Episode Terakhir Raih Rating Dua Digit, Berikut Sinopsis Drama Korea Connection

Senin 08 Juli 2024, 17:30 WIB
Episode Terakhir Raih Rating Dua Digit, Berikut Sinopsis Drama Korea Connection (Sumber : Instagram@/sbsdrama.official)

Episode Terakhir Raih Rating Dua Digit, Berikut Sinopsis Drama Korea Connection (Sumber : Instagram@/sbsdrama.official)

SUKABUMIUPDATE.com - Connection merupakan drama korea bergenre crime thriller dari SBS yang tayang pada 24 Mei 2024 dan telah berakhir 6 Juli 2024, dengan jumlah 14 episode.

Drama korea Connection dibintangi oleh sederet aktor dan aktris ternama di Korea Selatan, dari Ji Sung, Jeon Mi Do, Kwon Yool, dan Kim Kyung Nam. Drakor ini merupakan garapan dari sutradara Kim Moon Kyo dan penulis Lee Hyun.

Menariknya dari drakor ini Ji Sung berperan sebagai seorang polisi berperan sebagai detektif bernama Jang Jae Kyeong, yang terpaksa jadi kecanduan narkoba karena mengusut kasus dan seseorang.

Baca Juga: 6 Cara Membesarkan Anak Agar Percaya Diri Secara Fisik yang Perlu Orang Tua Terapkan

Mengutip dari Soompi, drama korea Connection yang menayangkan episode terakhir pada Sabtu, 6 Juli 2024 meraih posisi pertama dalam penayangan drama di hari itu, dengan meraih rating sebesar 14.2% dan menjadi rekor tertinggi selama drakor ini tayang.

Connection juga merupakan drama yang paling banyak ditonton dengan jumlah pemirsa berusia 20 tahun hingga 49 tahun berdasarkan hitungan demografi, sehingga meraih rating rata-rata 4.8% selama penayangan.

Daripada penasaran, berikut sinopsis dan daftar pemain drama korea Connection yang dikutip dari laman Asiawiki.

Sinopsis Drama Korea Connection

Mengutip dari Asiawiki, drama korea Connection menceritakan seorang detektif ulung dari satuan tugas di Kantor Polisi Anhyeon bernama Jang Jae Kyeong (Ji Sung). Dia mempunyai moto hidup bahwa kesuksesan bisa menjadi kelemahan ketika koneksi pribadi dan pendukung terlibat.

Baca Juga: 8 Workout Simpel yang Efektif Membakar Lemak Perut, Cegah Buncit di Rumah Saja!

Untuk menghindari hal itu, Jae Kyeong menjaga jarak dengan teman-teman, sesama petugas polisi, bahkan keluarganya sendiri, karena takut semua itu akan menyebabkan masalah padanya. Dia adalah orang yang memegang kuat dan meyakini prinsip itu.

Pada suatu hari, Jae Kyeong mengalami sebuah masalah yang membuatnya terpaksa menjadi pecandu narkoba oleh seseorang. Tapi, ternyata semua itu ia lakukan untuk bisa mengetahui penyebab sebuah kasus.

Berdasarkan petunjuk dari kematian temannya, ia menemukan sesuatu mengenai koneksi dalam persahabatan yang melakukan korupsi selama 20 tahun. Jang Jae Kyeong bertekad akan mengungkapkan semua itu.

Baca Juga: 10 Ciri Orang yang Punya Harga Diri Rendah dan Cara Mengatasinya

Sementara itu, seorang reporter lokal dari Surat Kabar Harian Ekonomi Anhyeon bernama Oh Yoon Jin (Jeon Mi Do), dikenal sangat percaya diri dan mengungkapkan segala sesuatu yang didapatkan tanpa ragu.

Akan tetapi, kepribadiannya yang terlalu berani membuat Yoon Jin dipecat secara tidak adil. Karena itu juga, dia tidak bisa mendapatkan pekerjaan sebagai jurnalis di media manapun di Korea Selatan.

Lalu, Yoon Jin memutuskan untuk fokus mendalami sebuah kasus korupsi yang didapatkan dulu dan akan melaporkannya kepada polisi begitu kembali ke Kota Anhyeon. Tepat saat itu, dia bertemu dengan Jang Jae Kyeong.

Sejak itu, Oh Yoon Jin dan Jang Jae Kyeong bekerja sama sekaligus terlibat untuk mencari tahu tentang kasus korupsi dan berniat mengungkapkannya ke publik begitu tahu semuanya serta menangkap pelakunya.

Baca Juga: 10 Ciri Pasangan Sudah Tidak Bahagia Meski Saling Mencintai

Daftar Pemain Drama Korea Connection

Ji Sung - Jang Jae Kyeong
Jeon Mi Do - Oh Yoon Jin
Kwon Yool - Park Tae Jin
Kim Kyung Nam - Won Jong Soo
Jung Soon Won - Heo Joo Song
Jung Yoo Min - Choi Ji Yeon
Yoon Na Moo - Park Joon Seo
Lee Kang Wook - Jung Yoon Ho
Yoon Hee Je - Gong Jin Wook
Kim Min Ju - Oh Yoo Ji muda
Cho Han Gyeol - Jang Jae Kyeong muda
Baek Jae Woo - Park Tae Jin muda

Itulah sinopsis dan daftar drama korea Connection. Bila ingin menontonnya bisa langsung ke Vidio dan sudah tersedia seluruh episodenya.

