Diduga Selingkuh, Viral Rachel Vennya dan Salim Nauderer Putus

Rabu 21 Agustus 2024, 08:45 WIB
Diduga Selingkuh, Viral Rachel Vennya dan Salim Nauderer Putus. Foto: X/MethaOctaviana_

Diduga Selingkuh, Viral Rachel Vennya dan Salim Nauderer Putus. Foto: X/MethaOctaviana_

SUKABUMIUPDATE.com - Selebgram Rachel Vennya dikabarkan putus dengan kekasihnya Salim Nauderer.

Kabar Rachel dan Salim putus ini membuat nama keduanya trending di X hingga Rabu (21/8/2024).

Kabar putusnya Rachel Vennya dan Salim Nauderer diketahui dari postingan story instagram/@ladybirdraven, yang diduga merupakan second account milik Rachel.

Lebih detail seperti mengutip Suara.com, kekasih Rachel Vennya, Salim Nauderer diduga selingkuh. Isu perselingkuhan itu muncul usai seorang warganet mengaku pergoki Salim Nauderer berduaan dengan perempuan lain di sebuah kelab malam di daerah SCBD, Jakarta.

Baca Juga: Daftar 718 Bahasa di Indonesia Selain Sunda: International Mother Language Day

Pengakuan Salim Nauderer selingkuh dilontarkan warganet dengan akun @/aubreen_vanina di kolom komentar akun TikTok Rachel Vennya. Disebutkan bahwa Salim Nauderer bersama perempuan berambut panjang dan postur tubuh tinggi.

"Bun, semalem aku lihat Salim sama Cewek di The Zoo, ceweknya tinggi cantik rambut panjang," ujar pemilik akun tersebut, dikutip dari unggahan @/lambe_danu via suara.com, pada Rabu (21/8/2024).

Salim Nauderer dan perempuan yang diduga selingkuhannya juga disebutkan naik taksi online hanya berdua. Si perempuan menyandarkan tubuhnya ke kekasih Rachel Vennya dan selalu menyembunyikan wajahnya.

Baca Juga: Lirik dan Terjemahan Lagu Wildflower Billie Eilish yang Viral di TikTok

Sebelum tersiar kabar dugaan perselingkuhan, sempat beredar kabar bahwa Rachel dan Salim putus. Kabar mencuat karena absennya Salim Nauderer di acara ulang tahun Rachel Vennya.

Ibu dua anak ini memposting sejumlah quotes yang diduga menyinggung hubungan asmaranya dengan Salim Nauderer. Warganet menyoroti unggahan terakhir Instagram Story Rachel Vennya usai beredar isu perselingkuhan Salim Nauderer.

"But I can see us lost in the memory (Tapi aku bisa melihat kita hanyut dalam kenangan)," tulis Rachel Vennya pada postingan pertama, mengutip lirik lagu 'August' dari Taylor Swift.

"Kamu jadi merasa terlalu nyaman lagi. Ingat lah apa yang terjadi terakhir kali," imbuhnya di postingan yang lain.

Baca Juga: Heboh Megathrust, Riset Ungkap 2 Wilayah di Palabuhanratu Ini Tidak Terdampak Tsunami

Sumber: Suara.com

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Simak breaking news Sukabumi dan sekitarnya langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita SukabumiUpdate.com WhatsApp Channel : https://whatsapp.com/channel/0029VaXv5ii0LKZ6hTzB9V2W. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.
Editor :
Berita Terkait
Berita Terkini
Life19 September 2024, 07:00 WIB

10 Gaya Hidup Minimalis yang Bisa Membuat Cepat Kaya, Hindari Hutang!

Gaya hidup minimalis mendorong seseorang untuk hanya membeli barang-barang yang benar-benar diperlukan dan berguna, bukan yang sekadar diinginkan.
Ilustrasi. Menyisihkan lebih banyak uang untuk investasi memungkinkan uang tumbuh dan berlipat ganda dalam jangka panjang, yang merupakan kunci untuk membangun kekayaan. (Sumber : GhasoubAlaeddin)
Food & Travel19 September 2024, 06:00 WIB

Resep Mochi Isian Kacang Khas Sukabumi, Oleh-Oleh Liburan yang Nikmat!

