5 Fakta Menarik Lee Da In, Si Aktris Cantik Calon Istri Lee Seung Gi

Rabu 08 Februari 2023, 13:00 WIB
5 Fakta Menarik Lee Da In, Si Aktris Cantik Calon Istri Lee Seung Gi (Sumber : Instagram Lee Da In)

5 Fakta Menarik Lee Da In, Si Aktris Cantik Calon Istri Lee Seung Gi (Sumber : Instagram Lee Da In)

SUKABUMIUPDATE.com - Kabar pernikahan Lee Seung Gi dan Lee Da In sukses menggemparkan dunia maya, hingga membuat nama calon istri sang aktor menjadi trending di berbagai platform.

Sosok Lee Da In sendiri sebenar memiliki profesi yang sama dengan Lee Seung Gi, yaitu seorang aktris yang telah membintangi banyak drama Korea. 

Nah, untuk kamu yang penasaran dengan sosok Lee Da In calon istri Lee Seung Gi yuk simak beberapa fakta menariknya seperti melansir dari Yoursay.id.

Baca Juga: Lee Seung Gi Umumkan Akan Menikahi Lee Da In 7 April 2023!

Aktris Kelahiran 1992

Lee Da In lahir di Korea Selatan pada tanggal 5 November 1992, yang berarti saat ini usianya menginjak 30 tahun.

Namun, meskipun sudah berkepala tiga, tapi paras cantik Lee Da In terlihat masih sangat muda seperti masih muda.

Baca Juga: Profil Gitasav atau Gita Savitri, Influencer yang Bilang Childfree Bikin Awet Muda

Lee Da In Bukanlah Nama Aslinya

Dikenal dengan nama Lee Da In, faktanya itu bukan nama aslinya lho. Calon istri Lee Seung Gi ini sebenarnya memiliki nama asli Lee Joo Hee.

Perjalanan Karier Lee Da In

Lee Da In mengawali karirnya di dunia seni peran dengan membintangi The Fatal Encounter pada tahun 2014. Di tahun yang sama, dia juga muncul dalam drama Twenty Years Old.

Baca Juga: Sinopsis Gita Cinta dari SMA, Film Terbaru Prilly Latuconsina yang Tayang Besok

Anak bungsu dari dua bersaudara itu kemudian membintangi beberapa drama seri seperti Make A Woman Cry, Entourage, My Golden Life, hingga Come and Hug Me. Ia juga membintangi film Life Risking Romance pada tahun 2016.

Tumbuh dari Keluarga Aktor

Sedari kecil ternyata Lee Da In sudah tidak asing lagi dengan dunia seni peran. Ia merupakan anak dari seorang aktris sekaligus penyanyi veteran Kyeon Mi Ri. 

Deretan drama Korea telah dibintanginya, antara lain Backstreet Rookie, Jumong, Rooftop Prince, dan masih banyak lagi.

Baca Juga: Sinopsis Film The Divergent Series: Insurgent, Tayang di Bioskop Trans TV

Memiliki Saudara Perempuan Seorang Aktris

Fakta menarik lain dari seorang Lee Da In adalah kakaknya yang juga merupakan seorang artis, yaitu Lee Yoo Bi.

Lee Yoo Bi sendiri yang telah banyak membintangi drama Korea seperti, The Innocent Man, Pinocchio, dan pernah melakoni drama bersama calon suami Lee Da In yakni Lee Seung Gi.

Baca Juga: Sinopsis Film Survivor Dibintangi Milla Jovovich Akan Tayang di Bioskop Trans TV

Berpacaran dengan Lee Seung Gi Selama 2 Tahun

Sebelum kabar pernikahan tersebut diumumkan, Lee Da In dan Lee Seung Gi telah menjalani hubungan asmara selama kurang lebih selama 2 tahun. 

Hubungan keduanya diungkap pada tahun 2021 dan telah dikonfirmasi oleh agensi masing-masing, hingga berlanjut ke jenjang yang lebih serius.

Nah,sederet fakta menarik Lee Da In, aktris cantik calon istri Lee Seung Gi.

