Profil Legolas Rompies, Anak Vincent Rompies yang Menarik Perhatian Netizen

Senin 19 Februari 2024, 17:32 WIB
Potret Fareel Legolas Rompies, anak sulung Vincent Rompies. (Sumber : YouTube/@VINDES)

Potret Fareel Legolas Rompies, anak sulung Vincent Rompies. (Sumber : YouTube/@VINDES)

SUKABUMIUPDATE.com - Viral di media sosial, Legolas Rompies menjadi sorotan karena diduga menjadi pelaku perundungan di sekolah internasional. Legolas Rompies atau yang memiliki nama lengkap Farrel Legolas Rompies adalah anak sulung dari pasangan Vincent Rompies dan Fifi Karamoy.

Legolas Rompies diduga ikut termasuk dalam perundungan sekaligus aksi kekerasan yang pada 2 Februari 2024 di SMA BINUS School Serpong.

Geng Tai (GT) adalah sebutan geng remaja di sekolah BINUS School Serpong yang sudah berlangsung 9 generasi. Anggotanya dari Geng Tai inilah yang terlibat dalam aksi perudungan hingga kekerasan tersebut.

Baca Juga: Legolas Rompies Diduga Terlibat Perundungan, Ada Geng di Sekolah Anak Vincent Rompies?

Isu ini mendapatkan sorotan dari sebuah tweet yang diunggah pada Senin (18/2/2024) dari pengguna X @BosPurwa yang bertuliskan “ada perundungan di SMA Binus Intl BSD, seorang anak dipukulin sama belasan seniornya hingga masuk rumah sakit, mereka anak-anak pesohor, dan ngerinya lagi sampai disundut rokok!”, dikutip pada Senin (19/2/2024).

“Izin pak Kapolri @ListyoSigitP Cc @DivHumas_Polri @_poldabanten Mohon dilakukan “pendalam,” tambahnya.

Sang ayah, Vincent Rompies merupakan salah satu artis top Indonesia. Walaupun jarang diekspos, kehidupan dari Legolas Rompies tidak lepas dari sorotan media dan netizen.

Baca Juga: Berapa Anak Vincent Rompies? Salah Satunya Diduga Terlibat Perundungan

Berikut profil dari Legolas Rompies yang baru-baru ini menjadi perbincangan hangat netizen media sosial.

Farrel Legolas Rompies lahir di Jakarta pada tanggall 18 Juli 2006 dari pasangan Vincent Rompies dan Fifi Karamoy. Legolas Rompies memiliki dua saudara kandung lainnya, yaitu Gahan Adriel Rompies dan Gio Rompies.

Saat ini Legolas berusia 17 tahun dan akan berusia 18 tahun pada bulan Juli mendatang. Legolas diketahui sedang duduk di bangku pendidikan kelas 12 SMA BINUS School Serpong.

Legolas sangat menyukai olahraga, terutama sepak bola. Legolas bergabung pada klub Young Warrior Football Academy karena kegemarannya dalam sepak bola. Membuktikan prestasinya dalam dunia sepak bola, Legolas pernah mengikuti laga di Indonesia Junior League.

Baca Juga: Anak Vincent Rompies Diduga Terlibat Perundungan Viral di X, Begini Kronologinya

Selain menggeluti dunia sepak bola, ada Taekwondo yang juga digeluti olehnya.

Meskipun jarang mengekspos dirinya sendiri, Legolas terkadang muncul di media sosial kedua orang tuanya, Vincent Rompies dan Fifi Karamoy.

Legoras Rompies dan kedua adiknya juga sering terlihat dan mendukung ayahnya, Vincent Rompies ketika sedang tanding berolahraga.

Tak hanya paras tinggi yang mengikuti bapaknya, hobi dan bakatnya di bidang olahraga pun sama. Selain paras wajahnya yang terbilang cakap, Legolas pun memiliki bakat yang cemerlang.

