Debit Sungai Citepus Menyusut, Perumda AM TJM Cabang Palabuhanratu Siagakan Tangki Air

Jumat 09 Agustus 2019, 06:18 WIB

SUKABUMIUPDATE.com - Kepala Perumda Air Minum Tirta Jaya Mandiri (AM TJM) cabang Palabuhanratu Wanhendra mengungkapkan, pemadalam aliran listrik yang terjadi beberapa waktu lalu, sempat menghambat saluran air bersih kepada konsumen. 

BACA JUGA: Ini Alasan Perumda AM TJM Cabang Kalapanunggal Tak Menambah Program MBR

Bahkan pasca pemadaman listrik yang dilakukan Perusahaan Listrik Negara (PLN), kata dia, ada beberapa lokasi yang tidak tersupply air bersih oleh Perumda AM TJM cabang Palabuhanratu, Kabupaten Sukabumi.  

"Makanya dari kemarin kita bantu supply air dengan mobil tangki. Allhamdullillah untuk saat ini pelayanan cukup merata," ujar Wanhendra kepada sukabumiupdate.com, Jumat (9/8/2019).

Wanhendra memastikan, saat ini pelayanan air bersih sudah mulai membaik. Selain itu, pada musim kemarau ini, petugas lebih intens melakukan pemantauan terhadap sungai Citepus yang merupakan sumber air.  

BACA JUGA: Pasokan Air di Kecamatan Cicurug Tersendat, Perumda AM TJM Ucapkan Permohonan Maaf

"Kondisi sungai Citepus saat ini sudah tampak mulai menyusut dari biasanya, namun posisi pompa masih terendam. Antisipasi memang sudah dipersiapkan dari awal, semacam sumuran yang kedalamannya jauh lebih bawah dari sungai itu sendiri," jelasnya.

Ia juga mengaku telah mengintruksikan kepada staf untuk mengantisipasi penyusutan supply air dan berjaga - jaga dengan memantau perubahan kondisi sumber mata air setiap hari. 

"Allhamdullillah sampai hari ini pun, kami masih bisa produksi dan mengolah air sesuai kebutuhan, bisa dikatakan saat ini sudah kembali normal dengan kapasitas produksi saat ini sebesar 160 liter per detik," terangnya.

"Dan tahapan kami berikutnya membuat bendungan yang lebih baik lagi, walau kategorinya tetap semi permanen, mengingat saat terjadi musim hujan tiba bendungan itu akan mudah tergerus," pungkasnya.

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Editor :
Berita Terkini
Life29 Maret 2024, 22:31 WIB

6 Strategi agar Konsisten Menghindari Makanan Tidak Sehat, Ini Solusinya

Untuk konsisten menghindari kebiasaan mengonsumsi makanan tidak sehat, perlu strategi yang harus diterapkan dalam kehidupan sehari-hari.
Ilustrasi. Cara konsisten hindari makanan tidak sehat. (Sumber Foto : Pexels/Nathan Cowley)
Jawa Barat29 Maret 2024, 22:13 WIB

Gempa M3,0 di Barat Daya Bogor, Guncangannya Terasa Hingga Kalapanunggal Sukabumi

BMKG melaporkan gempa tektonik dengan magnitudo 3,0 mengguncang wilayah Kota Bogor Jawa Barat dan sekitarnya pada Jumat (29/3/2024) malam.
Episenter gempa M3,0 di Barat Daya Bogor, Jumat (29/3/2024) pukul 21:22:42 WIB. (Sumber : BMKG)
Sehat29 Maret 2024, 22:03 WIB

7 Bahaya Begadang Bagi Kesehatan Tubuh, Picu Diabetes dan Obesitas!

Penting dalam hidup mengetahui bahaya keseringan bergadang. Sebab, hal itu bisa menimbulkan masalah pada kesehatan tubuh lama kelamaan.
Ilustrasi. Bahaya begadang bagi kesehatan tubuh. (Sumber foto : Pexels/cottonbro pro)
Life29 Maret 2024, 21:21 WIB

6 Kebiasaan yang Membuat Anda Selalu Spesial dan Menarik di Mata Orang Lain

Terdapat kebiasaan keseharian yang bila diterapkan akan membaut anda dianggap pribadi yang menyenangkan dan menarik oleh orang lain.
Ilustrasi kebiasaan yang membuat spesial dan menarik. (Sumber foto : Pexels/Sora Shimazaki)
Sehat29 Maret 2024, 21:00 WIB

8 Bahan Herbal untuk Mengatasi Asam Lambung Naik, Alami Tanpa Obat-obatan

Bahan-bahan herbal ini dipercaya mampu mengatasi asam lambung yang naik.
Ilustrasi Lemon Balm - Bahan-bahan herbal ini dipercaya mampu mengatasi asam lambung yang naik. (Sumber : Freepik.com/@jcomp).
Kecantikan29 Maret 2024, 20:51 WIB

Agar Tampil Makin Cantik, Ini 7 Item yang Wajib Dipakai Perempuan

Dalam dunia mode dan gaya, aksesori tubuh memainkan peran yang sangat penting dalam menambahkan dimensi dan pesona pada penampilan seseorang.
Ilustrasi item yang dipakai perempuan agar semakin cantik. (Sumber : Pixabay)
Sehat29 Maret 2024, 20:30 WIB

Aman untuk Dikonsumsi, 5 Buah yang Membantu Anda Menurunkan Asam Lambung

Asam lambung naik dapat diatasi dengan mengonsumsi buah-buahan yang bisa meredakannya
Ilustrasi - Asam lambung naik dapat diatasi dengan mengonsumsi buah-buahan yang bisa meredakannya. (Sumber : Freepik/ @lifeforstock)
Sukabumi29 Maret 2024, 20:19 WIB

3 Ruang Kelas SDN Sukalaksana Sukabumi Rusak Parah dan Nyaris Roboh, Butuh Perbaikan

Tiga ruang kelas SDN Sukalaksana di Curugkembar Sukabumi bertahun-tahun kondisinya rusak parah, sehingga tak layak untuk KBM.
Kondisi salah satu ruang kelas di SDN Sukalaksana di Curugkembar Sukabumi yang rusak parah. (Sumber : Istimewa)
Life29 Maret 2024, 20:00 WIB

8 Gaya Hidup Tidak Sehat yang Bisa Menyebabkan Penyakit Asam Urat

Jangan Lakukan Sederet Gaya Hidup Tidak Sehat Berikut Karena Bisa Menyebabkan Potensi Penyakit Asam Urat di Kemudian Hari.
Ilustrasi - Asam urat kambuh. Ketahui Gaya Hidup Tidak Sehat yang Menyebabkan Penyakit Asam Urat (Sumber : Freepik.com/@Lifestylememory)
Sehat29 Maret 2024, 19:30 WIB

Memahami Apa Itu Kolesterol: Gejala, Jenis, Penyebab dan Cara Memantau Kadarnya

Kolesterol adalah jenis lemak yang ditemukan dalam tubuh dan juga ada dalam berbagai makanan.
Ilustrasi - Kolesterol adalah jenis lemak yang ditemukan dalam tubuh dan juga ada dalam berbagai makanan. (Sumber : Freepik.com/@wayhomestudio).