Resep Nugget Ayam Sayuran, Menu Sahur Ramadan yang Praktis dan Bergizi

Senin 20 Maret 2023, 17:45 WIB
Ilustrasi. Resep nugget ayam sayuran cukup mudah dibuat sehingga cocok dijadikan menu sahur Ramadan yang kaya nutrisi | Foto: Pixabay/@hansbeen

Ilustrasi. Resep nugget ayam sayuran cukup mudah dibuat sehingga cocok dijadikan menu sahur Ramadan yang kaya nutrisi | Foto: Pixabay/@hansbeen

SUKABUMIUPDATE.com - Resep Nugget Ayam Sayuran bisa menjadi menu sahur Ramadan, selain cara masaknya yang cukup mudah, kandungan nutrisi dari makanan ini terbilang cukup baik.

Mengingat nutrisi makanan perlu diperhatikan saat memilih menu sahur agar tubuh tetap mendapat asupan nutrisi yang cukup selama menjalankan ibadah puasa.

Resep nugget ayam sayuran mudah dimasak dengan bahan-bahan yang tergolong mudah didapat seperti daging ayam, sayuran serta bumbu pelengkap lainnya.

Baca Juga: Resep Ayam Goreng Lengkuas Bisa Jadi Ide Sahur dan Buka Puasa

Berikut resep nugget ayam sayuran untuk menu sahur Ramadan yang dikutip dari laman dapurkobe.co.id.

Bahan resep Nugget Ayam Sayuran

  • 75 gr wortel
  • 5 lbr roti tawar
  • 500 gr daging ayam giling
  • 1 bks Kobe Tepung Bumbu Putih
  • 1 bks Kobe Breadcrumbs 300 gr
  • 5 btr telur
  • 25 gr daun bayam (direbus lalu dicincang)
  • 200 ml air
  • 1/3 sdt baking powder

Baca Juga: Resep Tumis Buncis Ati Ampela, Menu Sahur Ramadan Nikmat Anti Bosan

Cara membuat Nugget Ayam Sayuran

  1. Kupas wortel, parut dan rebus sampai matang. Tiriskan
  2. Siapkan wadah, rendam roti tawar dengan air sampai lunak lalu peras.
  3. Giling roti dengan daging ayam, tiga butir telur, dua sendok makan Kobe Tepung Bumbu Putih dan baking powder. Masukkan wortel, daun bayam lalu aduk rata
  4. Siapkan loyang, olesi dengan minyak goreng lalu tuang adonan nugget sambil diratakan
  5. Kukus selama 25 menit. Angkat dinginkan
  6. Bila sudah dingin, potong nugget sesuai dengan selera lalu celupkan kedalam 2 butir telur yang sudah dikocok
  7. Angkat lalu baluri Kobe Breadcrumbs
  8. Goreng hingga matang
  9. Sajikan selagi hangat

Itulah resep nugget ayam sayuran yang mudah dibuat dan cocok untuk menu sahur ramadan

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Simak breaking news Sukabumi dan sekitarnya langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita SukabumiUpdate.com WhatsApp Channel : https://whatsapp.com/channel/0029VaXv5ii0LKZ6hTzB9V2W. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.
Editor :
Berita Terkait
Berita Terkini
Nasional22 November 2024, 13:56 WIB

Kronologi Polisi Tembak Polisi di Solok Selatan, Berawal dari Masalah Tambang

Berikut kronologi polisi tembak polisi di Solok Selatan menurut Kapolda Sumbar Irjen Suharyono.
Ilustrasi. Peristiwa polisi tembak polisi terjadi di Solok Sumbar. | Foto : Pixabay
Sukabumi Memilih22 November 2024, 13:50 WIB

Profil Teddy Lesmana, Panelis di Debat ke II Pilkada Kabupaten Sukabumi 2024

Teddy Lesmana yang saat ini terpilih jadi panelis di Pilbup 2024 adalah sosok yang menginspirasi karena dedikasinya dalam dunia pendidikan dan hukum.
Teddy Lesmana saat ini berprofesi sebagai dosen di Fakultas Hukum Universitas Nusa Putra. (Sumber : Instagram/@teddyzeeous).
DPRD Kab. Sukabumi22 November 2024, 13:34 WIB

