Lahir dari Rahim Rakyat, Perjalanan Uden Abdunnatsir Menuju DPRD Kabupaten Sukabumi

Sabtu 14 September 2024, 20:37 WIB
Anggota DPRD Kabupaten Sukabumi Fraksi PKS Uden Abdunnatsir. | Foto: Istimewa

Anggota DPRD Kabupaten Sukabumi Fraksi PKS Uden Abdunnatsir. | Foto: Istimewa

SUKABUMIUPDATE.com - Meraih 9.553 suara dalam pemilihan legislatif 2024, Uden Abdunnatsir menjadi nama baru yang menduduki kursi DPRD Kabupaten Sukabumi periode 2024-2029 dari Partai Keadilan Sejahtera (PKS). Laki-laki kelahiran Sukabumi 6 Juni 1979 ini lolos mewakili daerah pemilihan IV meliputi Kecamatan Gunungguruh, Cisaat, Kadudampit, Sukabumi, Sukaraja, Kebonpedes, Cireunghas, Sukalarang, dan Gegerbitung.

Uden Abdunnatsir atau akrab disapa Mang Natsir adalah anak pasangan suami istri Bapak Oon Syahroni dan Ibu Khodijah (almarhumah) yang memiliki banyak pengalaman. Sempat menjadi karyawan swasta, dia lalu memilih jalan perjuangan untuk mengabdi kepada masyarakat. Sejak 2013 Mang Natsir aktif di berbagai organisasi seperti Komite Nasional Pemuda Indonesia (KNPI), Pemuda Pancasila, Karang Taruna, hingga lembaga sayap PKS yakni Gema Keadilan.

"Saya dibesarkan dan digembleng di lingkungan yang begitu kental dengan nilai-nilai keagamaan dan juga lingkungan pertanian. Saya disekolahkan di MI Mihadunal Ula, MTs Mihadunal Ula Yayasan Arrifaiyyah Tanjungsari Kebonpedes. Sementara masa SMA sekolah di SPP SPMA Sukaraja (sekarang SMKN Sukaraja) dan pernah sekolah di IAIA Al-Aqidah Jakarta Timur," katanya kepada sukabumiupdate.com, Sabtu (14/9/2024).

Anggota DPRD Kabupaten Sukabumi Uden Abdunnatsir di ruang rapat DPRD Kabupaten Sukabumi. | Foto: IstimewaAnggota DPRD Kabupaten Sukabumi Fraksi PKS Uden Abdunnatsir. | Foto: Istimewa

Baca Juga: Dilantik Jadi DPRD Kabupaten Sukabumi, Uden Abdunnatsir Siap Perjuangkan Program Ini

Sementara dalam karier politiknya, Mang Natsir bergabung dengan PKS Kabupaten Sukabumi pada 2007 sebagai Ketua Dewan Pimpinan Cabang (DPC) PKS Kecamatan Kebonpedes (2007-2012). Pada tahun yang sama saat memulai politik, tepatnya 4 Juni 2007, Mang Natsir menikah dengan perempuan cantik pilihannya bernama Teh Susilawati dan dikaruniai satu orang anak yang diberi nama Septian Ramdani. Momen ini semakin menguatkan perjalanannya.

Sejak itu Mang Natsir mengikuti berbagai program PKS dan mempelajari bagaimana nilai-nilai partai ini berorientasi terhadap kesejahteraan warga. Mang Natsir berusaha menghadirkan peran terbaiknya di tengah-tengah masyarakat melalui jalur-jalur sosial-politik bersama PKS, terutama di wilayah Kecamatan Kebonpedes, tempat tinggalnya.

"2021 pernah bekerja di RSUP Riau selama satu tahun. Tapi karena sesuatu hal, saya pulang dan membuka usaha sendiri dengan mencoba bertani dan beternak sampai sekarang," ujar dia.

Ketika dilantik pada 5 Agustus 2024, Mang Natsir meminta doa kepada warga Kabupaten Sukabumi supaya dapat menghadirkan peningkatan kesejahteraan melalui peran barunya di DPRD. Beberapa program yang akan diperjuangkan adalah soal gaji guru madrasah hingga sumber daya manusia dewan kemakmuran masjid. Diketahui, Mang Natsir adalah satu dari tujuh anggota Fraksi PKS di DPRD Kabupaten Sukabumi periode 2024-2029. (ADV)

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Simak breaking news Sukabumi dan sekitarnya langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita SukabumiUpdate.com WhatsApp Channel : https://whatsapp.com/channel/0029VaXv5ii0LKZ6hTzB9V2W. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.
Berita Terkait
Berita Terkini
Sukabumi18 September 2024, 18:23 WIB

