Sinopsis Film The Courier, Misi Gagalkan Perang Nuklir Tayang di Bioskop Trans TV

Jumat 24 Maret 2023, 10:00 WIB
Sinopsis Film The Courier, Misi Gagalkan Perang Nuklir Tayang di Bioskop Trans TV (Sumber : via KipTip.com)

Sinopsis Film The Courier, Misi Gagalkan Perang Nuklir Tayang di Bioskop Trans TV (Sumber : via KipTip.com)

SUKABUMIUPDATE.com - Film The Courier adalah film yang diangkat dari kisah nyata mengenai sejarah yang terjadi pada masa perang dingin Uni Soviet.

Film The Courier ini dirilis pada tahun 2021 di Amerika Serikat dan kabar baiknya film thriller ini akan kembali tayang di Bioskop Trans TV nanti malam pukul 21.45 WIB.

The Courier disutradarai oleh Dominic Cooke serta naskahnya ditulis oleh Tom O’Connor dan dibintangi oleh sederet aktor ternama seperti Benedict Cumberbatch, Merab Ninidze, Rachel Brosnahan, Jessie Buckley, Angus Wright, dan Kirill Pirogov.

Baca Juga: Sinopsis Suzume no Tojimari, Film Anime Makoto Shinkai Sedang Tayang di Bioskop!

Nah untuk kamu yang ingin melihat aksi menegangkan Benedict Cumberbatch selepas pulang shalat tarawih nanti dalam film The Courier simak dulu sinopsisnya di bawah ini.

Sinopsis Film The Courier 

The Courier (2020) - Photo Gallery - IMDb

Greville Wynne (Benedict Cumberbatch) merupakan seorang pengusaha asal Inggris yang terus mencoba menjalankan bisnis sederhananya.

Meskipun begitu, sosok Greville adalah orang yang dibutuhkan oleh dua agensi intelijen Blok Barat, MI6 dari Inggris dan CIA dari Amerika untuk menyampaikan pesan serta menjadi seorang penghubung bagi CIA dan MI6 dengan seorang pejabat Uni Soviet yang hendak membelot.

Baca Juga: 3 Fakta Menarik Anime Demon Slayer: Kimetsu No Yaiba season 3, Tayang Bulan Ini!

Sampai akhirnya atas nama negara, Greville menerima tugasnya sebagai agen sekaligus mata-mata.

Greville pergi ke Moskow dan melangsungkan pertemuan dengan perwakilan pemerintahan Uni Soviet Oleg Penkovsky, yang mana dia sebenarnya adalah sumber rahasia CIA.

Dalam misinya ini Greville bekerja sama dengan Emily (Rachel Brosnahan) dan Oleg Penkovsky (Merab Ninidze)

Baca Juga: Sinopsis Film Crank 2: High Voltage Tayang di Bioskop Trans TV Nanti Malam

Sementara itu, pemimpin Uni Soviet, Nikita Khrushchev, berencana menjalankan perang nuklir setelah percobaan nuklir mereka di sebuah laut lepas berhasil.

Pemeran Film The Courier

  • Benedict Cumberbatch sebagai Greville Wynne
  • Merab Ninidze sebagai Oleg Penkovsky
  • Rachel Brosnahan sebagai Emily Donovan, petugas CIA
  • Jessie Buckley sebagai Sheila, istri Wynne
  • Angus Wright sebagai Dickie Franks, petugas MI6
  • Željko Ivanek sebagai Direktur CIA John A. McCone
  • Kirill Pirogov sebagai Oleg Gribanov, perwira KGB dan kepala Direktorat 3 KGB (Kontra Intelijen Militer).
  • Anton Lesser sebagai Bertrand
  • Maria Mironova sebagai Vera Penkovskaya, istri Oleg
  • Vladimir Chuprikov sebagai Nikita Khruschev

Lantas apakah mereka berhasil menggagalkan perang nuklir tersebut? Saksikan kelanjutan sinopsis The Courier hanya di Bioskop Trans TV nanti malam pukul 21.45 WIB selepas pulang tewareh.

