V BTS Bakal Berkolaborasi dengan Park Hyo Sin untuk Lagu Winter Ahead

Rabu 27 November 2024, 16:00 WIB
V BTS Bakal Berkolaborasi dengan Park Hyo Sin untuk Lagu Winter Ahead (Sumber : Instagram/@thv)

V BTS Bakal Berkolaborasi dengan Park Hyo Sin untuk Lagu Winter Ahead (Sumber : Instagram/@thv)

SUKABUMIUPDATE.com - Member BTS, V akan merilis single terbaru berjudul Winter Ahead yang berkolaborasi dengan penyanyi ternama Park Hyo Shin pada Jumat, 29 November 2024.

Winter Ahead menjadi kembalinya ke dunia musik V setelah merilis single FRI(END)S pada Maret 2024. Karena saat ini member BTS bernama asli Kim Taehyung tengah melaksanakan wajib militer.

Melalui media sosial BIGHIT MUSIC, V BTS telah merilis foto dan video teaser untuk lagu Winter Ahead yang dinyanyikan bersama Park Hyo Shin. Bahkan, teaser untuk video musiknya menjadi trending di Youtube.

Hal ini membuktikan banyak sekali ARMY (nama penggemar BTS) yang menantikan perilisan lagu terbaru V. Mereka sudah tidak sabar ingin mendengar suara member kelahiran tahun 1995 itu.

Baca Juga: V BTS Akan Merilis Single Baru Spesial Untuk Natal Bersama Bing Crosby

Mengutip dari Tempo.co, lagu yang dijadwalkan bakal dirilis pada Jumat, 29 November 2024, pukul 14.00 waktu Korea Selatan, dan bisa didengar melalui berbagai platform streaming musik, termasuk Spotify dan YouTube Music.

Winter Ahead merupakan lagu bergenre jazz-pop, yang menampilkan harmoni suara dari kedua penyanyi tersebut. Lagu Winter Ahead bercerita tentang kebahagiaan yang bisa ditemukan saat bersama dengan orang terkasih.

Peluncuran lagu ini dalam masa wajib militer BTS, yang masih dijalaninya sampai Juni 2025. V BTS mendaftar wajib militer pada 11 Desember 2023 melalui Pusat Pelatihan Angkatan Darat Nonsan di Chungnam. Saat ini, dia ditempatkan di Divisi Infanteri ke-2, Unit Ssangyong, di Chuncheon, Gangwon, untuk memenuhi wajib militernya.

Anggota grup K-Pop BTS, RM (Kim Namjoon) dan V (Kim Taehyung) sukses menyelesaikan pelatihan dasar wamil di Korea Selatan. Keduanya lulus dari Resimen Latihan Rekrut ke-27.

Pada Selasa (16 Januari), RM membagikan foto-foto dirinya dan V berseragam militer di akun Instagram dia. Tak lama setelah diunggah, postingan tersebut langsung diberi like dari para Army, sebutan penggemar BTS.

Baca Juga: Comeback Formasi Lengkap BTS Dikabarkan akan Dilakukan pada Tahun 2026

V BTS meluncurkan lagu White Christmas pada Desember 2024. Dalam lagu ini, ia dimunculkan suara nyanyian musikus legendaris Amerika Serikat, Bing Crosby, Lagu klasik yang tak lekang oleh waktu ini akan membawa nuansa khas, Bing Crosby, dengan sentuhan segar dari V. Menurut BigHit Music, lagu ini memperkenalkan kembali pesona abadi, mendiang Bing Crosby, kepada penggemar masa kini.

V BTS meluncurkan lagu White Christmas pada Desember 2024. Dalam lagu ini, ia dimunculkan suara nyanyian musikus legendaris Amerika Serikat, Bing Crosby, Lagu klasik yang tak lekang oleh waktu ini akan membawa nuansa khas, Bing Crosby, dengan sentuhan segar dari V. Menurut BigHit Music, lagu ini memperkenalkan kembali pesona abadi, mendiang Bing Crosby, kepada penggemar masa kini.

