Asteroid Halloween Berbentuk Tengkorak Lintasi Bumi November

Jumat 31 Agustus 2018, 03:06 WIB

SUKABUMIUPDATE.com - Asteroid Halloween berbentuk tengkorak yang melintas sangat dekat dengan Bumi pada Oktober 2015, akan kembali dalam beberapa bulan mendatang. Asteroid 2015 TB145 muncul lagi tahun ini pada bulan November, tak lama setelah Halloween, pada 105 jarak bulan.

Asteroid Halloween ini juga mendapat julukan sebagai Asteroid Seram, Asteroid Tengkorak, dan mengacu pada salah satu film Peanuts paling berkesan sepanjang masa, Labu Besar.

“Pertemuan berikutnya yang sedikit lebih menarik akan terjadi sekitar hari Halloween di tahun 2088, ketika obyek ini mendekati Bumi dengan jarak sekitar 20 jarak bulan,” ujar Thomas Müller, seorang peneliti dari Max-Planck Institute, sebagaimana dikutip Express, awal pekan ini.

“Pertemuan pada hari Halloween 2015 adalah pendekatan terdekat dari sebuah obyek sebesar itu sejak 2006, dan peristiwa serupa selanjutnya yang diketahui adalah bagian dari 137108 pada 7 Agustus 2027. Kemudian, 99942 Apophis akan menyusul pada 13 April 2029 sekitar 0,1 jarak bulan."

Pada jarak 105 lunar dari Bumi, Asteroid Halloween akan melintasi planet ini pada jarak 25 juta mil (40 juta km).

Tiga tahun yang lalu asteroid ini melintasi Bumi pada jarak sekitar 302.000 mil (486.000 km) atau 1,3 kali jarak dari Bulan ke Bumi.

Asteroid ini memicu minat yang luas di kalangan astronom karena bentuk dan ukurannya yang aneh. Berukuran sekitar 2.297 kaki (700 m), asteroid ini adalah batu angkasa terdekat yang melewati Bumi hingga 2027.

Tetapi fitur yang paling menarik dari asteroid ini adalah kemiripan yang khas dengan tengkorak manusia ketika diamati dari sudut tertentu.

Astroid TB145 digolongkan sebagai Asteroid Dekat Bumi (NEA) tipe Apollo, yang orbitnya mendekat ke Bumi. Asteroid itu terlihat lagi pada Oktober tahun lalu, hanya sekitar satu tahun sebelum batu angkasa itu kembali.

Pablo Santos-Sanz dari Institute of Astrophysics of Andalusia, salah satu dari banyak astronom yang mempelajari asteroid ini, mengatakan pendekatan tahun ini menawarkan kesempatan bagi para astronom untuk mempelajari batuan luar angkasa ini.

Sumber: Tempo

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Editor :
Berita Terkini
Sehat25 April 2024, 13:00 WIB

Bebas Asam Urat dengan 10 Cara Alami: Mencegahnya Tanpa Obat-obatan

Ada beberapa cara alami untuk mencegah dan mengelola asam urat yang bisa Anda lakukan.
Ilustrasi - Ada beberapa cara alami untuk mencegah dan mengelola asam urat yang bisa Anda lakukan. (Sumber : Freepik.com)
Bola25 April 2024, 12:15 WIB

Prediksi dan Link Live Streaming Dewa United vs Madura United di Liga 1 Pekan ke-33

Dewa United vs Madura United akan saling bentrok sore ini di Liga 1 2023/2024 pekan ke-33.
Dewa United vs Madura United akan saling bentrok sore ini di Liga 1 2023/2024 pekan ke-33. (Sumber : X/@dewaunitedfc_/@MaduraUnitedFC).
Kecantikan25 April 2024, 12:00 WIB

Tetap Lembab, 10 Tips Memiliki Kulit Glowing Meski Cuaca Panas

Jangan lupa untuk tetap konsisten dalam merawat kulit dan memberikan perhatian ekstra saat cuaca panas atau musim panas agar kulit tetap glowing.
Tetap Lembab, Ini Tips Memiliki Kulit Glowing Meski Cuaca Panas (Sumber : pexels.com/AndreaPiacquadio)
Life25 April 2024, 11:30 WIB

10 Kebiasaan Orang Baik yang Membuatnya Disenangi Semua Kalangan

Orang yang baik biasanya terbuka untuk mendengarkan dan memahami perspektif orang lain.
Ilustrasi. Orang yang baik biasanya terbuka untuk mendengarkan dan memahami perspektif orang lain. (Sumber : Pexels/KetutSubiyanto)
Sukabumi25 April 2024, 11:25 WIB

Jemaah Haji Kota Sukabumi Tahun 2024 Ada 336 Orang, Lebih Banyak Perempuan

Kemenag berkoordinasi dengan Pemerintah Kota Sukabumi terkait keberangkatan.
(Foto Ilustrasi) Tahun 2024 Kota Sukabumi mendapat penambahan kuota 80 orang sehingga jumlah calon jemaah haji yang akan diberangkatkan adalah 336 orang. | Foto: Pixabay
Motor25 April 2024, 11:00 WIB

8 Dampak yang Terjadi Apabila Motor Jarang Dipanaskan, Yuk Kenali!

Jarang memanaskan motor dapat menimbulkan beberapa dampak negatif.
Jarang memanaskan motor  dapat menimbulkan beberapa dampak negatif. | (Sumber : Freepik.com/@ pressfoto)
Sukabumi25 April 2024, 10:55 WIB

Sempat DPO, Bos Investasi Bodong Senilai Rp 5 Miliar di Sukabumi Serahkan Diri

H selaku direktur dan pemilik CV AAP merupakan oknum wartawan.
H (43 tahun) saat diperiksa di Mapolres Sukabumi Kota, Rabu, 24 April 2024. | Foto: Humas Polres Sukabumi Kota
Sehat25 April 2024, 10:30 WIB

Menyembuhkan Asam Urat Secara Alami dengan 8 Gaya Hidup Sehat

Penting untuk diingat bahwa sebaiknya konsultasikan dengan dokter sebelum memulai atau mengubah regimen pengobatan asam urat, terutama jika Anda memiliki kondisi kesehatan yang mendasarinya atau sedang mengonsumsi obat-obatan lain.
Ilustrasi. Untuk Menyembuhkan Asam Urat Secara Alami Yuk Terapkan Cara Pola Hidup Sehat. | Foto: Freepik/@freepik
Life25 April 2024, 10:00 WIB

Bersyukur, 10 Kebiasaan Kecil yang Membuat Kamu Bisa Hidup Lebih Bahagia

Dengan mempraktikkan kebiasaan-kebiasaan kecil ini, kamu dapat meningkatkan kebahagiaan dan menjalani hidup yang lebih memuaskan.
Ilustrasi - Dengan mempraktikkan kebiasaan-kebiasaan kecil ini, Anda dapat meningkatkan kebahagiaan dan menjalani hidup yang lebih memuaskan. (Sumber : Freepik.com/jcomp)
Sukabumi25 April 2024, 09:43 WIB

28 Tahun Otda: Kota Sukabumi Komitmen Soal Ekonomi Hijau dan Lingkungan Sehat

Otonomi daerah adalah upaya desentralisasi kekuasaan kepada pemerintah daerah.
Sekda Kota Sukabumi Dida Sembada memimpin apel memperingati Hari Otda ke-28 di halaman Setda Kota Sukabumi, Kamis (25/4/2024). | Foto: Dokpim Kota Sukabumi