Penulis: Ullima Iffah Shandana

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Simak breaking news Sukabumi dan sekitarnya langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita SukabumiUpdate.com WhatsApp Channel : https://whatsapp.com/channel/0029VaXv5ii0LKZ6hTzB9V2W. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.
Berita Terkait
Berita Terkini
Sukabumi18 Januari 2025, 15:45 WIB

Buruh dan Pelajar Collab Edarkan Hexymer-Tramadol di Sukabumi, Ditangkap saat Transaksi

Barang bukti yang disita adalah empat paket hexymer dan lima setrip tramadol.
Kedua terduga pelaku kasus obat keras terbatas yang ditangkap di Kecamatan Sagaranten, Kabupaten Sukabumi, Sabtu (18/1/2025). | Foto: Polsek Sagaranten
Sukabumi18 Januari 2025, 15:23 WIB

Lindas Material Longsor, Truk Terguling di Jalan Nasional di Simpenan Sukabumi

Longsor ini sempat menutup Jalan Nasional Bagbagan-Kiara Dua.
Truk terguling di Jalan Nasional Bagbagan-Kiara Dua, tepatnya di Kampung Cisarakan, Desa Loji, Kecamatan Simpenan, Kabupaten Sukabumi, Sabtu (18/1/2025). | Foto: Istimewa
Inspirasi18 Januari 2025, 15:00 WIB

Lowongan Kerja Sukabumi Sebagai Cook Sushi, Cek Kualifikasinya Disini!

Apabila kamu tertarik dengan lowongan kerja ini, segera daftarkan diri sekarang juga!
Ilustrasi - Lowongan Kerja Sukabumi Sebagai Cook Sushi, Cek Kualifikasinya Disini! (Sumber : Freepik.com/@ASphotofamily)
Sukabumi18 Januari 2025, 14:58 WIB

Pengendara Terjebak Berjam-jam, Jalan Nasional di Simpenan Sukabumi Buka Tutup Pasca Longsor

Saat ini jalan sudah dibuka, tetapi dengan sistem buka tutup.
Antrean kendaraan di Jalan Nasional Bagbagan-Kiara Dua, tepatnya di Kampung Cimapag, Desa Loji, Kecamatan Simpenan, Kabupaten Sukabumi, Sabtu (18/1/2025). | Foto: Dokumen Pengendara
Sukabumi18 Januari 2025, 14:13 WIB

Pulihkan Ekosistem Pasca Bencana, Penanaman Pohon di DAS Sungai Cikaso Sukabumi

Kegiatan ini untuk mencegah bencana serupa di masa depan.
Penanaman pohon di DAS Cikaso, Desa Cibadak dan Desa Pabuaran, Kecamatan Pabuaran, Kabupaten Sukabumi. | Foto: Dokumentasi Panitia
Food & Travel18 Januari 2025, 14:00 WIB

Menikmati Deburan Ombak di Pantai Karang Tawulan, Wisata Eksotis Mirip Tanah Lot di Tasikmalaya

Tersembunyi di wilayah selatan kabupaten, pantai Karang Tawulan menawarkan keindahan alam yang masih asri dan jauh dari hiruk pikuk kota.
Pantai Karang Tawulan adalah sebuah destinasi wisata pantai yang menarik di Kabupaten Tasikmalaya, Jawa Barat. (Sumber : Instagram/@riskardr/@dadanwardana99).
Bola18 Januari 2025, 12:00 WIB

Prediksi PSM Makassar vs PSBS Biak di Liga 1: H2H, Susunan Pemain dan Skor

PSM Makassar vs PSBS Biak akan tersaji sore ini dalam lanjutan Liga 1 2024/2025.
PSM Makassar vs PSBS Biak akan tersaji sore ini dalam lanjutan Liga 1 2024/2025. (Sumber : Instagram/@psbsofficial/X/@psm_makassar).
Sukabumi18 Januari 2025, 11:57 WIB

Satpam Asal Sukabumi Tewas di Rumah Mewah Bogor, Keluarga Temukan Banyak Luka Serius

Korban sempat menghubungi istrinya melalui pesan singkat.
Rumah duka Septian (37 tahun) di Kampung Cibarengkok RW 01, Desa Citarik, Kecamatan Palabuhanratu, Kabupaten Sukabumi. | Foto: SU/Ilyas Supendi
Sukabumi18 Januari 2025, 11:36 WIB

Daftar SKPD dengan Aduan Terbanyak pada 2024, Menurut Data Diskominfo Kota Sukabumi

Pemerintah Kota Sukabumi menerima 106 aduan masyarakat sepanjang 2024.
Apel di Lapang Setda Balai Kota Sukabumi pada Senin (15/7/2024). | Foto: Dokpim Kota Sukabumi
Sukabumi18 Januari 2025, 11:20 WIB

Tahun 2025, Dishub Kota Sukabumi Bakal Perketat Pengawasan Kendaraan Pariwisata

UPTD PKB Dishub akan melakukan upaya untuk mendukung pemerintah pusat.
Kepala UPTD PKB Dishub Kota Sukabumi, Endro. | Foto: Website Kota Sukabumi