4 Drakor Populer Seo Ye Ji yang Hari Ini Sedang Berulang Tahun

Kamis 06 April 2023, 14:30 WIB
4 Drakor Populer Seo Ye Ji yang Hari Ini Sedang Berulang Tahun (Sumber : via Soompi)

4 Drakor Populer Seo Ye Ji yang Hari Ini Sedang Berulang Tahun (Sumber : via Soompi)

SUKABUMIUPDATE.com - Seo Ye Ji merupakan salah satu aktris Korea Selatan yang namanya menjadi sangat populer berkat perannya dalam drakor It's Okay to Not Be Okay.

Namun, setelah skandal bersama dengan Kim Jung Hyun mencuat ke publik, nama Seo Ye Ji mulai meredup.

Meskipun begitu, berbagai drakor yang dibintangi oleh Seo Ye Ji bisa menjadi rekomendasi tontonan di bulan Puasa ini.

Baca Juga: Kisah Lukman Sardi Jadi Murtad Setelah Pulang Umrah: Merasa Dapat Hidayah

Berhubung, Seo Ye Ji sedang berulang tahun hari ini, Kamis (6/4/2023), mari simak lima drakor yang pernah dibintanginya, seperti melansir dari berbagai sumber.

1. EVE (2022)

Eve episode 3: Can Lee Ra-el seduce Yoon-Kyum successfully?

Eve atau juga dikenal dengan judul Eve's Scandal adalah sebuah drama romansa yang menyoroti kisah gugatan cerai chaebol yang luar biasa mahal, yakni senilai 2 triliun won yang mengejutkan seluruh Korea. 

Seo Ye Ji memerankan Lee Ra El, wanita yang lahir dari ayah yang jenius dan ibu yang cantik. Namun, keluarganya dihancurkan oleh seseorang yang memiliki kekuasaan besar. 

Lalu dia dengan hati-hati mempersiapkan rencana balas dendam selama 13 tahun untuk dirinya sendiri dan keluarganya.

2. It’s Okay to Not Be Okay (2020)

Review Drakor: It's Okay Not To Be Okay, Sarat Trauma Masa Lalu

Menceritakan tentang seorang perawat di rumah sakit jiwa, Moon Gang Tae (Kim So Hyun) yang sering berpindah pindah tempat tinggal bersama kakak laki lakinya Moon Sang Tae (Oh Jung Se) yang mengidap autisme. 

Hal tersebut diakibatkan oleh trauma masa kecil yang terus menghantui dan mengakibatkan ketakutan tidak rasional akan “kupu-kupu” yang menyebabkan mimpi buruk dan mengharuskan mereka untuk terus melarikan diri dari hal tersebut.

Ia kemudian bertemu dengan seorang penulis buku anak-anak bernama Ko Moon Young (Seo Ye Ji) yang juga memiliki trauma masa kecil sehingga membuatnya memiliki gangguan antisosial dan juga kesepian. 

Dalam drama ini Seo Ye Ji tampil glamor dan monokromatik sebagai Ko Mun Yeong di It’s Okay to Not Be Okay. 

Mun Yeong sering memakai pakaian serba hitam dan serba putih yang sangat cocok dengan suasana hatinya.

3. Lawless Lawyer (2018)

Lawless Lawyer - streaming tv show online

Lawless Lawyer adalah drama yang mengangkat kisah seorang pengacara yang lebih senang menggunakan tinjunya daripada hukum untuk melawan penjahat. Dia berusaha memperjuangkan keadilan untuk melawan orang-orang yang berkuasa.

Dalam drama ini Seo Ye Ji berperan sebagai Ha Jae Yi, pengacara berkepala dingin dan idealis. 

Dia adalah sosok yang pemarah dan ceroboh, serta wanita yang tidak takut akan kesombongan Bong Sang Pil.

Lisensi hukum Ha Jae Yi ditangguhkan gegara bermasalah dengan seorang hakim di pengadilan. 

Dia pun pindah ke kampung halamannya di Gisung dan di sanalah dia bertemu dengan Bong Sang Pil dan terlibat romansa dengannya.

4. Save Me (2017)

Sinopsis Drama Korea Save Me (2017) | VIU

Save Me merupakan sebuah serial. Namun, kisah Save Me juga mengangkat tema sekte agama yang tidak kalah mengerikan. Sekte tersebut bernama Goseonwon, sekte tersebut memiliki banyak pengikut. 

Hal yang membuat film tersebut semakin unik adalah cerita tersebut memang pernah terjadi di Korea Selatan.

Dalam drakor ini Seo Ye Ji berperan sebagai Im Sang Mi, seorang wanita anggun dan pendiam yang pindah dari Seoul ke Muji setelah bisnis ayahnya bangkrut.

Ayahnya kemudian mulai bergantung pada pemimpin kultus agama, dan dia berusaha menyelamatkannya dari kelompok berbahaya.

