ICCED Digagas Perguruan Tinggi dari Sukabumi, Digelar di Malaysia, Diikuti 10 Negara

Senin 15 Mei 2017, 18:35 WIB

SUKABUMIUPDATE.com - Rangkaian kegiatan internasional conference di Malyasia yang akan digelar Sekolah Tinggi Teknologi (STT) Nusa Putra dan International Islamic University Malaysia (IIUM), akan diikuti oleh lebih dari sepuluh negara.

Kegiatan dimulai dengan melakukan kunjungan ke IIUM di Jalan Gombak, 53100 Kuala Lumpur, Selangor, Malaysia. Dalam kunjungan tersebut antara lain diisi dengan 1st meeting pembahasan rencana pelaksanaan join conference antara STT Nusa Putra dan IIUM yang mengusung tema 3rd International Conference on Computing, Engineering, and Design (ICCED).

"Adapun, penelitian yang dilakukan meliputi riset bidang computing, engineering, dan design, dengan tema Toward Multi-displinary Reseach to Drive Technological Changes in the Global Community, yang akan dilaksanakan pada 23 hingga 25 November 2017," jelas Ketua STT Nusa Putra Kurniawan kepada sukabumiupdate.com, Senin (15/5).

BACA JUGA:

World Class University di Sukabumi, STT Nusa Putra Gelontorkan Rp13 Miliar

Progam Beasiswa Nusa Putra Peduli dan Bidik Misi STT Nusa Putra

Konsep 1:80 a la Kampus Nusa Putra Sukabumi

Ditambahkan Kurniawan, selain dirinya, delegasi yang hadir antara lain, Direktur International Representatives Office (IRO) STT Nusa Putra Anggy Pradiftha J, dam Dudih Gustian sebagai Ketua Program Studi (Prodi) Sistem Informasi.

Selain itu, turut hadir, Teddy Mantoro dan Media A. Anugerah dari Senior Member of the Institute of Electrical and Electronics Engineers (SMIEEE) Indonesia, dan Rangga Firdaus dari Asosiasi Perguruan Tinggi Informatika dan Ilmu Komputer (Aptikom).

Sedangkan, dari negara lainnya akan hadir Dekan KICT Murni Mahmud, Teddy Surya Gunawan, Normaziah Aziz, Siti Asma, dan Mira Kartiwi dari IIUM Malaysia, Adamu A. Ibrahim dari IIUM Nigeria, Mohamed Jalaldeen Mohamed Razi mewakili IIUM Srilanka, dan Ali A. Alwan dari IIUM Saudi Arabia, serta dari IIUM Irak diwakili oleh Akram M.Z. Khedher.

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Berita Terkini
Bola25 April 2024, 21:00 WIB

Link Live Streaming Timnas Indonesia vs Korea Selatan di Piala Asia U-23 2024, Klik Disini!

Bagi kamu yang ingin menyaksikan pertandingan Piala Asia 2024 antara Timnas Indonesia U-23 vs Korea Selatan U-23 berikut kami sediakan layanan live streamingnya.
Bagi kamu yang ingin menyaksikan pertandingan Piala Asia 2024 antara Timnas Indonesia U-23 vs Korea Selatan U-23 berikut kami sediakan layanan live streamingnya. (Sumber : Instagram/@jagad_stadium/Ist).
Life25 April 2024, 20:59 WIB

Dapat Tekanan dari Orang Tua Lain, Berikut 4 Penyebab Penerapan Pola Asuh Helikopter

Pola asuh helikopter berarti orang tua sepenuhnya menyetir anak mereka agar menjadi orang yang mereka inginkan karena beberapa penyebab.
Ilustrasi penyebab penerapan pola asuh helikopter. | Sumber Foto: Freepik/@freepik
DPRD Kab. Sukabumi25 April 2024, 20:29 WIB

DPRD Sukabumi Apresiasi Capaian Otonomi Daerah dan Harapan untuk Kemajuan Lebih Mandiri

Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Sukabumi, Usep Wawan, menyampaikan apresiasi atas capaian otonomi daerah yang mandiri
Usep Wawan, Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Sukabumi | Foto : Ilyas Supendi
Nasional25 April 2024, 20:03 WIB

Surya Paloh Deklarasikan NasDem Dukung Penuh Pemerintahan Prabowo-Gibran

Hal itu disampaikan Surya Paloh usai melakukan pertemuan dengan Prabowo Subianto, Kamis, 25 April 2024.
Presiden terpilih 2024-2029 Prabowo Subianto saat menerima kedatangan Ketua Umum Partai Nasdem Surya Paloh. (Sumber : IG Sufmi Dasco)
Sehat25 April 2024, 20:00 WIB

11 Kebiasaan Ini Bantu Jaga Gula Darah Anda Tetap Normal, Yuk Lakukan

Beberapa kebiasaan ini harus dimulai dari sekarang jiga ingin menjaga gula darah tetap normal.
Ilustrasi - Beberapa kebiasaan ini harus dimulai dari sekarang jiga ingin menjaga gula darah tetap normal.  (Sumber : Freepik/Lifestylememory)
Life25 April 2024, 19:46 WIB

Hindari 8 Aktivitas Berikut Agar Hubungan Orang Tua Dengan Anak Lebih Erat Harmonis

Ikuti tips berikut untuk memiliki hubungan yang lebih sehat dengan anak-anak Anda dalam jangka panjang.
Ilustrasi hubungan orang tua dengan anak | Foto : Sumber : Freepik/@tim kita
Sukabumi25 April 2024, 19:36 WIB

Peringati Hari Bumi, Pemuda Pabuaran Sukabumi Tebar 15.000 Bibit Ikan di Sungai Cikaso

Dalam rangka memperingati Hari Bumi, sejumlah pemuda di Pabuaran Sukabumi tebar ribuan bibit ikan di Sungai Cikaso.
Sejumlah pemuda di Pabuaran Sukabumi tebar ribuan bibit ikan di Sungai Cikaso. (Sumber : Istimewa)
Life25 April 2024, 19:32 WIB

Dapat Menurunkan Rasa Percaya Diri, Ini 5 Dampak Pola Asuh Helikopter Pada Anak

Pola asuh helikopter dapat berdampak negatif pada anak, karena penerapan pola asuh ini melibatkan orang tua sepenuhnya terhadap kegiatan anak.
Ilustrasi dampak pola asuh helikopter | Foto : Freepik/@jcomp
Sukabumi Memilih25 April 2024, 19:04 WIB

Fikri Abdul Aziz Daftar ke PAN: Siap Dampingi Asjap di Pilkada Sukabumi

Daftar ke PAN, Fikri Abdul Aziz memiliki keinginan untuk mendampingi Asep Japar (Asjap) di Pilkada Kabupaten Sukabumi 2024.
Fikri Abdul Aziz mendaftarkan diri ke Desk Pilkada DPD PAN Kabupaten Sukabumi, Kamis (25/04/2024). (Sumber : Istimewa)
Life25 April 2024, 19:00 WIB

10 Cara Menghilangkan Rasa Sedih Agar Hidup Bahagia Kembali

Mengelola perasaan sedih dan mencapai kebahagiaan bisa menjadi perjalanan yang panjang.
Ilustrasi. Cara Menghilangkan Rasa Sedih Agar Hidup Bahagia Kembali (Sumber : pixabay.com/@Pexels)