Terminal Tipe A Kota Sukabumi Sering Banjir, Dinas Bina Marga Lakukan Drainase Area

Selasa 10 Oktober 2017, 11:51 WIB

SUKABUMIUPDATE.com - Sering banjir di area terminal Tipe A KH Ahmad Sanusi saat hujan besar. Dinas Perhubungan Bidang Bina Marga Kota Sukabumi melakukan penataan drainase di area Terminal Tipe A KH. Ahmad Sanusi, Selasa (10/10/2017).

"Ya kita normalisasi aliran sungai sekitar terminal. Karena sering terjadi banjir ketika hujan besar," ujar Kepala Bidang Bina Marga Dinas Perhubungan Kota Sukabumi Suhendar Syarief, kepada sukabumiupdate.com.

BACA JUGA: Drainase Buruk, Terminal KH. Ahmad Sanusi Kota Sukabumi Kerap Tergenang

Dikatakan Suhendar, hasil penataan sudah mulai terlihat, genangan air yang selalu muncul sudah tidak ada lagi, dan apa yang dikerjakan berfungsi baik.

"Hujan besar belum lama ini tidak lagi terlihat banyak genangan air di area terminal," ucapnya.

Selain penataan drainase pihaknya juga telah membangun tempat resapan air (Sumur resapan). Sehingga air yang melimpah dapat tertampung.

"Ada beberapa sumur resapan yang kami buat. Sehingga, air itu tidak lagi melimpah ke bahu jalan atau dibuang, melainkan meresap ke sumur," imbuhnya.

BACA JUGA: Masa Transisi Pengelolaan Terminal KH. Ahmad Sanusi Munculkan Persoalan Baru

Suhendar berharap, tidak hanya bina marga, namun harus ada sinergitas dengan dinas terkait lainnya. Menurutnya, penataan ini masih tahap pertama, prosesnya baru di lingkungan jalan, dan belum ke arah pemukiman warga.

"Kami hanya melakukan penataan di lingkunan jalan, beda apabila sudah masuk ke pemukiman warga. Makanya penataannya harus ada sinergitas dengan dinas terkait lainnya," tukasnya.

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Simak breaking news Sukabumi dan sekitarnya langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita SukabumiUpdate.com WhatsApp Channel : https://whatsapp.com/channel/0029VaXv5ii0LKZ6hTzB9V2W. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.
Berita Terkini
Sukabumi30 November 2024, 13:57 WIB

Dukung Ekonomi dan Industri, PLN Sukabumi Energize PT Prosweal Indomax Kapasitas Daya 2.180 KVA

Peningkatan daya listrik ini menjadi bentuk dukungan PLN untuk memastikan operasional usaha pelanggan berjalan lancar.
PT PLN (Persero) melalui PLN Unit UP3 Sukabumi menyuplai kebutuhan listrik sebesar 2.180.000 VA untuk PT Prosweal Indomax. | Foto: PLN
Food & Travel30 November 2024, 13:00 WIB

Taman Fathan Hambalang, Tempat Ngopi di Sentul Bogor dengan View Pegunungan

Dengan pemandangan yang indah, suasana yang nyaman, dan fasilitas yang lengkap, Taman Fathan Hambalang akan memberikan pengalaman yang tak terlupakan.
Taman Fathan Hambalang adalah pilihan yang tepat bagi Anda yang ingin mencari tempat yang tenang untuk bersantai sambil menikmati keindahan alam. (Sumber : Instagram/@tamanfathan_hambalang).
Life30 November 2024, 12:45 WIB

Koneksi Sosial dan Kesehatan Fisik: Mengapa Hubungan Sosial yang Kuat Bisa Menurunkan Risiko Penyakit

Penelitian menunjukkan bahwa hubungan sosial yang kuat tidak hanya bermanfaat untuk kesejahteraan mental, tetapi juga dapat memberikan manfaat besar bagi kesehatan fisik kita.
Ilustrasi Koneksi Sosial (Sumber : Freepik)
Sukabumi Memilih30 November 2024, 12:14 WIB

Pilkada Serentak 2024: Catatan Buruk Partisipasi di Kota dan Kabupaten Sukabumi

Data-data ini bertujuan memudahkan akses informasi publik.
Salah satu TPS di Kota Sukabumi saat hari pencoblosan Pilkada Serentak 2024 tanggal 27 November 2024. | Foto: SU/Fitriansyah
Bola30 November 2024, 12:00 WIB

David da Silva Gacor di Asia, Bojan Hodak: Dia Jadi Pemain Pembeda

David da Silva menjadi pemain pembeda Persib Bandung saat bermain di AFC Champions League Two
Striker Persib, David da Silva berpeluang besar menjadi pencetak gol terbanyak Liga 1 2023/2024. (Sumber : X/@persib).
Food & Travel30 November 2024, 11:00 WIB

Surga Tersembunyi di Sukabumi: 5 Rekomendasi Wisata yang Tak Boleh Dilewatkan

Tentu saja, berlibur di Sukabumi adalah pilihan yang sangat tepat! Kota yang terletak di Jawa Barat ini menawarkan pesona alam yang luar biasa dan beragam aktivitas menarik.
Sukabumi menjadi tempat yang sempurna untuk liburan singkat maupun eksplorasi mendalam. (Sumber : Instagram/@pesona.indonesia(hendarrudolfo)/@situgunungsuspensionbridge/@nairawant/@giri_baguss/@buniayucave.).
Keuangan30 November 2024, 10:01 WIB

Prabowo Umumkan Kenaikan Upah Minimum Provinsi 6,5 Persen untuk 2025

Upah minimum merupakan jaringan pengaman sosial yang sangat penting.
(Foto Ilustrasi) Presiden Prabowo Subianto mengumumkan kenaikan UMP untuk tahun 2025 sebesar 6,5 persen. | Foto: Freepik
Life30 November 2024, 10:00 WIB

10 Manfaat Gaya Hidup Minimalis yang Bisa Membuat Kamu Bahagia

Gaya hidup minimalis bukan hanya tentang memiliki lebih sedikit barang, tetapi tentang hidup dengan lebih sadar, menghargai hal-hal yang penting, dan menemukan kebahagiaan dalam kesederhanaan.
Ilustrasi - Gaya hidup minimalis semakin populer sebagai respons terhadap pola hidup yang penuh tekanan dan konsumsi berlebihan. (Sumber : Pixabay.com/@chanwity).
Sukabumi30 November 2024, 09:44 WIB

Alvi Nantikan Realisasi Kebijakan Prabowo untuk Guru Honorer di Sukabumi

Gaji Alvi baru menyentuh Rp 3 juta pada 2023.
Alvi Noviardi, guru honorer di Kabupaten Sukabumi. | Foto: SU/Ibnu Sanubari
Sehat30 November 2024, 09:00 WIB

Cara Membuat Jamu Temulawak untuk Meningkatkan Stamina dan Menjaga Daya Tahan Tubuh

Temulawak, dengan warna kuningnya yang khas dan rasa yang sedikit pahit, telah lama dikenal dalam dunia pengobatan tradisional sebagai salah satu ramuan herbal yang berkhasiat.
Ilustrasi - Salah satu manfaat yang paling sering dikaitkan dengan temulawak adalah kemampuannya untuk meningkatkan stamina tubuh. (Sumber : Screenshot YouTube/Masak yuk).