Sinopsis dan Daftar Pemain Drama Korea Song of the Bandits, Tayang di Netflix

Rabu 20 September 2023, 20:00 WIB
Sinopsis dan Daftar Pemain Drama Korea Song of the Bandits, Tayang di Netflix | Sumber: instagram /@netflixkr

Sinopsis dan Daftar Pemain Drama Korea Song of the Bandits, Tayang di Netflix | Sumber: instagram /@netflixkr

SUKABUMIUPDATE.com - Song of the Bandits adalah salah satu drama korea terbaru yang akan tayang secara eksklusif di Netflix pada Jumat, 22 September 2023 mendatang.

Dengan latar tahun 1920, drakor Song of the Bandits menceritakan aksi petualangan sekumpulan orang yang ingin melindungi tanah, keluarga, dan teman-teman dari musuh yang ingin mengusir mereka.

Drama korea Song of The Bandits dibintangi aktor ternama Kim Nam Gil, Seohyun Girls Generation, Yoo Jae Myung, Lee Hyun Wook, dan Lee Ho Jung. Drakor ini akan langsung menayangkan 9 episode sekaligus.

Baca Juga: 9 Cara Mendidik Anak Laki-laki Agar Penurut Pada Orang Tua

Dalam trailer memperlihatkan aksi perjuangan dari para bandit saat melawan musuh demi melindungi barang berharga mereka. Saling menyerang di gurun pasir membuat ketegangan perang dari drama korea Song of the Bandits semakin terasa.

Daripada penasaran yuk simak sinopsis dan daftar pemain drama korea Song of the Bandits yang dirangkum dari Yoursay.Id (portal Suara.com)

Sinopsis Drama Korea Song of the Bandits

Melansir dari Yoursay.Id, drama korea 'Song of the Bandits' menceritakan tentang sebuah petualangan aksi yang berlatar tahun 1920 di mana orang-orang melontarkan pukulan keras untuk melawan orang-orang yang mengusir mereka dari rumah demi melindungi tanah, keluarga, dan kawan-kawan mereka.

Saat berada di bawah pendudukan Jepang, orang-orang di Korea Selatan pergi ke tanah tanpa hukum di Jiandao di Tiongkok. Di sana, para pelancong menetap dan bersatu untuk melindungi pemukiman mereka dari bahaya.

Baca Juga: 8 Tantangan Mendidik Anak bagi Orang Tua, Pusing Hadapi Anak yang Emosional!

Daftar Pemain Drama Korea Song of the Bandits

Kim Nam Gil berperan sebagai pemeran utama bernama Lee Yoon. Ia adalah orang Korea yang bertugas di bawah militer Jepang di Korea Selatan. Keadaan menyebabkan dia meninggalkan segalanya dan melakukan perjalanan ke Jiandao, Tiongkok. Dia menjadi bandit untuk melindungi pemukiman di Jiandao dan masyarakatnya.

Seohyun akan berperan sebagai Nam Hee Shin. Ia adalah seorang wanita yang menyembunyikan identitas aslinya dan bekerja sebagai kepala bagian di biro kereta api untuk pemerintahan yang dikuasai Jepang di Korea.

Yoo Jae Myung berperan sebagai Lee Chung-So. Ia adalah seorang komandan tentara gerakan kemerdekaan di Korea dan dia sekarang memimpin pemukiman Korea di Jiandao.

Lee Hyun-Wook berperan sebagai Lee Gwang-Il. Ia adalah seorang perwira militer Jepang yang memusuhi Lee Yoon (karakter utama).

Baca Juga: 10 Ciri Orang yang Tidak Bahagia dengan Hidupnya, Kamu Termasuk?

Lee Ho Jung berperan sebagai Eon Nyeon. Ia adalah pembunuh bayaran yang sangat terampil menggunakan senjata. Dia disewa untuk membunuh Lee Yoon dan pergi ke Jiandao untuk melaksanakan kontraknya.

Itulah sinopsis dan daftar pemain drama korea Song of the Bandits. Jangan lupa catat tanggal tayangnya ya.

