Uji Publik PKPU Jelang Pilkada Serentak 2020, Kabupaten Sukabumi Siap-siap

Jumat 19 Juli 2019, 01:31 WIB

SUKABUMIUPDATE.com - KPU RI melakukan uji publik jelang Pilkada Serentak tahun 2020, beberapa waktu lalu. Uji publik membahas beberapa poin penting terkait penyelenggaraan Pilkada Serentak. Kabupaten Sukabumi adalah salah satu daerah yang akan mengikuti Pilkada Serentak tersebut.

BACA JUGA: KPU: Pilkada Serentak 2020 Digelar September

Dalam uji publik PKPU dicantumkan berbagai agenda yang akan dilaksanakan. Seperti agenda penandatanganan Naskan Perjanjian Hibah Daerah (NPHD) yang rencananya akan digelar pada 1 Oktober 2019. Penandatanganan ini berfungsi untuk memastikan ketersediaan anggaran Pilkada dari pemerintah provinsi dan kabupaten/kota. Kemudian sosialisasi dan bimbingan teknis kepada KPU di berbagai daerah pada 1 November 2019 sampai dengan 22 September 2020.

Lalu, tanggal 31 Januari - 1 Maret 2020 akan ada pembentukan Panitia Pemungutan Suara Kecamatan (PPK), Panitia Pemungutan Suara (PPS) dan Kelompok Penyelenggara Pemungutan Suara (KPPS). Dilanjutkan pendaftaran pemantau Pilkada pada 31 Januari 2020.

Pada 26-30 Maret 2020 akan digelar penyerahan syarat dukungan pasangan calon. Lalu pada 27 Maret-17 Juli 2020 akan dilakukan pemutakhiran data dan daftar pemilih Pilkada. Sejurus kemudian, pada 28-30 April 2020 adalah masa pendaftaran pasangan calon Pilkada ke KPU di masing-masing daerah.

Dilanjut penetapan pasangan calon setelah melakukan verifikasi, dimana KPU akan mengumumkan penetapan pasangan calon kepala daerah pada 13 Juni 2020. Setelah itu, akan ada kampanye dan debat publik pada 16 Juni - 19 September 2020. Kemudian dilakukan pemungutan dan penghitungan suara di TPS pada 23 Setember 2020.

BACA JUGA: KPU Minta Partai Politik Siap Ajukan Calon Pilkada 2020

"Direncanakan mulai tahapan Pilkada Serentak itu bulan Oktober 2019. Itu baru rancangan hasil uji publik," jelas Ketua KPU Kabupaten Sukabumi, Ferry Gustaman saat dikonfirmasi sukabumiupdate.com, Kamis (18/7/2019) malam.

"Jadi memang baru rencana. Belum terbit PKPU-nya. Sekarang masih dalam pembahasan di KPU RI," tandas Ferry.

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Berita Terkini
Life27 April 2024, 09:30 WIB

5 Manfaat Bangun Subuh Bagi Mental dan Fisik, Nomor 3 Bisa Anda Rasakan Sendiri

Secara umum, bangun subuh memiliki banyak manfaat bagi kesehatan fisik, mental, dan spiritual.
Secara umum, bangun subuh memiliki banyak manfaat bagi kesehatan fisik, mental, dan spiritual.| Sumber: Freepik.com (jcomp)
Sehat27 April 2024, 09:00 WIB

Cara Membuat Teh Serai yang Kaya Antioksidan untuk Mengontrol Tekanan Darah Tinggi

Teh serai menyimpan beragam manfaat kesehatan bagi tubuh manusia.
Ilustrasi - Teh serai menyimpan beragam manfaat kesehatan bagi tubuh manusia. (Sumber : Freepik.com/jcomp).
Sehat27 April 2024, 08:45 WIB

5 Manfaat Kesehatan Teh Hijau untuk Program Diet yang Jarang Diketahui

Teh hijau juga dikenal memiliki beragam manfaat untuk kesehatan tubuh seperti mendukung penurunan berat badan.
Ilustrasi - Teh hijau juga dikenal memiliki beragam manfaat untuk kesehatan tubuh seperti mendukung penurunan berat badan. (Sumber : Pixabay.com/arum33).
Inspirasi27 April 2024, 08:12 WIB

