good. Ruangannya enak,” 

 

3. Cozy Family Karaoke

Bintang: 4.2

Alamat: Jl. Odeon Sukabumi Indonesia

Link Lokasi Google Mapsnya: https://goo.gl/maps/U6HSLQ9JFFTYPrSt6

Nomor Telepon: 0266211761

Nomor WhatsApp : 08111823410/08211186 2634

Cozy Family Karaoke adalah salah satu tempat hiburan malam yang berlokasi di pusat kota Sukabumi. Tempat karaoke ini sangat cocok untuk kamu yang ingin bernyanyi dan melepas penat.

Cozy Family Karaoke juga memiliki keunggulan lainnya seperti karaoke, live musik, suasana yang nyaman.

Keunggulan

  • Karaoke
  • Musik live
  • Pertunjukan live

Baca Juga: 10 Fakta Menarik Colt Mini L300 Bogor-Sukabumi, Angkutan Super Ngebut!

Suasana

  • Nyaman
  • Santai

 

Perencanaan

  • Menerima reservasi

 

Jam Buka

  • Senin-Minggu Buka 24 Jam

 

Beberapa Review dari Konsumen

“Harga terjangkau kualitas gk murahan,”

“Nyaman enak buat kumpul ma temen temen,”

 

4. Princess Syahrini Sukabumi

Bintang: 4.4

Alamat: Jl. Ahmad Yani No.125-127 Gunungparang Kota Sukabumi

Lokasi Tepatnya: Citimall Lantai 4

Link Lokasi Google Mapsnya: https://goo.gl/maps/reU7KK4CfEhjqbou8

Nomor WhatsApp: 081563636375

Princess Syahrini Sukabumi adalah tempat karaoke yang nyaman dan asyik untuk bernyanyi bersama teman maupun keluarga. Sesuai namanya, usaha tempat karaoke ini merupakan milik artis kelahiran Sukabumi Syahrini.

 

Fasilitas

  • Menyediakan VIP Room untuk Birthdays & Special Event
  • Toilet

Baca Juga: 5 Tips Agar Pasangan Tetap Mencintaimu Meski Sudah Berhubungan Lama

Suasana

  • Nyaman
  • Santai

 

Tipe pengunjung

  • Berkelompok

 

Perencanaan

  • Menerima reservasi

Baca Juga: 10 Potret Cantik Aulia Suci, Pemain Timnas Voli Putri SEA Games 2023 Asal Sukabumi

Pembayaran

  • Kartu debit
  • Kartu kredit



Jam Buka

  • Setiap Hari dari Pukul 13.00-20.00

 

Beberapa Review dari Konsumen

“KTV princess syahrini di sukabumi ini lumayan bagus,hrg affordable”

“Karyawannya ramah2.. dan bersih”

 

5. Inul Vizta Family Ktv

Bintang: 4.2

Alamat: Tiara Toserba, Jl. A. Yani No.2, Nyomplong, Kec. Warudoyong, Kota Sukabumi, Jawa Barat 43131

Terletak di Tiara Toserba

Link Lokasi Google Mapsnya: https://goo.gl/maps/u5yxkf5ymrwEYGiZA

Nomor Telepon:(0266) 213 883, (0266) 215 882, (0266) 213 884

Nomor Reservasi: 0857 9894 6008

Inul Vizta Family adalah tempat hiburan karaoke yang menargetkan untuk masyarakat kelas menengah metropolis trendy yang ingin bernyanyi, hangout, berpesta dengan suasana yang colourful, nyaman, sopan dan harga terjangkau.

Dalam Inul Vizta Family dilengkapi berbagai fasilitas, jenis layanan dan harga sewa ruangan. Tempat karaoke di Inul Vizta Family terbagi atas 2 kategori karaoke eksekutif dan karaoke keluarga.

Tersedianya 25 room, toilet umum dan loby yang luas. Inul Vizta juga menyediakan room VIP dan VVIP yang sudah panoramik serta stand mic dengan toilet di dalam room.

Keunggulan

  • Karaoke
  • Musik live
  • Pertunjukan live

 

Suasana

  • Nyaman
  • Santai

Baca Juga: Kenali 6 Kebiasaan Orang Sukses yang Wajib Kamu Tiru, Segera Lakukan!

Perencanaan

  • Menerima reservasi

 

Pembayaran

  • Kartu debit
  • Kartu kredit

Jam Buka

  • Senin: 11.00–23.00
  • Selasa: 11.00–23.00
  • Rabu: 11.00–23.00
  • Kamis: 11.00–23.00
  • Jumat: 11.00–23.00
  • Sabtu: 11.00–23.00
  • Minggu: 11.00–23.00

Beberapa Review dari Konsumen

"Tempatnya ok. Dari depan kayak kecil, pas masuk luas banget. Ruangannya juga ok. Soundnya bagus, list lagu lengkap, ga ngelag. Recommended place buat yang mau karaoke di Sukabumi. Mantap,"

"Tempat karaoke yg cukup terkenal di kota sukabumi, berada di lokasi supermarket Tiara,"

