Catatan Fitra tentang Ruang Gelap APBD Kota Sukabumi

Senin 04 Februari 2019, 23:02 WIB

SUKABUMIUPDATE.com - Forum Indonesia Untuk Transparansi Anggaran (FITRA) Sukabumi, menilai ada potensi manipulasi Anggaran Pendapatan Belanja Daerah (APBD) di badan instansi pemerintah daerah (Pemda) Kota Sukabumi, tahun anggaran 2018.

"Banyak potensi manipulasi penggunaan APBD oleh instansi-instansi Pemda Kota Sukabumi pada APBD TA 2018. Ini alasan kenapa kita hingga sekarang masih konsen untuk memantau APBD ini, karena itu kan dari uang rakyat," ujar Direktur FITRA, Aa Hasan kepada sukabumiupdate.com, Senin (4/2/2019).

BACA JUGA: FITRA Sebut Ada Potensi Manipulasi Pada Anggaran BKPSDM Kota Sukabumi TA 2018

Hasan mengaku, FITRA telah merilis sejumlah data APBD dari berbagai badan, lembaga dan instansi pemda Kota Sukabumi. Perihal ruang gelap APBD, ia menggambarkan adanya ketertutupan proses dari hulu ke hilir sampai terlahirnya APBD.

"Dalam ruang gelap itu, rakyat dipaksa secara sistematis hanya menjadi bagian dari penyumbang finansial melalui pungutan pajak dan pungutan lain non pajak demi memenuhi kebutuhan negara penyelenggaraan pemerintahan. Pada prinsipnya, semua kekayaan negeri ini jika dilihat dari perspektif doktrin Negara, maka kekayaan negara dalam bentuk apapun adalah milik bersama (rakyat) yang dikuasai oleh negara,” paparnya.

Kondisi ini mengganggu kewarasan publik, kata Hasan karena rakyatlah yang memiliki kedaulatan atas kekayaan dan keuangan yang dikelola oleh pemerintah.

“Ya pada akhirnya proses penyusunan APBD absen partisipasi publik dan masih sangat “elitis” (hanya diputuskan oleh segelintir individu di Eksekutif dan Legislatif). Jika kita gambarkan realitas ini secara subtantif, maka pengkerdilan partisipasi publik merupakan pengkhianatan atas kedaulatan rakyat,” imbuhnya.

Lanjutnya, di tengah negara yang merdeka, rakyat terjajah oleh ketertutupan informasi dan pelemahan peran dalam pembangunan. FITRA ingin mendorong cita-cita tranparansi APBD ini demi kelancaran demokrasi di negeri ini.

“FITRA menilai bahwa sejalan dengan itu pemerintah absen membangun kehidupan dan peradaban yang demokratis dengan tidak adanya tranparansi APBD ini,” pungkasnya.

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Editor :
Berita Terkini
Fashion27 April 2024, 11:30 WIB

7 Tips Berpakaian Agar Terlihat Tinggi, Bikin Badan Jadi Lebih Proporsional

Dengan sedikit usaha dan strategi, orang bertubuh pendek dapat menemukan pakaian yang pas, stylish, dan nyaman.
Ilustrasi - Dengan sedikit usaha dan strategi, orang bertubuh pendek dapat menemukan pakaian yang pas, stylish, dan nyaman. (Sumber : Pixabay.com/@ditaa12).
Figur27 April 2024, 11:21 WIB

Lahir di Sukabumi, Sastrawan Joko Pinurbo Meninggal Dunia

Rencananya jenazah Joko Pinurbo akan dimakamkan di Sleman.
Foto Joko Pinurbo pada 2018. | Foto: Instagram/@joko_pinurbo
Inspirasi27 April 2024, 11:00 WIB

Lowongan Kerja Administrasi Minimal Lulusan SMA dengan Lokasi Penempatan di Kota Bandung

Apabila kamu tertarik dengan lowongan kerja ini, segera daftarkan diri sekarang juga!
Ilustrasi - Lowongan Kerja Administrasi dengan Lokasi Penempatan di Kota Bandung. | (Sumber : Freepik.com/jcomp)
Sukabumi27 April 2024, 10:32 WIB

435 Kasus DBD Tercatat di Kota Sukabumi pada Triwulan Pertama 2024

Periode triwulan pertama 2024, sebanyak 132 pasien berasal dari usia 5-14 tahun.
(Foto Ilustrasi) Dinkes Kota Sukabumi merilis data terbaru kasus DBD selama Januari hingga Maret 2024. | Foto: Pixabay
Life27 April 2024, 10:30 WIB

Stres dan Kecemasan, 5 Penyebab Susah  Tidur  yang Harus Anda Diwaspadai

Stres dan kecemasan adalah salah satu faktor utama yang menjadi penyebab orang susah tidur.
Ilustrasi - Stres dan kecemasan adalah salah satu faktor utama yang menjadi penyebab orang susah tidur. | (Sumber : Freepik.com/@DCStudio)
Sukabumi Memilih27 April 2024, 10:15 WIB

Didukung Golkar Gerindra dan PPP, Asjap Percaya Diri Maju di Pilkada Sukabumi

Asjap mengaku bahagia dan percaya diri atas kepercayaan yang didapatnya.
Asjap setelah acara deklarasi koalisi di Grand Sulanjana, Jalan Salabintana, Kecamatan/Kabupaten Sukabumi, Jumat, 26 April 2024. | Foto: SU/Asep Awaludin
Life27 April 2024, 10:00 WIB

9 Alasan Mengapa Semakin Dewasa Kamu Pasti Merasa Kesepian

Ada beberapa alasan yang menunjukan seseorang mengalami kesepian dalam hidupnya.
Ilustrasi - Ada beberapa alasan yang menunjukan seseorang mengalami kesepian dalam hidupnya. (Sumber : pexels.com/mikoto.raw Photographer).
Life27 April 2024, 09:30 WIB

5 Manfaat Bangun Subuh Bagi Mental dan Fisik, Nomor 3 Bisa Anda Rasakan Sendiri

Secara umum, bangun subuh memiliki banyak manfaat bagi kesehatan fisik, mental, dan spiritual.
Secara umum, bangun subuh memiliki banyak manfaat bagi kesehatan fisik, mental, dan spiritual.| Sumber: Freepik.com (jcomp)
Sehat27 April 2024, 09:00 WIB

Cara Membuat Teh Serai yang Kaya Antioksidan untuk Mengontrol Tekanan Darah Tinggi

Teh serai menyimpan beragam manfaat kesehatan bagi tubuh manusia.
Ilustrasi - Teh serai menyimpan beragam manfaat kesehatan bagi tubuh manusia. (Sumber : Freepik.com/jcomp).
Sehat27 April 2024, 08:45 WIB

5 Manfaat Kesehatan Teh Hijau untuk Program Diet yang Jarang Diketahui

Teh hijau juga dikenal memiliki beragam manfaat untuk kesehatan tubuh seperti mendukung penurunan berat badan.
Ilustrasi - Teh hijau juga dikenal memiliki beragam manfaat untuk kesehatan tubuh seperti mendukung penurunan berat badan. (Sumber : Pixabay.com/arum33).