Cara Mencuci Daging Kambing Agar Tidak Bau

Selasa 28 Juli 2020, 02:00 WIB

SUKABUMIUPDATE.com - Mengonsumsi daging kambing dengan jumlah yang tepat bisa memberikan banyak manfaat. Mulai dari memenuhi asupan protein dalam tubuh hingga menstabilkan darah bagi penderita darah rendah.

Mengutip Suara.com, sebelum diolah menjadi berbagai masakan, Anda harus memperhatikan cara cuci daging kambing yang tepat agar tidak bau dan bersih saat disantap. Sebab, daging yang bau akan mengurangi kenikmatan menyantap daging kambing.

Tentu Anda tak ingin nafsu makan tiba-tiba hilang hanya karena tidak mencuci daging kambing dengan tepat sehingga menyebabkan bau prengus.

Berikut ini cara mencuci dan menghilangkan bau kambing yang tepat.

1. Jangan cuci daging kambing dengan air

Hal pertama yang perlu diperhatikan saat membersihkan daging kambing ialah jangan mencuci daging dengan air.

Sebab, air tidak bisa menghilangkan bau prengus kambing dan tekstur daging akan menjadi semakin alot. Selain itu, daging juga tidak akan bertahan lama atau malah lebih cepat membusuk.

2. Menggunakan perasaan air jeruk nipis

Sebagai alternatif membersihkan dan menghilangkan bau prengus pada kambing,Anda bisa menggunakan perasaan air jeruk nipis.

Selain menghilangkan bau, air jeruk nipis juga berkhasiat membunuh bakteri jahat pada kambing. Caranya, rendam daging dengan perasan jeruk nipis selama 30 menit sebelum diolah. Dengan begini daging akan lebih lembut dan bau prengus pun hilang.

3. Taburi garam

Jika Anda sudah terlanjur mencuci daging dengan kambing, jangan khawatir. Anda bisa menyiasatinya dengan melumuri daging menggunakan garam.

Garam dapat membantu menghilangkan bau tak sedap pada daging kambing. Cukup taburi garam ke seluruh permukaan daging kambing selama 60 menit. Kemudian bersihkan daging menggunakan air lalu direbus.

4. Parutan nanas

Nanas tak hanya bisa melembutkan daging kambing, namun juga membersihkan dan menghilangkan bau prengus pada daging.

Caranya pun mudah, pilih nanas muda lalu parut hingga lembut dan lumuri daging selama 20 menit agar baunya hilang dan bersih dari bakteri jahat.

Jangan terlalu lama melumuri daging dengan nanas karena bisa membuat tekstur daging hancur karena terlalu lunak.

Itulah empat cara membersihkan daging kambing dengan cepat sekaligus mampu menghilangkan bau prengus pada daging. Selamat mencoba.

Sumber: Suara.com

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Berita Terkini
Produk19 April 2024, 10:09 WIB

Data Diskumindag 19 April 2024: Ini Daftar Harga Bapokting di Pasar Kota Sukabumi

Informasi harga ini diunggah Diskumindag Kota Sukabumi di Instagram.
(Foto Ilustrasi) Diskumindag Kota Sukabumi merilis update harga sejumlah bahan pokok di Pasar Pelita dan Pasar Tipar Gede pada Jumat (19/4/2024). | Foto: Freepik
Life19 April 2024, 10:00 WIB

Kesehatan Mental Terganggu, 11 Ciri Orang yang Memiliki Luka Batin Dalam Hidupnya

Luka batin adalah bekas luka emosional yang tertanam dalam diri seseorang akibat pengalaman menyakitkan di masa lalu.
Ilustrasi - Luka batin adalah bekas luka emosional yang tertanam dalam diri seseorang akibat pengalaman menyakitkan di masa lalu.  (Sumber : unplash/@Danie Franco)
Inspirasi19 April 2024, 09:30 WIB

8 Panduan Sederhana untuk Bisnis Online Pemula, Jangan Lupa Riset Pasar!

Bisnis online dapat dijalankan dengan cara membuat toko online, memasarkan produk melalui marketplace, atau menawarkan jasa melalui situs web atau platform online lainnya.
Ilustrasi. Bisnis online. Sumber : pixabay/janeb13
Sehat19 April 2024, 09:00 WIB

Menurunkan Gula Darah Secara Alami, 7 Langkah Ubah Pola Makan dan Gaya Hidup

Sebaiknya Anda menghindari hal ini dengan melakukan beberapa perubahan gaya hidup sehat untuk menurunkan gula darah.
Ilustrasi. Sebaiknya Anda menghindari hal ini dengan melakukan beberapa perubahan gaya hidup sehat untuk menurunkan gula darah. Sumber: Freepik/freepik
DPRD Kab. Sukabumi19 April 2024, 08:38 WIB

DPRD Minta DLH Pikirkan Solusi Soal Masalah Sampah di Sagaranten Sukabumi

Menurut Budi, masalah sampah bukan hanya terjadi di Kecamatan Sagaranten.
Wakil Ketua DPRD Kabupaten Sukabumi Budi Azhar Mutawali. | Foto: SU
Life19 April 2024, 08:19 WIB

Cukup 4 Bahan, Asam Urat Minggat! Yuk Bikin Minuman Herbal Ala Zaidul Akbar

Asam urat memiliki gejala yang membuat persendian nyeri saat kambuh.
Resep minuman herbal cuma 4 bahan untuk atasi asam urat ala Zaidul Akbar. | Foto: Freepik.com/8foto
Life19 April 2024, 08:12 WIB

Asam Urat Kambuh Setelah Lebaran? Bikin Minuman Herbal Sederhana Ala Zaidul Akbar Ini

Penyakit asam urat yang kambuh setelah lebaran pasti membuat Anda tidak nyaman dan tubuh terasa tidak enak.
Resep minuman herbal sederhana ala Zaidul Akbar yang dapat meredakan asam urat saat kambuh. | Foto: Freepik.com/jcomp
Sehat19 April 2024, 08:00 WIB

6 Jenis Makanan yang Sebaiknya Tidak Dikonsumsi Penderita Gula Darah

Sobat Sehat Merapat! Yuk, Ketahui Apa Saja Jenis Makanan yang Sebaiknya Tidak Dikonsumsi Berlebihan oleh Penderita Gula Darah.
Bola Sarden. Olahan Ikan. | Contoh Makanan yang Sebaiknya Tidak Dikonsumsi Berlebihan oleh Penderita Gula Darah. Foto: YouTube/MamaSuka Indonesia
Life19 April 2024, 07:00 WIB

10 Gaya Hidup Sehat yang Bisa Membantu Menurunkan Gula Darah

Yuk Lakukan Gaya Hidup Sehat yang Bisa Membantu Menurunkan Gula Darah Ini!
Ilustrasi. Gaya Hidup Sehat yang Bisa Membantu Menurunkan Gula Darah. (Sumber : Pexels/JaneTrangDoan)
Food & Travel19 April 2024, 06:00 WIB

Cara Membuat Air Rebusan Jambu Biji untuk Menurunkan Gula Darah, Ini 8 Langkahnya!

Daun jambu biji juga mengandung senyawa-senyawa aktif seperti flavonoid dan tanin yang memiliki sifat antioksidan dan antiinflamasi. Beberapa orang juga mengonsumsi teh atau ekstrak daun jambu biji untuk mendukung kesehatan secara umum.
Ilustrasi. Cara Membuat Air Rebusan Jambu Biji untuk Menurunkan Gula Darah, Ikuti Langkah-Langkahnya! (Sumber : Instagram/@parboaboa)