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Simak breaking news Sukabumi dan sekitarnya langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita SukabumiUpdate.com WhatsApp Channel : https://whatsapp.com/channel/0029VaXv5ii0LKZ6hTzB9V2W. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.
Berita Terkait
Berita Terkini
Sehat22 November 2024, 08:00 WIB

13 Manfaat Petai untuk Kesehatan: Kunci Jantung Sehat dan Tubuh Bugar

Meski sering dikeluhkan karena baunya yang menyengat, petai ternyata memiliki banyak manfaat bagi kesehatan. Apa saja manfaatnya? Yuk, simak penjelasannya!
Ilustrasi manfaat petai untuk kesehatan (Sumber : pexels.com/@STUDIO LIMA)
Food & Travel22 November 2024, 08:00 WIB

Resep Scrambled Egg Toast, Roti Panggang Telur Creamy yang Simpel Dibuat

Scrambled Egg Toast sangat populer sebagai menu sarapan karena praktis, lezat, dan kaya protein.
Ilustrasi. Scramble Egg Toast. (Sumber : Freepik/Timolina)
Sukabumi22 November 2024, 07:56 WIB

Sekda Ade Suryaman Hadiri Rapat Banggar DPRD Sukabumi

Sekretaris Daerah Kabupaten Sukabumi, Ade Suryaman, menghadiri Rapat Kerja Gabungan Badan Anggaran (Banggar) DPRD dan Tim Anggaran Pemerintah Daerah (TAPD) Kabupaten Sukabumi
Sekretaris Daerah Kabupaten Sukabumi Ade Suryaman dan Ketua DPRD Kabupaten Sukabumi Budi Azhar Mutawali | Foto : Dokpim
Sukabumi Memilih22 November 2024, 06:55 WIB

Adu Kekayaan Pasangan Cabup Cawabup Sukabumi, Siapa Paling Kaya?

Pilkada 2024 di Kabupaten Sukabumi akan diikuti oleh dua pasangan calon, mereka adalah Iyos Somantri - Zainul yang diusulkan oleh koalisi 11 partai politik dan Asep Japar - Andreas yang diusulkan oleh koalisi 5 partai politik.
Pasangan calon Pilkada Kabupaten Sukabumi: Iyos Somantri-Zainul dan Asep Japar-Andreas | Foto : sukabumiupdate
Science22 November 2024, 06:00 WIB

Prakiraan Cuaca Jawa Barat 22 November 2024, Siang Hari Turun Hujan

Sebagian besar wilayah Jawa Barat termasuk Sukabumi dan sekitarnya diperkirakan mengalami cuaca hujan ringan dan berawan pada 22 November 2024.
Ilustrasi Hujan. Sebagian besar wilayah Jawa Barat termasuk Sukabumi dan sekitarnya diperkirakan mengalami cuaca hujan ringan dan berawan pada 22 November 2024. (Sumber : Pixabay)
Sukabumi Memilih21 November 2024, 22:29 WIB

Dukungan Istri, Dibalik Optimisme Asep Japar Menjemput Kemenangan Pilkada Sukabumi

Asep Japar, calon bupati Sukabumi nomor urut 2, melangkah dengan penuh semangat dalam menghadapi pemilihan kepala daerah (Pilkada) Kabupaten Sukabumi
Asep Japar dan istri | Foto : Sukabumiupdate
Sehat21 November 2024, 21:00 WIB

7 Penyebab Gagal Jantung Sisi Kiri : Simak Diagnosis dan Cara Penanganannya

Gagal jantung sisi kiri terjadi ketika ventrikel kiri jantung tidak bisa memompa darah secara efektif ke seluruh tubuh.
Ilustrasi gagal jantung sebelah kiri (Sumber : Freepik/@wayhomestudio)
Jawa Barat21 November 2024, 20:40 WIB

Gempa Beruntun Guncang Cianjur, Sejumlah Gedung Sekolah Dilaporkan Rusak

Gempa tektonik terjadi secara beruntun, Kamis 21 November 2024. Warga yang merasakan getaran gempa itu pun terbatas wilayahnya yaitu Kecamatan Cibeber, Kabupaten Cianjur, Jawa Barat.
Gempabumi Cianjur, Kamis (21/11/2024) | Foto : Pixabay
Sukabumi21 November 2024, 20:18 WIB

Sempat Tertutup Longsor, Akses Ke Pondok Halimun dan Goalpara Sukabumi Kembali Normal

Dua bencana longsor terjadi dampak hujan deras di Kabupaten Sukabumi. Longsor dan pohon bambu tumbang di jalan menuju wisata Pondok Halimun di Kecamatan Sukabumi, dan longsor di jalan Cisarua - Goalpara, Kecamatan Sukaraja.
Longsor di Jalan Pondok Halimun, Kecamatan Sukabumi | Foto : Istimewa
Food & Travel21 November 2024, 20:00 WIB

Wisata Populer di Banten, Kamu Harus Kunjungi 5 Tempat Ini Saat Liburan!

Dengan beragam pilihan destinasi, mulai dari pantai yang eksotis hingga peninggalan sejarah yang kaya, Banten mampu memanjakan setiap wisatawan.
Pulau Peucang, Banten memang menyimpan segudang pesona wisata yang sayang untuk dilewatkan, terutama saat liburan. (Sumber : tnujungkulon.menlhk.go.id)