Apresiasi Kunjungan KPK, Ketua DPRD Sukabumi: Perkuat Komitmen Bersama Perangi Korupsi

Menurut Budi, kegiatan ini merupakan program rutin tahunan yang dilakukan oleh KPK untuk memberikan pendidikan antikorupsi kepada pemerintah daerah.
Ketua DPRD Kabupaten Sukabumi, Budi Azhar Mutawali. (Sumber : SU/Ilyas)
Sukabumi22 November 2024, 13:30 WIB

KPK Beri Penyuluhan Pencegahan Korupsi untuk Anggota DPRD Kabupaten Sukabumi

Adapun penyuluhan yang diberikan yang pertama terkait pendidikan anti korupsi, kedua pencegahan dan ketiga penindakan.
Kepala Satuan Tugas Wilayah II Koordinasi dan Supervisi KPK RI, Arif Nurcahyo saat memberikan penyuluhan kepada 60 anggota DPRD Kabupaten Sukabumi. (Sumber : SU/Ilyas)
Sukabumi Memilih22 November 2024, 13:11 WIB

Dipandu Yasmin dan Agung, Daftar Panelis Debat ke II Pilkada Kabupaten Sukabumi 2024

Debat antara paslon 01, Iyos - Zainul dan paslon 02 Asep Japar - Andreas akan berlangsung Jumat (22/11/2024) di Hotel Sutan Raja Bandung, mulai pukul 14.00 WIB.
Presenter INews TV Yasmin Athania akan memandu (hots) debat publik II Pilkada Kabupaten Sukabumi, Jumat (22/11/2024) (Sumber: akun medsos Yasmin Athania)
Food & Travel22 November 2024, 13:00 WIB

Kebun Teh Cipasung, HTMnya Rp10.000 Spot Menarik untuk Healing di Majalengka

Biaya masuk ke Kebun Teh Cipasung cukup terjangkau, sehingga Anda tidak perlu mengeluarkan biaya yang besar untuk menikmati keindahan alam ini.
Dengan semua kelebihan yang dimiliki, Kebun Teh Cipasung memang layak untuk dijadikan tujuan wisata Anda. (Sumber : Screenshot YouTube/@Apri Subroto).
Bola22 November 2024, 12:00 WIB

Prediksi Persebaya Surabaya vs Persija Jakarta di Liga 1: H2H, Susunan Pemain dan Skor

Persebeya vs Persija akan tersaji sore ini dalam lanjutan liga 1 pekan ke-11.
Persebeya vs Persija akan tersaji sore ini dalam lanjutan liga 1 pekan ke-11. (Sumber : X/@persebayaupdate/@Persija_Jkt).
Sukabumi22 November 2024, 11:58 WIB

Diduga Pecah Ban, Truk Muatan Pasir Masuk Jurang di Parungkuda Sukabumi

Berikut kronologi sementara kecelakaan tunggal truk muatan pasir masuk jurang di Parungkuda Sukabumi.
Kondisi truk muatan pasir yang masuk jurang di pinggir jalan raya di Parungkuda Sukabumi. (Sumber : SU/Ibnu)
Sukabumi22 November 2024, 11:51 WIB

Babi Hutan Masuk Sumur di Cidolog Sukabumi, Upaya Evakuasi Sampai Dua Jam

Warga Cidolog Sukabumi geger babi hutan masuk sumur 7 meter. Bahu membahu evakuasi hingga membutuhkan waktu dua jam.
Warga saat mengevakuasi babi hutan yang tercebur masuk ke dalam sumur di Cidolog Sukabumi. (Sumber : Tangkapan layar video/Istimewa)
Science22 November 2024, 11:13 WIB

14 Kecamatan di Sukabumi Waspada! BMKG Keluarkan Peringatan Potensi Banjir

BMKG memprakirakan intensitas curah hujan di sebagian besar wilayah Jawa Barat pada dasarian atau sepuluh hari ketiga November 2024 berkategori menengah hingga tinggi.
Ilustrasi. Motor terseret banjir di Gang Peda Pasar kawasan Ahmad Yani Kota Sukabumi, 5 November 2024. (Sumber: istimewa)