Ini Susunan Alat Kelengkapan DPRD Kabupaten Sukabumi Periode 2024-2029

Kamis 26 September 2024, 17:53 WIB
Prosesi pelantikan Pimpinan Definitif DPRD Kabupaten Sukabumi periode 2024-2029, Rabu (25/9/2024). (Sumber : Dok. DPRD)

Prosesi pelantikan Pimpinan Definitif DPRD Kabupaten Sukabumi periode 2024-2029, Rabu (25/9/2024). (Sumber : Dok. DPRD)

SUKABUMIUPDATE.com - DPRD Kabupaten Sukabumi telah resmi membentuk Alat Kelengkapan Dewan (AKD) untuk masa jabatan 2024-2029. Pembentukan AKD meliputi Badan Musyawarah (Bamus) hingga komisi.

Berdasarkan siaran pers Sekretariat DPRD Kabupaten Sukabumi, Rabu 25 September 2024, berikut susunan keanggotaan AKD DPRD Kabupaten Sukabumi Masa Jabatan 2024-2029:

Pimpinan

Ketua: Budi Azhar Mutawali dari Golkar
Wakil Ketua I: Yudha Sukmagara dari Gerindra
Wakil Ketua II: Usep dari PKB
Wakil Ketua III: Ramzi Akbar Yusuf dari PKS

Badan Musyawarah

Ketua merangkap anggota: Budi Azhar Mutawali
Wakil Ketua merangkap anggota: Yudha Sukmagara
Wakil Ketua merangkap anggota: Usep
Wakil Ketua merangkap anggota: Ramzi Akbar Yusuf
Sekretaris bukan anggota: Lina Evelin Marlina
Anggota: Rika Yulistina, Sylvie Gustiana Derin, Asri Mulyawati, Mochamad Reza Taojiri, Faizal Akbar Awaludin, Asep Rizwan Efendi, Ruslan Abdul Hakim, Syarif Hidayat, Hamzah Gurnita, Aang Erlan Hudaya, Nandar, Leni Liawati, Ai Sri Mulyati, Hendra Purnama, Elis Ernawati, Sendi A. Maulana, Ariestiandi, Lugi Septiandi Herman, Bambang Nurpalah dan Dilla Nurdian.

Komisi I

Ketua: Iwan Ridwan
Wakil Ketua: Andri Hidayana
Sekretaris: Ujang Abdurrohim Rochmi
Anggota: Asri Mulyawati, Asep Rizwan Efendi, Nandar, Erpa Aris Purnama, Elis Ernawati dan Jalil Abdillah

Komisi II

Ketua: Hamzah Gurnita
Wakil Ketua: Teddy Setiadi
Sekretaris: Ariestiandi
Anggota: Sylvie Gustiana Derin, Mochamad Reza Taoziri, Edi Sudrajat, Taopik Guntur, Bayu Permana, Ai Sri Mulyati, Anang, Saepulloh dan Apep Saepul Mahdan.

Komisi III

Ketua: Hera Iskandar
Wakil Ketua: Paoji
Sekretaris: Deni Gunawan
Anggota: Loka Tresnajaya, Mansurudin, Aang Erlan Hudaya, Dadang Hermawan, Leni Liawati, Junajah Jajah Nurdiansyah, Rudi Heryanto dan Bambang Nurpalah.

Komisi IV

Ketua: Ferry Supriyadi
Wakil Ketua: Hendra Purnama
Sekretaris: Ruslan Abdul Hakim
Anggota: Rika Yulistina, Rahma Sakura Ramkar, Faizal Akbar Awaludin, Syarif Hidayat, Saepul Rahman, Uden Abdunnatsir, Yudi Suryadikrama, Sendi A. Maulana, Lugi Septiandi Herman, Zakiyah Rahmah Addawiyah dan Dilla Nurdian.

Badan Pembentukan Peraturan Daerah (Bapemperda)

Ketua: Bayu Permana
Wakil Ketua: Erpa Aris Purnama
Sekretaris bukan anggota: Lina Evelin Marlina
Anggota: Deni Gunawan, Ujang Abdurohim Rochmi, Mansurudin, Mochamad Reza Taojiri, Hera Iskandar, Taopik Guntur, Dadang Hermawan, Hendra Purnama, Junajah Jajah Nurdiansyah, Rudi Heryanto dan Apep Saepul Mahdan.

Badan Kehormatan

Ketua: Edi Sudrajat
Wakil Ketua: Saepul Rahman
Anggota: Teddy Setiadi, Uden Abdunnatsir dan Yudi Suryadikrama

Badan Anggaran

Ketua merangkap anggota: Budi Azhar Mutawali
Wakil Ketua merangkap anggota: Yudha Sukmagara
Wakil Ketua merangkap anggota: Usep
Wakil Ketua merangkap anggota: Ramzi Akbar Yusuf
Sekretaris bukan anggota: Lina Evelin Marlina
Anggota: Deni Gunawan, Rahma Sakura Ramkar, Ferry Supriyadi, Ujang Abdurohim Rochmi, Loka Tresnajaya, Teddy Setiadi, Hera Iskandar, Taopik Guntur, Bayu Permana, Saepul Rahman, Hamzah Gurnita, Leni Liawati, Iwan Ridwan, Uden Abdunnatsir, Paoji, Anang, Saepulloh, Jalil Abdillah, Andri Hidayana dan Zakiyah Rahmah Addawiyah.