Pemilik Warkop di Sukabumi Ditembak Oknum Pengacara, Polisi Kejar Pelaku

Berikut kronologi peristiwa penembakan pemilik warkop oleh oknum pengacara di Sukabumi.
Ilustrasi. Seorang pemilik warkop di Kota Sukabumi ditembak oknum pengacara. | Foto : Pixabay
Life18 September 2024, 18:00 WIB

Amalan dari Rasulullah SAW untuk Orang yang Sakit, Insya Allah Sembuh

Tidak hanya mengandalkan obat-obatan, umat Muslim juga percaya pada kekuatan doa untuk mempercepat proses penyembuhan.
Ilustrasi - Tidak hanya mengandalkan obat-obatan, umat Muslim juga percaya pada kekuatan doa untuk mempercepat proses penyembuhan. (Sumber : Freepik)
Figur18 September 2024, 17:24 WIB

Cerita Kegigihan Adi, Driver Ojol di Sukabumi Sukses Raih Gelar Sarjana Dengan IPK Cumlaude

Selama menjalani masa kuliah, Adi harus membagi waktunya antara belajar dan bekerja sebagai driver ojol di Sukabumi.
Adi Nugraha, mahasiswa Sukabumi nyambi jadi driver ojol hingga lulus sarjana dengan predikat cumlaude. (Sumber : SU/Asep Awaludin)
Musik18 September 2024, 17:00 WIB

Lirik Lagu Manusia Paling Menyebalkan BIANCADIMAS yang Viral di Medsos

Adapaun penggalan Lirik Lagu Manusia Paling Menyebalkan BIANCADIMAS yang viral di media sosial adalah "Menata lemari kau tak pandai. Menunda-nunda kau paling lihai", sehingga banyak dicari warganet.
Official Video Lagu Manusia Paling Menyebalkan BIANCADIMAS. Foto: Ist
Entertainment18 September 2024, 16:56 WIB

Yura Yunita Pakai Jersey Manchester United saat Manggung, Netizen: Yura Yunited is Real

Nama penyanyi Yura Yunita tidak pernah berhenti menjadi sorotan netizen Indonesia. Kali ini, ketika ia mengenakan jersey Manchester United ketika sedang manggung.
Yura Yunita Pakai Jersey Manchester United saat Manggung, Netizen: Yura Yunited is Real (Sumber : X/@yurayunita)
Jawa Barat18 September 2024, 16:46 WIB

Data BPBD Jabar: 82 Warga Luka-luka dan 700 Rumah Rusak Akibat Gempa Bandung

Gempa Bandung berkekuatan M 5.0 menyebabkan 82 orang luka-luka, 700 rumah rusak hingga membatalkan 14 jadwal kereta cepat Whoosh.
Petugas BPBD saat melakukan asesmen rumah rusak di Garut yang terdampak Gempa Bandung. (Sumber : IG BPBD Jabar)
Life18 September 2024, 16:45 WIB

Gorengan Balatak, Ini Asal Usul Nama Bala-bala "Bakwan Sunda"

Bakwan Sunda yang disebut bala-bala identik dengan istilah "gorengan balatak".
Bakwan Sunda yang disebut bala-bala identik dengan istilah "gorengan balatak". | Foto: Instagram/@inovpelawi
Entertainment18 September 2024, 16:30 WIB

Agnez Mo Berduet dengan Jay Park di Party in Bali Remix, Tampilkan Chemistry Menarik

Penyanyi Agnez Mo secara mengejutkan merilis versi remix dari lagu terbaru berjudul Party in Bali pada Jumat, 13 September 2024. Kali ini, ia berduet dengan musisi hip-hop asal Korea Selatan dan Amerika, yakni Jay Park.
Agnez Mo Berduet dengan Jay Park di Party in Bali Remix, Tampilkan Chemistry Menarik (Sumber : Instagram/@billboard)
Entertainment18 September 2024, 16:15 WIB

Memutuskan Kontrak Secara Sepihak, Ghea Youbi Digugat Rp 4,2 Miliar

Kabar kurang menyenangkan dari penyanyi dangdut Ghea Youbi yang digugat oleh Ruang Artis Manajemen (RAM) yang merupakan manajemen tempatnya bernaung atas tudingan wanprestasi.
Memutuskan Kontrak Secara Sepihak, Ghea Youbi Digugat Rp 4,2 Miliar (Sumber : Instagram/@gheayoubi)
Bola18 September 2024, 16:03 WIB

Daftar 30 Pemain Timnas Indonesia U-20, Siap Hadapi Kualifikasi Piala Asia U-20 2025

Timnas Indonesia U-20 baru saja menyelesaikan pemusatan latihan di Korea Selatan.
Pemain Timnas Indonesia U-20. | Foto: PSSI