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Simak breaking news Sukabumi dan sekitarnya langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita SukabumiUpdate.com WhatsApp Channel : https://whatsapp.com/channel/0029VaXv5ii0LKZ6hTzB9V2W. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.
Editor :
Berita Terkait
Berita Terkini
Sukabumi Memilih22 November 2024, 13:11 WIB

Dipandu Yasmin dan Agung, Daftar Panelis Debat ke II Pilkada Kabupaten Sukabumi 2024

Debat antara paslon 01, Iyos - Zainul dan paslon 02 Asep Japar - Andreas akan berlangsung Jumat (22/11/2024) di Hotel Sutan Raja Bandung, mulai pukul 14.00 WIB.
Presenter INews TV Yasmin Athania akan memandu (hots) debat publik II Pilkada Kabupaten Sukabumi, Jumat (22/11/2024) (Sumber: akun medsos Yasmin Athania)
Food & Travel22 November 2024, 13:00 WIB

Kebun Teh Cipasung, HTMnya Rp10.000 Spot Menarik untuk Healing di Majalengka

Biaya masuk ke Kebun Teh Cipasung cukup terjangkau, sehingga Anda tidak perlu mengeluarkan biaya yang besar untuk menikmati keindahan alam ini.
Dengan semua kelebihan yang dimiliki, Kebun Teh Cipasung memang layak untuk dijadikan tujuan wisata Anda. (Sumber : Screenshot YouTube/@Apri Subroto).
Bola22 November 2024, 12:00 WIB

Prediksi Persebaya Surabaya vs Persija Jakarta di Liga 1: H2H, Susunan Pemain dan Skor

Persebeya vs Persija akan tersaji sore ini dalam lanjutan liga 1 pekan ke-11.
Persebeya vs Persija akan tersaji sore ini dalam lanjutan liga 1 pekan ke-11. (Sumber : X/@persebayaupdate/@Persija_Jkt).
Sukabumi22 November 2024, 11:58 WIB

Diduga Pecah Ban, Truk Muatan Pasir Masuk Jurang di Parungkuda Sukabumi

Berikut kronologi sementara kecelakaan tunggal truk muatan pasir masuk jurang di Parungkuda Sukabumi.
Kondisi truk muatan pasir yang masuk jurang di pinggir jalan raya di Parungkuda Sukabumi. (Sumber : SU/Ibnu)
Sukabumi22 November 2024, 11:51 WIB

Babi Hutan Masuk Sumur di Cidolog Sukabumi, Upaya Evakuasi Sampai Dua Jam

Warga Cidolog Sukabumi geger babi hutan masuk sumur 7 meter. Bahu membahu evakuasi hingga membutuhkan waktu dua jam.
Warga evakuasi babi hutan yang masuk ke sumur sedalam 7 meter di Cidolog Sukabumi. (Sumber : Tangkapan layar video/Istimewa)
Science22 November 2024, 11:13 WIB

14 Kecamatan di Sukabumi Waspada! BMKG Keluarkan Peringatan Potensi Banjir

BMKG memprakirakan intensitas curah hujan di sebagian besar wilayah Jawa Barat pada dasarian atau sepuluh hari ketiga November 2024 berkategori menengah hingga tinggi.
Ilustrasi. Motor terseret banjir di Gang Peda Pasar kawasan Ahmad Yani Kota Sukabumi, 5 November 2024. (Sumber: istimewa)
Sukabumi22 November 2024, 11:02 WIB

Warga Jampangtengah Sukabumi Dibacok OTK hingga Luka Parah di Kepala dan Dagu

Seorang pria di Jampangtengah Sukabumi mengalami luka parah di kepala dan dagu usai dibacok sajam oleh orang tak dikenal (OTK).
Ilustrasi. Seorang pria warga Jampangtengah Sukabumi dibacok OTK hingga luka parah. (Sumber Foto: Istockphoto/ Zoka74)
Inspirasi22 November 2024, 11:00 WIB

Sarjana dengan IPK 3,00 Cari Kerja? Cek Info Loker Jawa Barat Berikut!

Lulusan S1 masih nganggur? Berikut Info Loker Jawa Barat untuk Anda!
Ilustrasi. Karyawan Tetap. Info Loker Jawa Barat Lulusan Sarjana dengan IPK 3,00 (Sumber : Freepik/@katemangostar)
Sehat22 November 2024, 10:46 WIB

Tips Menjaga Kebugaran Tubuh di Musim Penghujan

Musim penghujan memang membawa udara sejuk dan nyaman, namun juga dapat menjadi tantangan bagi kebugaran tubuh. Artikel ini memberikan beberapa tips untuk tetap aktif meski cuaca tidak mendukung.
Menjaga Kebugaran Tubuh di Musim Penghujan (Sumber : Freepik/@pvproductions)
Sukabumi Memilih22 November 2024, 10:15 WIB

Ustaz Totong Ungkap Alasan Dukung Ayep Zaki-Bobby di Pilkada Kota Sukabumi: Insyaallah Menang

Dalam berbagai kesempatan Ustaz Totong menyampaikan alasannya mendukung Ayep Zaki-Bobby Maulana di Pilkada Kota Sukabumi 2024.
Mantan Ketua DPD PKS Kabupaten Sukabumi, Totong Suparman. (Sumber : Istimewa)