Serunya Berburu Kuliner di Pujasera Cibadak Sukabumi

Sabtu 24 Februari 2018, 16:47 WIB

SUKABUMIUPDATE.com - Jalan Suryakencana Cibadak merupakan pusat pertokoan yang berada di Jalur Sukabumi - Bogor. Daerah ini sudah tidak asing lagi bagi warga Sukabumi, ciri khasnya yaitu ada Nayor, sebuah kereta kuda yang biasa mangkal di jalan tersebut.

Selain merupakan tempat berbelanja ternyata ada juga ada pusat kulinernya yaitu Pusat jajanan serba ada (Pujasera) Cibadak.

BACA JUGA: Pujasera yang Satu Ini Bisa Jadi Alternatif Saat Berada di Cibadak Kabupaten Sukabumi

Ditempat ini terdapat beragam menu makanan yang dapat dipilih, diantaranya seafood, fried chicken, burger, pizza, nasi liwet, ayam bakar, ayam geprek, bebek goreng, empal, soto, sate, kupat tahu, mie ayam dan surabi.

Untuk yang sekedar ingin cemilan, disediakan jagung susu keju (Jasuke), sosis goreng dan bakar. Untuk menu minuman ringan, menu andalan yang ditawarkan. Seperti, cappucino cingcau, mix bar non alkhol fresh mocktail

BACA JUGA: Jenang Ciracap Kabupaten Sukabumi, Rasanya Enak dan Bikin Ketagihan

Pelanggannya pun tak hanya dari kalangan orang tua saja, anak-anak dan remaja juga banyak yang datang. Bahkan, setiap akhir pekan. Selalu jadi ajang kumpul keluarga dan anak muda.

Selain sebagai pusat jajanan, di tempat ini pun tersedia jasa potong rambut maupun perawatan tubuh. Diantaranya Barbershop dan salon kecantikan wanita. Serta disediakan fasilitas toilet dan mushola.

Menurut salah seorang pengunjung, Yuli (40 tahun) warga Desa Karang tengah, Kecamatan Cibadak tempat tersebut begitu cocok bagi yang ingin menikmati makanan sembari bercengkrama melepas lelah.

"Disini pelayanannya cepat, makanannya juga enak. Kemudian menu makanannya komplit, mulai dari nasi hingga makanan anak-anak. semuanya tersedia," terangnya kepada sukabumiupdate.com, Minggu (28/1/2018).

BACA JUGA: Banana Nugget, Jajanan Kekinian yang Lagi Hits di Sukabumi

Soal harga makanan dan minuman, tak usah khawatir karena begitu ramah dikantong.

"Harganya terjangkau buat semua kalangan, terutama cocok banget buat saya, kemudian cocok buat kumpul-kumpul sama keluarga. Pokoknya pas banget deh, apalagi tempatnya tidak jauh dari jalan raya," ujar Seli (23 tahun) pengunjung lainnya.

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Berita Terkini
Life25 April 2024, 15:11 WIB

Identifikasi Pemicunya, Ini 5 Cara Membantu Anak Menghentikan Kebiasaan Buruk

Kebiasaan buruk bisa jadi kebiasaan yang akan berkelanjutan jika tidak segera dihentikan.
Ilustrasi membantu anak menghentikan kebiasaan buruk. | Foto: Freepik
Sukabumi25 April 2024, 15:03 WIB

Kunjungi Kalaju di Surade Sukabumi, Drh Slamet Dorong Kesejahteraan Nelayan

Kunjungan ini adalah dalam rangka supervisi persiapan pelaksanaan program Kalaju.
Anggota Komisi IV DPR RI F-PKS drh Slamet (paling kiri) saat mengunjungi Desa Cipeundeuy, Kecamatan Surade, Kabupaten Sukabumi, Rabu, 24 April 2024. | Foto: Istimewa
Inspirasi25 April 2024, 15:00 WIB

Info Lowongan Kerja Kasir dengan Penempatan di Sukabumi, Yuk Cek Kualifikasinya

Apabila kamu tertarik dengan lowongan kerja ini, segera daftarkan diri sekarang juga!
Info Lowongan Kerja Kasir dengan Penempatan di Sukabumi, Yuk Cek Kualifikasinya (Sumber : Freepik/pressfoto)
Life25 April 2024, 14:30 WIB

Agar Tidak Tersinggung, Ini 6 Cara Mengingatkan Teman yang Bau Badan

Bagaimana jika Anda menemui situasi yang agak membingungkan ketika Anda harus menghadapi aroma yang kurang sedap dari salah satu teman Anda?
Ilustrasi. Cara mengingatkan teman yang bau badan. Sumber : pixabay/jessie22
Sukabumi25 April 2024, 14:19 WIB

Bahas Pungli hingga Rp 17 Juta, Ratusan Warga Demo Pabrik di Cikembar Sukabumi

Massa adalah warga di sekitar pabrik di Desa Bojongraharja, Kecamatan Cikembar.
Massa aksi saat melakukan demonstrasi di depan PT GSI di Jalan Pelabuhan II, Kecamatan Cikembar, Kabupaten Sukabumi, Kamis (25/4/2024). | Foto: SU/Asep Awaludin
Kecantikan25 April 2024, 14:15 WIB

8 Cara Agar Tetap Wangi Sepanjang Hari dan Tampil Percaya Diri

Artikel ini akan membahas berbagai tips dan trik yang dapat membantu Anda menjaga kesegaran dan keharuman tubuh sepanjang hari.
Ilustrasi. Memiliki tubuh wangi. Sumber : pixabay/jessie22
Bola25 April 2024, 14:00 WIB

Prediksi Timnas Indonesia vs Korea Selatan di Piala Asia U-23 2024, Siapa yang Akan Lolos?

Timnas Indonesia vs Korea Selatan di Piala Asia U-23 2024, akan tersaji dini hari nanti pukul 00.30 WIB.
Timnas Indonesia vs Korea Selatan di Piala Asia U-23 2024, akan tersaji dini hari nanti pukul 00.30 WIB. (Sumber : X/@TimnasIndonesia/@theKFA).
Sehat25 April 2024, 13:00 WIB

Bebas Asam Urat dengan 10 Cara Alami: Mencegahnya Tanpa Obat-obatan

Ada beberapa cara alami untuk mencegah dan mengelola asam urat yang bisa Anda lakukan.
Ilustrasi - Ada beberapa cara alami untuk mencegah dan mengelola asam urat yang bisa Anda lakukan. (Sumber : Freepik.com)
Bola25 April 2024, 12:15 WIB

Prediksi dan Link Live Streaming Dewa United vs Madura United di Liga 1 Pekan ke-33

Dewa United vs Madura United akan saling bentrok sore ini di Liga 1 2023/2024 pekan ke-33.
Dewa United vs Madura United akan saling bentrok sore ini di Liga 1 2023/2024 pekan ke-33. (Sumber : X/@dewaunitedfc_/@MaduraUnitedFC).
Kecantikan25 April 2024, 12:00 WIB

Tetap Lembab, 10 Tips Memiliki Kulit Glowing Meski Cuaca Panas

Jangan lupa untuk tetap konsisten dalam merawat kulit dan memberikan perhatian ekstra saat cuaca panas atau musim panas agar kulit tetap glowing.
Tetap Lembab, Ini Tips Memiliki Kulit Glowing Meski Cuaca Panas (Sumber : pexels.com/AndreaPiacquadio)