LW Doa Bangsa Sosialisasikan Wakaf dalam Acara Temu Rembug PPPH Kabupaten Kuningan

Edukasi Wakaf Indonesia (EWI) melakukan kunjungan silaturahmi sekaligus temu rembug dengan calon pengurus LPPPH EWI kabupaten Kuningan
Edukasi Wakaf Indonesia (EWI) melakukan kunjungan silaturahmi sekaligus temu rembug dengan calon pengurus LPPPH EWI kabupaten Kuningan (Sumber : Istimewa).
Sehat27 April 2024, 08:00 WIB

6 Rekomendasi Makanan Mengandung Omega 3 untuk Kecerdasan Anak

Berikut Rekomendasi Makanan Mengandung Omega 3 untuk Mendukung Kecerdasan Anak. Ayah Bunda Yuk Simak!
Frittata, Olahan Telur. Rekomendasi Makanan Mengandung Omega 3 untuk Kecerdasan Anak (Sumber : via tastyfitnessrecipes)
Life27 April 2024, 07:00 WIB

Lakukan Sekarang! 7 Kebiasaan Positif di Pagi Hari yang Akan Membentukmu Menjadi Orang Sukses

Kebiasaan positif di pagi hari ini akan membentukmu menjadi orang sukses di masa depan.
Ilustrasi. Membaca Buku | Kebiasaan positif di pagi hari ini akan membentukmu menjadi orang sukses di masa depan.(Sumber : pixabay.com/@455992)
Inspirasi27 April 2024, 06:00 WIB

Prakiraan Cuaca Jawa Barat 27 April 2024, Yuk Cek Dulu Sebelum Jalan-jalan di Akhir Pekan

Prakiraan cuaca hari ini wilayah Jawa Barat termasuk Sukabumi dan sekitarnya Sabtu 26 April 2024.
Prakiraan cuaca hari ini wilayah Jawa Barat termasuk Sukabumi dan sekitarnya Sabtu 26 April 2024. (Sumber : Freepik/@wirestock)
Sukabumi26 April 2024, 23:14 WIB

Marwan Belum Terima 2 Partai Tambahan yang Akan Dukung Asjap di Pilkada Sukabumi, Kenapa?

Ketua DPD Partai Golkar Kabupaten Sukabumi, Marwan Hamami menyebut ada dua partai lagi yang ingin turut hadir pada acara deklarasi koalisi tiga partai dalam pengusungan pasangan bakal calon untuk maju di Pilkada 2024.
Marwan Hamami, Ketua DPD Partai Golkar Kabupaten Sukabumi | Foto : Asep Awaludin
Sukabumi26 April 2024, 23:09 WIB

Tiga Partai Resmi Berkoalisi, Marwan Beberkan Alasan Usung Asep Japar di Pilkada Sukabumi

Tiga partai yakni Golkar, Gerindra, dan PPP secara resmi berkoalisi untuk mengusung Asep Japar di Pilkada 2024
Ketua DPD Partai Golkar Kabupaten Sukabumi, Marwan Hamami menandatangani kesepakatan koalisi tiga partai Golkar, PPP dan Gerindra, Jumat (26/4/2024) | Foto : Asep Awaludin
Sukabumi26 April 2024, 21:49 WIB

Akibat Banjir, Toko Alat Listrik di Cidahu Sukabumi Alami Kerugian hingga Belasan Juta

Banjir yang terjadi di Kampung Pasirdoton, Desa Pasirdoton, Kecamatan Cidahu, Kabupaten Sukabumi, pada Kamis, 25 April 2024 membuat beberapa pihak mengalami kerugian yang cukup besar.
Sejumlah warga dan karyawan toko memindahkan barang yang sebelumnya terendam banjir di Kampung Pasirdoton, Desa Pasirdoton, Kecamatan Cidahu, Kabupaten Sukabumi | Foto : Ibnu Sanubari