Pesan Terakhir Hana Kimura, Pegulat Berdarah Indonesia yang Meninggal Muda

Minggu 24 Mei 2020, 11:00 WIB

SUKABUMIUPDATE.com - Berita duka datang dari dunia olahraga gulat Jepang. Salah satu pegulat muda mereka, Hana Kimura, dikabarkan meninggal dunia pada usia 22 tahun.

Melansir dari suara.com, Hana Kimura adalah seorang pegulat profesional sekaligus salah satu pengisi acara serial Netflix yang berjudul Terrace House Tokyo 2019-2020.

Diketahui memiliki darah Indonesia, kematian mendadak Hana Kimura ini sempat menjadi trending topic.

Melansir laman Japan Times, manajemen pegulat Hana Kimura sendiri telah mengonfirmasi berita meninggalnya sang atlet dan meminta penggemar untuk memberikan privasi.

Kematian mendadak Hana Kimura sendiri diduga disebabkan akibat banyaknya komentar negatif yang diterima pegulat muda tersebut.

Dalam unggahan terakhir Instagram miliknya, Hana Kimura terlihat mengunggah foto bersama kucing peliharaannya dan menulis, "Aku mencintaimu, hiduplah dengan panjang dan bahagia. Maafkan aku."

Sementara melansir laman Forbes, Hana Kimura diketahui pernah mengunggah beberapa cuitan yang mengindikasikan bahwa dirinya ingin melukai diri sendiri.

Tak hanya itu, dia juga mengunggah sebuah pesan bunuh diri lewat akun media sosial Twitter miliknya.

"Hampir 100 opini jahat setiap hari. Aku tidak bisa berbohong bahwa aku terluka. Aku merasa mati. Terima kasih sudah memberiku seorang ibu. Aku ingin hidup di mana aku dicintai. Terima kasih untuk semua yang sudah mendukungku. Aku mencintainya," tulis Hana Kimura.

"Aku lemah, maafkan aku. Aku tidak ingin menjadi manusia lagi. Ini adalah hidup di mana aku ingin dicintai. Terima kasih semua, aku cinta kalian. Selamat tinggal," tutupnya.

Hana Kimura diketahui pernah menang dalam ajang Stardom's 2019 Fighting Spirit Award.

Ibunya, Kyoko Kimura, juga merupakan seorang pegulat profesional.

Namun, terlepas dari prestasinya, komunitas pegulat di internet diketahui kerap meninggalkan komentar buruk dan melakukan cyberbullying terhadap Hana Kimura.

 

Sumber : suara.com

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Berita Terkini
Keuangan20 April 2024, 10:46 WIB

Buruh di Sukabumi: Kami Berjuang Sendirian! Mediasi Tunggakan Upah Kembali Buntu

proses mediasi turut dihadiri oleh para petinggi perusahaan yakni HRD, Personalia, PPIC, kepala produksi, direktur utama hingga penasehat perusahaan serta dihadiri sekurangnya 60 eks buruh.
Puluhan eks-buruh PT Bahtera Dingga Jaya (BDJ) kembali melakukan mediasi bersama Pihak Perusahaan untuk memperjuangkan haknya datangi Disnakertrans (Sumber: istimewa)
Life20 April 2024, 10:00 WIB

7 Kebiasaan Sederhana yang Bisa Membuat Hidup Tenang, Yuk Lakukan!

Ingin Hidup Tenang dan Bahagia? Yuk Lakukan Kebiasaan Sederhana Ini!
Ilustrasi. Kebiasaan Sederhana yang Membuat Hidup Tenang (Sumber : Pexels/Kaushal Moradiya)
Sehat20 April 2024, 09:00 WIB