Mochi Sukabumi terkenal dengan isi kacang yang manis dan gurih. Intip Resep Mochi Isian Kacang Khas Sukabumi, Oleh-Oleh Liburan yang Nikmat!
Ilustrasi. Mochi telah menjadi simbol kuliner tradisional Sukabumi. Foto:Instagram/@detikviliana
Science19 September 2024, 05:00 WIB

Prakiraan Cuaca Jawa Barat 19 September 2024, Sukabumi Cerah Berawan Sepanjang Hari

Sebagian besar wilayah Jawa Barat termasuk Sukabumi dan sekitarnya diperkirakan mengalami cuaca berawan pada 19 September 2024.
Ilustrasi - Sebagian besar wilayah Jawa Barat termasuk Sukabumi dan sekitarnya diperkirakan mengalami cuaca berawan pada 19 September 2024. (Sumber : Pixabay.com/@MabelAmber)
Inspirasi19 September 2024, 00:37 WIB

Keteladanan Rasulullah SAW, Inspirasi Bagi Generasi Muda

Perayaan Maulid Nabi Muhammad SAW, yang diperingati oleh umat Islam setiap tahun, merupakan momen penting untuk mengenang kelahiran sosok yang membawa risalah Islam ke dunia.
Peringatan Maulid Nabi Muhammad 12 Rabiul Awal 1445 H / 16 September 2024 | Foto : Pixabay
Sukabumi19 September 2024, 00:13 WIB

Dibeli Murah hingga Intimidasi, Warga Ungkit Soal Tanah Harry Cader di Tegalbuleud Sukabumi

Warga Desa Buniasih dan Desa Tegalbuleud, Kecamatan Tegalbuleud, Kabupaten Sukabumi terutama ahli waris tanah merek mengungkit proses penjualan tanah pada beberapa tahun Harry Cader
Tanah Harry Cader di Desa Buniasih Tegalbuleud Kabupaten Sukabumi | Foto : Ragil Gilang
Sukabumi18 September 2024, 22:35 WIB

Pengakuan Korban Penembakan Oknum Pengacara di Sukabumi: Curhat Lalu Todongkan Senpi

Detik-detik sebelum terjadinya peristiwa penembakan pemilik warung kopi (warkop) di Jalan Sriwidari No 27, Kecamatan Gunungpuyuh, Kota Sukabumi. Pelaku disebut sempat curhat butuh uang untuk berobat sang anak.
MAF (35 tahun) korban penembakan oknum pengacara saat diwawancarai di warkopnya, Rabu (18/9/2024) | Foto : Asep Awaludin
Sukabumi Memilih18 September 2024, 21:34 WIB

Abah Ucok Kirim Kode Keras ke Calon Bupati, Singgung Tata Ruang Ibukota Kab. Sukabumi

Mantan Wakil Bupati Sukabumi, Ucok Haris Maulana Yusup mengungkapkan keluh kesahnya terhadap sejumlah persoalan yang ada di Kabupaten Sukabumi yang menurutnya banyak yang belum terselesaikan
Politisi senior Sukabumi, H. Ucok Haris Maulana Yusup | Foto : Istimewa
Sukabumi18 September 2024, 20:55 WIB

Empat Warga Terjangkit DBD, Puskesmas Bojonggenteng Sukabumi Lakukan Fogging

Puskesmas Bojonggenteng Sukabumi menerima laporan bahwa ada empat warga terjangkit DBD di Kampung Pamatutan.
Puskesmas Bojonggenteng Sukabumi melakukan fogging di Kampung Pamatutan usai menerima laporan adanya 4 warga yang terjangkit DBD. (Sumber : Istimewa)
Sukabumi18 September 2024, 20:33 WIB

Dinas PU Sukabumi Lakukan Pemeliharaan Rutin di Ruas Jalan Cicurug-Cidahu

Dinas PU Kabupaten Sukabumi melakukan pemeliharaan rutin pada ruas jalan Cicurug-Cidahu di Desa Tangkil.
Petugas UPTD Dinas PU Kabupaten Sukabumi melakukan pemeliharaan rutin di ruas Jalan Cicurug-Cidahu. (Sumber : Istimewa)
Food & Travel18 September 2024, 20:00 WIB

Situ Bagendit, Wisata Eksotis di Garut yang Berselimut Kisah Legenda

Situ Bagendit tidak hanya menawarkan keindahan alam yang menawan, tetapi juga beragam aktivitas seru yang bisa kamu coba.
Situ Bagendit tidak hanya menawarkan keindahan alam yang menawan, tetapi juga beragam aktivitas seru yang bisa kamu coba. (Sumber : disparbud.garutkab.go.id).