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Simak breaking news Sukabumi dan sekitarnya langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita SukabumiUpdate.com WhatsApp Channel : https://whatsapp.com/channel/0029VaXv5ii0LKZ6hTzB9V2W. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.
Berita Terkait
Berita Terkini
Science27 September 2024, 08:00 WIB

7 Cara Mudah Membuat Pupuk Kompos di Rumah, Yuk Cintai Lingkungan!

Membuat pupuk kompos di rumah adalah cara yang mudah dan ramah lingkungan untuk mengurangi limbah organik sekaligus menghasilkan pupuk alami untuk tanaman.
Ilustrasi. Cara Membuat Pupuk Kompos di Rumah.
Life27 September 2024, 07:00 WIB

6 Perbedaan Gen Z dan Generasi X di Tempat Kerja, Kamu Termasuk yang Mana?

Bagi Gen X, keamanan finansial dan pensiun adalah faktor yang sangat penting dalam memutuskan apakah akan tetap bekerja di suatu perusahaan atau tidak. Sedangkan Gen Z lebih memprioritaskan kesejahteraan pribadi dan pertumbuhan.
Ilustrasi. Perbedaan Gen Z dan Gen X di Tempat Kerja. (Sumber : Pixabay/AmoreSeymour)
Food & Travel27 September 2024, 06:00 WIB

Resep Peuyeum Bandung, Makanan Fermentasi Tradisional dari Singkong

Peuyeum terbuat dari singkong yang sudah dikupas dan direbus, lalu difermentasi dengan menggunakan ragi.
Peuyeum Bandung, Makanan Fermentasi Tradisional dari Singkong. Foto: Instagram/@yogya_junction8
Science27 September 2024, 05:00 WIB

Prakiraan Cuaca Jawa Barat 27 September 2024, Semua Wilayah Potensi Cerah di Pagi Hari

Sebagian besar wilayah Jawa Barat termasuk Sukabumi dan sekitarnya diperkirakan mengalami cuaca cerah berawan dan beberapa diantaranya hujan ringan pada 27 September 2024.
Ilustrasi - Sebagian besar wilayah Jawa Barat termasuk Sukabumi dan sekitarnya diperkirakan mengalami cuaca cerah berawan dan beberapa diantaranya hujan ringan pada 27 September 2024. (Sumber : Pixabay.com/@MabelAmber)
Jawa Barat26 September 2024, 21:31 WIB

Siap-siap! Dalam Waktu Dekat Tol Bocimi Seksi 2 Akan Diberlakukan Tarif

PT Trans Jabar Tol (TJT) mengumumkan bahwa dalam waktu dekat Tol Bocimi Seksi 2 Ruas Cigombong-Cibadak akan diberlakukan tarif
Gerbang Tol Bocimi Seksi 2 di Kecamatan Parungkuda, Kabupaten Sukabumi, Agustus 2023. | Foto: SU/Ibnu Sanubari
Sukabumi26 September 2024, 21:26 WIB

Hari Tani di Eks Bumiloka Jampangtengah Sukabumi, Soroti Penguasaan Lahan oleh Pengusaha

Memperingati hari tani ke-64 tahun 2024, petani anggota Serikat Petani Indonesia (SPI) mengadakan rapat umum bertempat dilahan perjuangan Eks HGU PT. Bumiloka Swakarya Kecamatan Jampangtengah, Kabupaten Sukabumi
Peringatan Hari Tani Nasional 2024 SPI Sukabumi di Eks HGU Bumiloka Jampangtengah | Foto : Ragil Gilang
Sukabumi Memilih26 September 2024, 20:53 WIB

Syaikhu Janjikan Gaji Guru Honorer Setara Buruh Usai Dengar Curhatan Warga Sukabumi

Ahmad Syaikhu menilai bahwa peningkatan gaji guru honorer hingga setara dengan UMK sangat mungkin dilakukan, tergantung pada political will kepala daerah.
Cagub Jabar nomor urut 3 Ahmad Syaikhu saat berdialog dengan warga Desa Cibatu, Kecamatan Cisaat, Kabupaten Sukabumi,  Kamis (26/9/2024). (Sumber : SU/Ibnu)
Life26 September 2024, 20:00 WIB

7 Cara Menghilangkan Kebiasaan Anak Laki-laki yang Teriak-teriak dan Suka Memukul

Perilaku berteriak dan memukul pada anak laki-laki seringkali merupakan cerminan dari suatu masalah yang lebih dalam.
Ilustrasi. Perilaku berteriak dan memukul pada anak laki-laki seringkali merupakan cerminan dari suatu masalah yang lebih dalam. (Sumber : Freepik/@asierromero)
DPRD Kab. Sukabumi26 September 2024, 19:59 WIB

Absen di Momen Wisuda, Politisi Muda Golkar Ini Pilih Hadiri Rapat Paripurna DPRD

Rahma Sakura Ramkar, membuat keputusan tak biasa di hari wisudanya di Universitas Muhammadiyah Sukabumi. Alih-alih merayakan momen kelulusan, ia memilih hadir rapat paripurna DPRD
Rahma Sakura Ramkar, Anggota DPRD Kabupaten Sukabumi Fraksi Golkar | Foto : Mulvi
Sukabumi Memilih26 September 2024, 19:27 WIB

Kunjungi Pasar Cicurug Sukabumi, Syaikhu Janjikan Program Pelatihan Jualan Online Bagi Pedagang

Menurut Ahmad Syaikhu, pedagang pasar tradisional tidak bisa menolak perkembangan zaman sehingga mau tidak mau harus belajar cara berjualan online.
Calon Gubernur Jawa Barat nomor urut 3 Ahmad Syaikhu menyambangi Pasar Cicurug Kabupaten Sukabumi pada Kamis (26/9/2024) pagi. (Sumber Foto : IG Ahmad Syaikhu)