Sumber: Yoursay.Id Suara.com (Ernik Budi Rahayu)

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Simak breaking news Sukabumi dan sekitarnya langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita SukabumiUpdate.com WhatsApp Channel : https://whatsapp.com/channel/0029VaXv5ii0LKZ6hTzB9V2W. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.
Berita Terkait
Berita Terkini
Sukabumi18 Januari 2025, 17:34 WIB

Terdampak Gempa Magnitudo 4,3, Tembok Rumah Warga Ambruk Di Loji Sukabumi

Satu unit rumah warga di Kampung Babakan, RT 014/RW 010, Desa Loji, Kecamatan Simpenan, Kabupaten Sukabumi, mengalami kerusakan akibat gempa bumi yang terjadi pada Sabtu (18/1/2025).
Tembok rumah warga ambruk di Loji Sukabumi, akibat diguncang gempa magnitudo 4,3  | Foto : Ilyas
Sukabumi18 Januari 2025, 17:07 WIB

Longsor Gerus Rumpun Bambu, Satu Rumah Warga Di Benda Sukabumi Terdampak

Longsor terjadi di Kampung Bangkongreang RT 1/4, Desa Benda, Kecamatan Cicurug, Kabupaten Sukabumi, pada Sabtu (18/1/2025) sekitar pukul 05.00 WIB
Longsor timpa teras rumah warga di Benda Cicurug Sukabumi | Foto : P2BK Cicurug
Musik18 Januari 2025, 17:00 WIB

Lirik Lagu ‘Mengapa Harus Shin Tae Yong’ - Icha Yolanda dan Om Nirwana

Lagu ‘Mengapa Harus Shin Tae Yong’ yang dipopulerkan Icha Yolanda dan Om Nirwana kini sedang viral.
Lagu ‘Mengapa Harus Shin Tae Yong’ yang dipopulerkan Icha Yolanda dan Om Nirwana kini sedang viral. (Sumber : Screenshot YouTube/ iYon Nirwana).
Bola18 Januari 2025, 16:00 WIB

Prediksi Madura United vs Barito Putera: Duel Dua Tim Papan Bawah!

Madura United akan menjamu Barito Putera dalam lanjutan Liga 1 2024/2025 pekan ke-19 malam ini.
Madura United akan menjamu Barito Putera dalam lanjutan Liga 1 2024/2025 pekan ke-19 malam ini. (Sumber : Instagram).
Sukabumi18 Januari 2025, 15:45 WIB

Buruh dan Pelajar Collab Edarkan Hexymer-Tramadol di Sukabumi, Ditangkap saat Transaksi

Barang bukti yang disita adalah empat paket hexymer dan lima setrip tramadol.
Kedua terduga pelaku kasus obat keras terbatas yang ditangkap di Kecamatan Sagaranten, Kabupaten Sukabumi, Sabtu (18/1/2025). | Foto: Polsek Sagaranten
Sukabumi18 Januari 2025, 15:23 WIB

Lindas Material Longsor, Truk Terguling di Jalan Nasional di Simpenan Sukabumi

Longsor ini sempat menutup Jalan Nasional Bagbagan-Kiara Dua.
Truk terguling di Jalan Nasional Bagbagan-Kiara Dua, tepatnya di Kampung Cisarakan, Desa Loji, Kecamatan Simpenan, Kabupaten Sukabumi, Sabtu (18/1/2025). | Foto: Istimewa
Inspirasi18 Januari 2025, 15:00 WIB

Lowongan Kerja Sukabumi Sebagai Cook Sushi, Cek Kualifikasinya Disini!

Apabila kamu tertarik dengan lowongan kerja ini, segera daftarkan diri sekarang juga!
Ilustrasi - Lowongan Kerja Sukabumi Sebagai Cook Sushi, Cek Kualifikasinya Disini! (Sumber : Freepik.com/@ASphotofamily)
Sukabumi18 Januari 2025, 14:58 WIB

Pengendara Terjebak Berjam-jam, Jalan Nasional di Simpenan Sukabumi Buka Tutup Pasca Longsor

Saat ini jalan sudah dibuka, tetapi dengan sistem buka tutup.
Antrean kendaraan di Jalan Nasional Bagbagan-Kiara Dua, tepatnya di Kampung Cimapag, Desa Loji, Kecamatan Simpenan, Kabupaten Sukabumi, Sabtu (18/1/2025). | Foto: Dokumen Pengendara
Sukabumi18 Januari 2025, 14:13 WIB

Pulihkan Ekosistem Pasca Bencana, Penanaman Pohon di DAS Sungai Cikaso Sukabumi

Kegiatan ini untuk mencegah bencana serupa di masa depan.
Penanaman pohon di DAS Cikaso, Desa Cibadak dan Desa Pabuaran, Kecamatan Pabuaran, Kabupaten Sukabumi. | Foto: Dokumentasi Panitia
Food & Travel18 Januari 2025, 14:00 WIB

Menikmati Deburan Ombak di Pantai Karang Tawulan, Wisata Eksotis Mirip Tanah Lot di Tasikmalaya

Tersembunyi di wilayah selatan kabupaten, pantai Karang Tawulan menawarkan keindahan alam yang masih asri dan jauh dari hiruk pikuk kota.
Pantai Karang Tawulan adalah sebuah destinasi wisata pantai yang menarik di Kabupaten Tasikmalaya, Jawa Barat. (Sumber : Instagram/@riskardr/@dadanwardana99).