5 Bahan Alami untuk Menurunkan Kadar Kolesterol dalam Tubuh, Tanpa Obat!

Manfaat bahan herbal seperti daun kemangi atau surawung ternyata sangat baik untuk kesehatan seperti untuk kolesterol.
Ilustrasi - Manfaat bahan herbal seperti daun kemangi atau surawung ternyata sangat baik untuk kesehatan seperti untuk kolesterol.| Foto: Pixabay/_Alicja_
Sehat20 April 2024, 08:00 WIB

Bisa Menurunkan Gula Darah, 5 Manfaat Kencana Ungu untuk Kesehatan

Selain sebagai tanaman hias, beberapa spesies kencana ungu juga memiliki nilai pengobatan tradisional dalam beberapa budaya.
Ilustrasi. Cek Diabetes. Beberapa penelitian menunjukkan bahwa ekstrak daun kencana ungu dapat membantu menurunkan kadar gula darah, yang bermanfaat bagi penderita diabetes atau orang yang memiliki masalah kontrol gula (Sumber : Pexels/PhotoMixCompany)
Life20 April 2024, 07:00 WIB

10 Ciri Orang yang Mengalami Gangguan Kesehatan Mental, Apakah Kamu Salah Satunya?

Orang yang mengalami gangguan kesehatan mental dapat menunjukkan berbagai ciri-ciri, baik secara emosional, perilaku, maupun pikiran.
Ilustrasi - Orang yang mengalami gangguan kesehatan mental dapat menunjukkan berbagai ciri-ciri, baik secara emosional, perilaku, maupun pikiran. (Sumber : Freepik.com)
Food & Travel20 April 2024, 06:00 WIB

Cara Membuat Rebusan Asam Jawa untuk Menurunkan Gula Darah, Ini 8 Langkahnya!

Begini Cara Membuat Rebusan Asem Jawa untuk Menurunkan Gula Darah, Ikuti 8 Langkahnya Yuk!
Asam Jawa. Cara Membuat Rebusan Asem Jawa untuk Menurunkan Gula Darah, Ini 8 Langkahnya! (Sumber : Freepik/jcomp)
Science20 April 2024, 05:00 WIB

Prakiraan Cuaca Jawa Barat 20 April 2024, Cek Dulu Sebelum Berakhir Pekan!

Prakiraan cuaca hari ini Sabtu 20 April 2024, Sukabumi dan sekitarnya.
Ilustrasi - Prakiraan cuaca hari ini Sabtu 20 April 2024, Sukabumi dan sekitarnya. (Sumber : Freepik)
Sukabumi20 April 2024, 00:14 WIB

Usai Lebaran, Pasien Membludak di RSUD Palabuhanratu Sukabumi

Humas RSUD Palabuhanratu Sukabumi sebut pasien yang datang rata-rata mengeluhkan penyakit demam, pencernaan, metabolik, serta penyakit dalam.
Kondisi di sekitar IGD RSUD Palabuhanratu Sukabumi, Jumat (19/4/2024). (Sumber : SU/Ilyas)
Sukabumi Memilih19 April 2024, 23:48 WIB

Yudi Suryadikrama Respon Perundingan Kebonpedes Soal Dukungan Maju Pilkada Sukabumi

Ketua DPC PDIP Kabupaten Sukabumi, Yudi Suryadikrama merespon pernyataan sejumlah kader partai yang memintanya untuk maju dalam kontestasi Pilkada Sukabumi 2024.
Yudi Suryadikrama Ketua DPC PDI Perjuangan Kabupaten Sukabumi | Foto : Ibnu Sanubari
Keuangan19 April 2024, 23:24 WIB

Upaya Bapenda Sukabumi Mudahkan Layanan Perpajakan Bagi Wajib Pajak di Desa

Kepala Bapenda Kabupaten Sukabumi Herdy Somantri mengatakan inovasi tersebut menekankan pentingnya integrasi sistem administrasi pajak daerah dari tingkat desa hingga kabupaten.
Kepala Bapenda Kabupaten Sukabumi Herdy Somantri. | Foto: SU/Ilyas (Sumber : SU/Ilyas)