Wajahnya Dianggap Tak Mirip Sule, Nathalie Holscher Diminta Tes DNA Adzam

Rabu 30 November 2022, 13:45 WIB
Potret Nathalie Holscher bersama anaknya dan mantan kekasihnya. | Foto: Instagram/@nathalieholscher

Potret Nathalie Holscher bersama anaknya dan mantan kekasihnya. | Foto: Instagram/@nathalieholscher

SUKABUMIUPDATE.com - Permasalahan yang dihadapi mantan istri Sule yaitu Nathalie Holscher terus menjadi problematika yang kian memanas. Mantan istri Sule itu mengungkapkan jika dirinya menjalani hidup yang berat pasca berpisah dengan sang komedian.

Berawal dari tudingan selingkuh saat menjadi istri sule hingga yang terbaru anaknya dibilang tak mirip dengan pemilik nama asli entis sutisna itu, seperti dikutip dari Cianjur.suara.com (Portal Suara.com)

Atas ramainya isu tersebut, Nathalie Holscher diminta netizen untuk tes DNA anaknya, sebagai upaya pembuktian siapa sebenarnya ayah biologisnya.

"2022 ini banyak banget, keberkahan dan ujian juga dari yang di atas gitu, jadi ujian-ujiannya bener-bener yang nggak ada abisnya," ungkap Nathalie.

Baca Juga: Dituduh Selingkuh Saat Menikah dengan Sule, Nathalie Holscher Kembali ke Pelukan Mantan

"Ujian yang untuk menjadi aku yang kuat sampe sekarang dan sampe seterusnya nanti," sambungnya.

Kabar perselingkuhan sang artis sebenarnya sudah digosipkan sejak dulu, saat Nathalie Holscher masih berstatus istri sah komedian Sule. Kali itu isunya Nathalie Holscher punya hubungan spesial dengan mantan managernya.

Namun, pada saat itu sang suami Sule langsung turun tangan dan membantah kabar tersebut.

"Panji itu manager saya, manajer istri saya. Panji itu sama semua perempuan memang begitu. Dia kan deket gitu lho," ucap Sule.

Bahkan, Panji sendiri meminta bantuan Sule untuk mengklarifikasi kabar gosip itu yang tiap hari makin liar.

"Ya Panji juga sering minta tolong 'kang kok jadi gini', ya gapapa Panji, anggap aja ini ujian, yang penting kan tidak," sambungnya.

Tanggapan Nathalie Holscher mengenai isu miring yang sedang beredar

Tanggapan Nathalie Holscher melalui postingan akun Instagram pribadinya.Tanggapan Nathalie Holscher melalui postingan akun Instagram pribadinya.

Meski pernikahan antara Sule dan Nathalie Holscher telah selesai, isu miring tentang perselingkuhan masih tetap melekat hingga kini.

Baca Juga: Ancam Akan Somasi Mantan ART, Nathalie Holscher Bantah Selingkuhi Sule

Karena tak ingin terus-terusan dirundung masalah dan kesedihan, Nathalie Holscher memilih fokus pada keluarga dan melanjutkan hidup.

"Hidup itu terus berjalan, mau nggak mau kita yang alpha. karna aku sendiri mama dan papa udah nggak ada, terus juga emang dari adik-adik juga semuanya aku yang ngurus. Jadi kalo ngurusin Adzam udah nggak kaget lagi," ungkap Nathalie.

"Jadi ya mau apapun itu mau diterpa apapun itu ya harus kuat," pungkasnya.(*)

Sumber: Cianjur.suara.com (Portal Suara.com)

 

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Simak breaking news Sukabumi dan sekitarnya langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita SukabumiUpdate.com WhatsApp Channel : https://whatsapp.com/channel/0029VaXv5ii0LKZ6hTzB9V2W. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.
Berita Terkait
Berita Terkini
Bola22 November 2024, 14:00 WIB

Prediksi Persib Bandung vs Borneo FC di Liga 1 2024/2025: H2H, Susunan Pemain dan Skor

Persib Bandung vs Borneo FC akan tersaji malam ini Jumat (22/11/2024), mulai pukul 19.00 WIB.
Persib Bandung vs Borneo FC akan tersaji malam ini Jumat (22/11/2024), mulai pukul 19.00 WIB. (Sumber : X/@BorneoSMR/@persib).
Sukabumi22 November 2024, 13:57 WIB