Sumber: Tempo.co

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Simak breaking news Sukabumi dan sekitarnya langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita SukabumiUpdate.com WhatsApp Channel : https://whatsapp.com/channel/0029VaXv5ii0LKZ6hTzB9V2W. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.
Berita Terkait
Berita Terkini
Sukabumi27 November 2024, 18:53 WIB

Truk Muatan Keramik Tabrak Pagar Rumah di Jampangkulon Sukabumi, Ini Kesaksian Sopir

Berikut kesaksian sopir terkait insiden truk muatan keramik tabrak pagar rumah di Jampangkulon Sukabumi.
Truk tabrak pagar tembok rumah warga di Jampangkulon Sukabumi. (Sumber Foto: Istimewa)
Life27 November 2024, 18:00 WIB

Doa Agar Pemimpin Terpilih Pilkada 2024 Memimpin dengan Amanah dan Adil

Doa ini bertujuan agar pemimpin yang terpilih di Pilkada 2024 ini dapat memimpin daerahnya dengan amanah dan adil.
Ilustrasi - Doa ini bertujuan agar pemimpin yang terpilih di Pilkada 2024 ini dapat memimpin daerahnya dengan amanah dan adil. (Sumber : Pexels.com/@Pavel Danilyuk)
Sukabumi Memilih27 November 2024, 17:56 WIB

Catat! Ini Link Real Count Resmi KPU untuk Cek Hasil Pilkada Sukabumi dan Jabar

KPU menyediakan situs resmi untuk memantau hasil perhitungan suara Pilkada 2024. Berikut linknya!
Proses penghitungan suara Pilkada 2024 di Sukabumi. (Sumber : Dok. SU)
Sukabumi Memilih27 November 2024, 17:26 WIB

Pilgub Jabar 2024: Dedi Mulyadi Menang Telak di TPS Prabowo, Raih 295 Suara

Diketahui Presiden Prabowo Subianto mencoblos di TPS 008 Bojong Koneng, Kabupaten Bogor. Dia ikut memilih gubernur Jawa Barat dan Bupati Bogor.
Paslon Dedi Mulyadi-Erwan Setiawan saat debat publik terakhir Pilgub Jabar 2024. (Sumber : Youtube KPU)
Musik27 November 2024, 17:00 WIB

Lirik Lagu Ice On My Teeth ATEEZ yang Debut di Billboard

Boygrup ATEEZ baru saja comeback dengan merilis lagu Ice On My Teeth yang merupakan bagian dari mini album ke-11 mereka GOLDEN HOUR: Part 2
Lirik Lagu Ice On My Teeth ATEEZ yang debut di Billboard Top 200 (Sumber : Instagram/@ateez_official_)
Entertainment27 November 2024, 16:00 WIB

V BTS Bakal Berkolaborasi dengan Park Hyo Sin untuk Lagu Winter Ahead

Member BTS, V akan merilis single terbaru berjudul Winter Ahead yang berkolaborasi dengan penyanyi ternama Park Hyo Shin pada Jumat, 29 November 2024.
V BTS Bakal Berkolaborasi dengan Park Hyo Sin untuk Lagu Winter Ahead (Sumber : Instagram/@thv)
Food & Travel27 November 2024, 15:00 WIB

Gunung Sagara: Cocok Bagi Pendaki Pemula dengan Panorama Lautan Awan dan Talaga Bodas

Gunung Sagara adalah pilihan yang tepat bagi Anda yang ingin menikmati keindahan alam sambil menantang diri sendiri.
Dengan pemandangan yang menakjubkan, udara yang segar, dan suasana yang tenang, Gunung Sagara akan memberikan pengalaman pendakian yang tak terlupakan. (Sumber : Instagram/@bc_sagaraviatajur/@yadiml).
Sukabumi Memilih27 November 2024, 14:59 WIB

Cawabup Sukabumi Andreas Gunakan Hak Pilih di TPS 14 Jayabakti Cidahu

Setelah menyalurkan hak suaranya, Andreas menyampaikan apresiasi terhadap tahapan Pilkada yang berjalan sesuai aturan.
Cawabup Sukabumi Andreas didampingi istrinya mencoblos di TPS 14 Desa Jayabakti Kecamatan Cidahu. (Sumber : SU/Ibnu)
Sukabumi Memilih27 November 2024, 14:59 WIB

Zainul Salurkan Hak Pilih Pilkada Kabupaten Sukabumi 2024 di TPS Depan Rumah

Cawabup Sukabumi H. Zainul S nyoblos didampingi sang istri di TPS depan rumahnya di Desa Warnasari Kabupaten Sukabumi.
Cawabup Sukabumi Zainul didampingi istrinya mencoblos di TPS depan rumahnya. (Sumber Foto: Istimewa)
Sukabumi27 November 2024, 14:59 WIB

Bupati Marwan: Masalah Pangan Jadi Tantangan Pemimpin Baru Kabupaten Sukabumi

Menurut Marwan siapa figur yang dipilih dan dipercaya rakyat untuk Kabupaten Sukabumi dan Jawa Barat lima tahun mendatang akan menghadapi tantangan tersebut.
Bupati Sukabumi Marwan Hamami berharap pemimpin baru hasil pilkada 2024 fokus masalah pangan (Sumber: su/fit)