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Simak breaking news Sukabumi dan sekitarnya langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita SukabumiUpdate.com WhatsApp Channel : https://whatsapp.com/channel/0029VaXv5ii0LKZ6hTzB9V2W. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.
Editor :
Berita Terkait
Berita Terkini
Bola22 November 2024, 12:00 WIB

Prediksi Persebaya Surabaya vs Persija Jakarta di Liga 1: H2H, Susunan Pemain dan Skor

Persebeya vs Persija akan tersaji sore ini dalam lanjutan liga 1 pekan ke-11.
Persebeya vs Persija akan tersaji sore ini dalam lanjutan liga 1 pekan ke-11. (Sumber : X/@persebayaupdate/@Persija_Jkt).
Sukabumi22 November 2024, 11:58 WIB

Diduga Pecah Ban, Truk Muatan Pasir Masuk Jurang di Parungkuda Sukabumi

Berikut kronologi sementara kecelakaan tunggal truk muatan pasir masuk jurang di Parungkuda Sukabumi.
Kondisi truk muatan pasir yang masuk jurang di pinggir jalan raya di Parungkuda Sukabumi. (Sumber : SU/Ibnu)
Sukabumi22 November 2024, 11:51 WIB

Babi Hutan Masuk Sumur di Cidolog Sukabumi, Upaya Evakuasi Sampai Dua Jam

Warga Cidolog Sukabumi geger babi hutan masuk sumur 7 meter. Bahu membahu evakuasi hingga membutuhkan waktu dua jam.
Warga evakuasi babi hutan yang masuk ke sumur sedalam 7 meter di Cidolog Sukabumi. (Sumber : Tangkapan layar video/Istimewa)
Science22 November 2024, 11:13 WIB

14 Kecamatan di Sukabumi Waspada! BMKG Keluarkan Peringatan Potensi Banjir

BMKG memprakirakan intensitas curah hujan di sebagian besar wilayah Jawa Barat pada dasarian atau sepuluh hari ketiga November 2024 berkategori menengah hingga tinggi.
Ilustrasi. Motor terseret banjir di Gang Peda Pasar kawasan Ahmad Yani Kota Sukabumi, 5 November 2024. (Sumber: istimewa)
Sukabumi22 November 2024, 11:02 WIB

Warga Jampangtengah Sukabumi Dibacok OTK hingga Luka Parah di Kepala dan Dagu

Seorang pria di Jampangtengah Sukabumi mengalami luka parah di kepala dan dagu usai dibacok sajam oleh orang tak dikenal (OTK).
Ilustrasi. Seorang pria warga Jampangtengah Sukabumi dibacok OTK hingga luka parah. (Sumber Foto: Istockphoto/ Zoka74)
Inspirasi22 November 2024, 11:00 WIB

Sarjana dengan IPK 3,00 Cari Kerja? Cek Info Loker Jawa Barat Berikut!

Lulusan S1 masih nganggur? Berikut Info Loker Jawa Barat untuk Anda!
Ilustrasi. Karyawan Tetap. Info Loker Jawa Barat Lulusan Sarjana dengan IPK 3,00 (Sumber : Freepik/@katemangostar)
Sehat22 November 2024, 10:46 WIB

Tips Menjaga Kebugaran Tubuh di Musim Penghujan

Musim penghujan memang membawa udara sejuk dan nyaman, namun juga dapat menjadi tantangan bagi kebugaran tubuh. Artikel ini memberikan beberapa tips untuk tetap aktif meski cuaca tidak mendukung.
Menjaga Kebugaran Tubuh di Musim Penghujan (Sumber : Freepik/@pvproductions)
Sukabumi Memilih22 November 2024, 10:15 WIB

Ustaz Totong Ungkap Alasan Dukung Ayep Zaki-Bobby di Pilkada Kota Sukabumi: Insyaallah Menang

Dalam berbagai kesempatan Ustaz Totong menyampaikan alasannya mendukung Ayep Zaki-Bobby Maulana di Pilkada Kota Sukabumi 2024.
Mantan Ketua DPD PKS Kabupaten Sukabumi, Totong Suparman. (Sumber : Istimewa)
Sehat22 November 2024, 10:00 WIB

7 Khasiat Belimbing untuk Kesehatan, Salah Satunya Atasi Maag

Belimbing memang menyimpan segudang manfaat bagi kesehatan. Buah yang satu ini memiliki rasa yang segar dan kandungan nutrisi yang cukup lengkap.
Ilustrasi - Belimbing, selain enak ternyata memiliki sejumlah manfaat kesehatan. | (Sumber : Pixabay.com/sarangib)
Internasional22 November 2024, 09:57 WIB

Prabowo Perpanjang Kunjungan Luar Negeri, Setelah dari Inggris ke Uni Emirat Arab

Awalnya, Inggris menjadi negara terakhir dalam rangkaian kunjungan luar negeri Presiden Prabowo Subianto yang dilakukan sejak 8 November 2024.
Presiden Prabowo Subianto saat menghadiri KTT G20 yang berlangsung di Museum of Modern Art (MAM), Rio de Janeiro, Brasil, pada Senin, 18 November 2024. (Sumber : Setneg RI)