Lewat Inovasi Kesehatan, Kota Sukabumi Raih KIJB 2024 Pemprov Jabar

Reni mengapresiasi prestasi Puskesmas Sukakarya.
Puskesmas Sukakarya Kota Sukabumi meraih KIJB 2024 di Trans Hotel, Kota Bandung, Kamis, 21 November 2024. | Foto: Istimewa
Nasional22 November 2024, 13:56 WIB

Kronologi Polisi Tembak Polisi di Solok Selatan, Berawal dari Masalah Tambang

Berikut kronologi polisi tembak polisi di Solok Selatan menurut Kapolda Sumbar Irjen Suharyono.
Ilustrasi. Peristiwa polisi tembak polisi terjadi di Solok Sumbar. | Foto : Pixabay
Sukabumi Memilih22 November 2024, 13:50 WIB

Profil Teddy Lesmana, Panelis di Debat ke II Pilkada Kabupaten Sukabumi 2024

Teddy Lesmana yang saat ini terpilih jadi panelis di Pilbup 2024 adalah sosok yang menginspirasi karena dedikasinya dalam dunia pendidikan dan hukum.
Teddy Lesmana saat ini berprofesi sebagai dosen di Fakultas Hukum Universitas Nusa Putra. (Sumber : Instagram/@teddyzeeous).
DPRD Kab. Sukabumi22 November 2024, 13:34 WIB

Apresiasi Kunjungan KPK, Ketua DPRD Sukabumi: Perkuat Komitmen Bersama Perangi Korupsi

Menurut Budi, kegiatan ini merupakan program rutin tahunan yang dilakukan oleh KPK untuk memberikan pendidikan antikorupsi kepada pemerintah daerah.
Ketua DPRD Kabupaten Sukabumi, Budi Azhar Mutawali. (Sumber : SU/Ilyas)
Sukabumi22 November 2024, 13:30 WIB

KPK Beri Penyuluhan Pencegahan Korupsi untuk Anggota DPRD Kabupaten Sukabumi

Adapun penyuluhan yang diberikan yang pertama terkait pendidikan anti korupsi, kedua pencegahan dan ketiga penindakan.
Kepala Satuan Tugas Wilayah II Koordinasi dan Supervisi KPK RI, Arif Nurcahyo saat memberikan penyuluhan kepada 60 anggota DPRD Kabupaten Sukabumi. (Sumber : SU/Ilyas)
Sukabumi Memilih22 November 2024, 13:11 WIB

Dipandu Yasmin dan Agung, Daftar Panelis Debat ke II Pilkada Kabupaten Sukabumi 2024

Debat antara paslon 01, Iyos - Zainul dan paslon 02 Asep Japar - Andreas akan berlangsung Jumat (22/11/2024) di Hotel Sutan Raja Bandung, mulai pukul 14.00 WIB.
Presenter INews TV Yasmin Athania akan memandu (hots) debat publik II Pilkada Kabupaten Sukabumi, Jumat (22/11/2024) (Sumber: akun medsos Yasmin Athania)
Food & Travel22 November 2024, 13:00 WIB

Kebun Teh Cipasung, HTMnya Rp10.000 Spot Menarik untuk Healing di Majalengka

Biaya masuk ke Kebun Teh Cipasung cukup terjangkau, sehingga Anda tidak perlu mengeluarkan biaya yang besar untuk menikmati keindahan alam ini.
Dengan semua kelebihan yang dimiliki, Kebun Teh Cipasung memang layak untuk dijadikan tujuan wisata Anda. (Sumber : Screenshot YouTube/@Apri Subroto).
Bola22 November 2024, 12:00 WIB

Prediksi Persebaya Surabaya vs Persija Jakarta di Liga 1: H2H, Susunan Pemain dan Skor

Persebeya vs Persija akan tersaji sore ini dalam lanjutan liga 1 pekan ke-11.
Persebeya vs Persija akan tersaji sore ini dalam lanjutan liga 1 pekan ke-11. (Sumber : X/@persebayaupdate/@Persija_Jkt).
Sukabumi22 November 2024, 11:58 WIB

Diduga Pecah Ban, Truk Muatan Pasir Masuk Jurang di Parungkuda Sukabumi

Berikut kronologi sementara kecelakaan tunggal truk muatan pasir masuk jurang di Parungkuda Sukabumi.
Kondisi truk muatan pasir yang masuk jurang di pinggir jalan raya di Parungkuda Sukabumi. (Sumber : SU/Ibnu)