Sumber: Yoursay.id (Portal Suara.com)

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Simak breaking news Sukabumi dan sekitarnya langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita SukabumiUpdate.com WhatsApp Channel : https://whatsapp.com/channel/0029VaXv5ii0LKZ6hTzB9V2W. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.
Berita Terkait
Berita Terkini
Sukabumi Memilih22 November 2024, 15:16 WIB

Debat Pilbup Sukabumi: Asep Japar-Andreas Sampaikan Kunci Mewujudkan Sukabumi Mubarakah

Paslon nomor urut 2, Asep Japar-Andreas paparkan komitmen dan kunci dalam mewujudkan Kabupaten Sukabumi Mubarakah.
Paslon nomor urut 1 Asep Japar-Andreas saat memaparkan visi-misi dalam sesi pertama debat publik terakhir Pilkada Kabupaten Sukabumi 2024. (Sumber : Youtube Sukabumiupdate)
Sukabumi Memilih22 November 2024, 15:13 WIB

Debat Pilbup Sukabumi: Iyos-Zainul Sebut Solusi Masyarakat Sejahtera Tak Cukup Melanjutkan

Paslon Iyos-Zainul berkomitmen mengelola seluruh potensi demi mewujudkan Sukabumi yang Agamis, Sejahtera, Inovatif dan Kolaboratif.
Paslon nomor urut 1 Iyos-Zainul saat memaparkan visi-misi dalam sesi pertama debat publik terakhir Pilkada Kabupaten Sukabumi 2024. (Sumber : Youtube Sukabumiupdate)
Inspirasi22 November 2024, 15:00 WIB

Loker Sukabumi Sebagai Cook/Commis 1 Minimal SMK, Cek Kualifikasinya Disini!

Apabila kamu tertarik dengan lowongan kerja ini, segera daftarkan diri sekarang juga!
Ilustrasi. Loker Sukabumi Sebagai Cook/Commis 1 Minimal SMK, Cek Kualifikasinya Disini! (Sumber : Freepik)
Sukabumi Memilih22 November 2024, 14:55 WIB

Debat Publik II Pilbup Sukabumi 2024, Tim Asep Japar - Andreas: Visi Misi

Ajang adu gagasan pasangan calon ini disiarkan secara langsung oleh stasiun tv nasional atau bisa diakses melalui kanal youtube sukabumiupdate.com.
Paslon 02 pilkada kabupaten sukabumi 2024, Asep Japar - Andreas (Sumber: dok kpu kabupaten sukabumi)
Life22 November 2024, 14:39 WIB

Media Sosial: Senjata Baru dalam Kampanye Politik?

Media sosial mengubah kampanye politik: cepat, luas, dan interaktif. Namun, hoaks dan manipulasi jadi tantangan. Bagaimana memanfaatkan peluangnya tanpa terjebak risikonya? Simak ulasannya di sini!
Media sosial: alat kampanye politik yang efektif, tapi penuh tantangan. Bijaklah dalam menggunakan dan menerima informasi! (Sumber : freepik)
Food & Travel22 November 2024, 14:30 WIB

Wisata Alam Karacak Valley, Menikmati Keindahan Hutan Pinus dan Curug di Garut Kota

Karacak Valley Garut adalah pilihan yang tepat untuk wisatawan yang mencari ketenangan dan keindahan alam yang masih asri.
Kawasan Taman Wisata Karacak Valley terletak di perbukitan dengan pemandangan hutan pinus yang masih asri. Foto: IG/karacak_valley
Sukabumi Memilih22 November 2024, 14:28 WIB

Debat Publik II Pilbup Sukabumi 2024, Tim Iyos-Zainul: Pengalaman 38 Tahun

Dengan pengalaman Pak Iyos selama 38 tahun di pemerintahan dan Pak Zainul yang juga berpengalaman dalam mengelola pemerintahan, kami tetap percaya diri.
Paslon 01 Pilkada Kabupaten Sukabumi 2024 (Sumber: dok kpu kabupaten sukabumi)
Bola22 November 2024, 14:00 WIB

Prediksi Persib Bandung vs Borneo FC di Liga 1 2024/2025: H2H, Susunan Pemain dan Skor

Persib Bandung vs Borneo FC akan tersaji malam ini Jumat (22/11/2024), mulai pukul 19.00 WIB.
Persib Bandung vs Borneo FC akan tersaji malam ini Jumat (22/11/2024), mulai pukul 19.00 WIB. (Sumber : X/@BorneoSMR/@persib).
Sukabumi22 November 2024, 13:57 WIB

Lewat Inovasi Kesehatan, Kota Sukabumi Raih KIJB 2024 Pemprov Jabar

Reni mengapresiasi prestasi Puskesmas Sukakarya.
Puskesmas Sukakarya Kota Sukabumi meraih KIJB 2024 di Trans Hotel, Kota Bandung, Kamis, 21 November 2024. | Foto: Istimewa
Nasional22 November 2024, 13:56 WIB

Kronologi Polisi Tembak Polisi di Solok Selatan, Berawal dari Masalah Tambang

Berikut kronologi polisi tembak polisi di Solok Selatan menurut Kapolda Sumbar Irjen Suharyono.
Ilustrasi. Peristiwa polisi tembak polisi terjadi di Solok Sumbar. | Foto : Pixabay