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Simak breaking news Sukabumi dan sekitarnya langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita SukabumiUpdate.com WhatsApp Channel : https://whatsapp.com/channel/0029VaXv5ii0LKZ6hTzB9V2W. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.
Berita Terkait
Berita Terkini
Food & Travel22 November 2024, 09:00 WIB

Resep Scrambled Egg Toast, Roti Panggang Telur Creamy yang Simpel Dibuat

Scrambled Egg Toast sangat populer sebagai menu sarapan karena praktis, lezat, dan kaya protein.
Ilustrasi. Scramble Egg Toast. (Sumber : Freepik/Timolina)
Sukabumi22 November 2024, 08:36 WIB

Pohon Duku 12 Meter Tumbang Rusak Rumah Warga Nagrak Sukabumi

Dampak hujan deras, pohon duku setinggi 12 meter tumbang rusak rumah warga di Nagrak Sukabumi.
Kondisi rumah yang tertimpa pohon duku tumbang di Desa Pawenang, Nagrak Sukabumi, Kamis, 21 November 2024 | Foto : P2BK Nagrak
Sehat22 November 2024, 08:00 WIB

13 Manfaat Petai untuk Kesehatan: Kunci Jantung Sehat dan Tubuh Bugar

Meski sering dikeluhkan karena baunya yang menyengat, petai ternyata memiliki banyak manfaat bagi kesehatan. Apa saja manfaatnya? Yuk, simak penjelasannya!
Ilustrasi manfaat petai untuk kesehatan (Sumber : pexels.com/@STUDIO LIMA)
Sukabumi22 November 2024, 07:56 WIB

Sekda Ade Suryaman Hadiri Rapat Banggar DPRD Sukabumi

Sekretaris Daerah Kabupaten Sukabumi, Ade Suryaman, menghadiri Rapat Kerja Gabungan Badan Anggaran (Banggar) DPRD dan Tim Anggaran Pemerintah Daerah (TAPD) Kabupaten Sukabumi
Sekretaris Daerah Kabupaten Sukabumi Ade Suryaman dan Ketua DPRD Kabupaten Sukabumi Budi Azhar Mutawali | Foto : Dokpim
Sukabumi Memilih22 November 2024, 06:55 WIB

Adu Kekayaan Pasangan Cabup Cawabup Sukabumi, Siapa Paling Kaya?

Pilkada 2024 di Kabupaten Sukabumi akan diikuti oleh dua pasangan calon, mereka adalah Iyos Somantri - Zainul yang diusulkan oleh koalisi 11 partai politik dan Asep Japar - Andreas yang diusulkan oleh koalisi 5 partai politik.
Pasangan calon Pilkada Kabupaten Sukabumi: Iyos Somantri-Zainul dan Asep Japar-Andreas | Foto : sukabumiupdate
Science22 November 2024, 06:00 WIB

Prakiraan Cuaca Jawa Barat 22 November 2024, Siang Hari Turun Hujan

Sebagian besar wilayah Jawa Barat termasuk Sukabumi dan sekitarnya diperkirakan mengalami cuaca hujan ringan dan berawan pada 22 November 2024.
Ilustrasi Hujan. Sebagian besar wilayah Jawa Barat termasuk Sukabumi dan sekitarnya diperkirakan mengalami cuaca hujan ringan dan berawan pada 22 November 2024. (Sumber : Pixabay)
Sukabumi Memilih21 November 2024, 22:29 WIB

Dukungan Istri, Dibalik Optimisme Asep Japar Menjemput Kemenangan Pilkada Sukabumi

Asep Japar, calon bupati Sukabumi nomor urut 2, melangkah dengan penuh semangat dalam menghadapi pemilihan kepala daerah (Pilkada) Kabupaten Sukabumi
Asep Japar dan istri | Foto : Sukabumiupdate
Sehat21 November 2024, 21:00 WIB

7 Penyebab Gagal Jantung Sisi Kiri : Simak Diagnosis dan Cara Penanganannya

Gagal jantung sisi kiri terjadi ketika ventrikel kiri jantung tidak bisa memompa darah secara efektif ke seluruh tubuh.
Ilustrasi gagal jantung sebelah kiri (Sumber : Freepik/@wayhomestudio)
Jawa Barat21 November 2024, 20:40 WIB

Gempa Beruntun Guncang Cianjur, Sejumlah Gedung Sekolah Dilaporkan Rusak

Gempa tektonik terjadi secara beruntun, Kamis 21 November 2024. Warga yang merasakan getaran gempa itu pun terbatas wilayahnya yaitu Kecamatan Cibeber, Kabupaten Cianjur, Jawa Barat.
Gempabumi Cianjur, Kamis (21/11/2024) | Foto : Pixabay
Sukabumi21 November 2024, 20:18 WIB

Sempat Tertutup Longsor, Akses Ke Pondok Halimun dan Goalpara Sukabumi Kembali Normal

Dua bencana longsor terjadi dampak hujan deras di Kabupaten Sukabumi. Longsor dan pohon bambu tumbang di jalan menuju wisata Pondok Halimun di Kecamatan Sukabumi, dan longsor di jalan Cisarua - Goalpara, Kecamatan Sukaraja.
Longsor di Jalan Pondok Halimun, Kecamatan Sukabumi | Foto : Istimewa