Ini Dia 20 Nama Pemain Timnas U-23 Indonesia di Asian Games 2018

Kamis 16 Agustus 2018, 13:22 WIB

SUKABUMIUPDATE.com - Panitia Penyelenggara Asian Games 2018 (INASGOC) merilis nama 20 pemain timnas U-23 Indonesia yang akan bertanding di Grup A Asian Games XVIII 2018.

Dari data yang diterima Antara di Jakarta, Jumat pagi, dari 20 pemain tersebut, pelatih timnas U-23 Indonesia Luis Milla tetap mempertahankan tiga pemain senior yang sebelumnya ikut pemusatan latihan (TC) terakhir menjelang Asian Games di Bali yakni Andritany Ardhiyasa serta dua pemain naturalisasi Alberto Goncalves dan Stefano Lilipaly.

Adapun ke-20 pemain timnas U-23 Indonesia untuk Asian Games 2018 yaitu Andritany Ardhiyasa dan Awan Setho Raharjo di posisi penjaga gawang.

Pos bek timnas diisi oleh Gavin Kwan Adsit, I Putu Gede Juni Antara, Muhammad Rezaldi Hehanusa, Andy Setyo Nugroho, Bagas Adi Nugroho, Hansamu Yama Pranata dan Ricky Fajrin Saputra.

Kemudian, Evan Dimas Darmono, Muhammad Hargianto, Febri Hariyadi, Stefano Janjte Lilipaly, Septian David Maulana, Saddil Ramdani, Hanif Abdurrauf Sjahbandi, Zulfiandi, Irfan Jaya dan Ilham Udin Armaiyn berada di sektor gelandang.

Terakhir, di posisi penyerang tengah hanya ada satu nama yakni Alberto Goncalves da Costa.

Tentang penyerang tengah itu, Luis Milla yang kerap menggunakan formasi 4-2-3-1 dalam pertandingan kemungkinan akan menyiapkan Ilham Udin, yang berposisi asli sebagai pemain sayap, sebagai penyerang tunggal melapis Alberto Goncalves.

Hal ini sempat diungkapkan asisten pelatih timnas U-23 Indonesia Bima Sakti ketika ditemui di Jakarta, Kamis (9/8).

"Ilham juga bisa diposisikan sebagai 'striker' kalau memang dibutuhkan," ujar Bima.

Selain Ilham, nama lain yang pernah diplot Luis Milla sebagai striker adalah pemain sayap lainnya, Febri Hariyadi. Febri pernah melakoni peran tersebut saat melakoni laga uji coba kontra timnas U-23 Korea Selatan, Sabtu (23/6).

Pertandingan pertama timnas U-23 Indonesia di Asian Games 2018 digelar pada Minggu (12/8) menghadapi Taiwan. Laga berlangsung di Stadion Patriot Candrabhaga, Bekasi, Jawa Barat, mulai pukul 19.00 WIB.

Sebagai informasi, selain dengan Taiwan, Indonesia bergabung dengan Palestina, Hong Kong dan Laos di Grup A Asian Games 2018.

Sumber: Tempo

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Berita Terkini
Sukabumi Memilih19 April 2024, 19:25 WIB

Gelar Perundingan Kebonpedes, Kader PDIP Minta Yudi Suryadikrama Maju Pilkada Sukabumi

Sejumlah kader PDI Perjuangan Kabupaten Sukabumi menggelar pertemuan dalam rangka menyikapi pemilihan bupati / wakil bupati Sukabumi yang akan dihelat pada 27 November 2024 mendatang.
Kader PDI Perjuangan menggelar Perundingan Kebonpedes, Jumat (19/4/2024) | Foto : Syams
Sukabumi19 April 2024, 19:15 WIB

SDN Sundawenang Sukabumi Dibobol Maling, Pelaku Gondol Proyektor dan Gitar

Berikut kronologi kejadian SDN Sundawenang Parungkuda Sukabumi dibobol maling. Pelaku sempat kepergok dan dikejar penjaga sekolah.
SDN Sundawenang Parungkuda dibobol maling, Jumat (19/4/2024). (Sumber : Istimewa)
Life19 April 2024, 19:00 WIB

Ajak Bicara dengan Perasaan, 9 Cara Mengatasi Anak Stres Karena Sering Dimarahi Orang Tua

Mengatasi stres yang disebabkan oleh seringnya anak dimarahi oleh orang tua memerlukan pendekatan yang sensitif dan mendukung.
Ilustrasi. Mengatasi stres yang disebabkan oleh seringnya anak dimarahi oleh orang tua memerlukan pendekatan yang sensitif dan mendukung. (Sumber : pixabay.com/@AnnieSpratt)
Sukabumi19 April 2024, 18:20 WIB

Meninggal saat Seleksi Paskibraka Kabupaten Sukabumi, Sosok Kayla di Mata Keluarga

Kayla Nur Syifa siswi SMAN 1 Cisaat yang meninggal dunia saat seleksi Paskibraka dimakamkan di TPU Cimuhara Gunungguruh Sukabumi.
Jenazah Kayla Nur Syifa Siswi SMAN 1 Cisaat yang meninggal dunia saat seleksi Paskibraka Kabupaten Sukabumi dimakamkan. (Sumber : SU/Asep Awaludin)
Life19 April 2024, 18:00 WIB

Sedang Alami Luka Batin? Amalkan Doa Kesehatan Mental ini Dari Rasulullah SAW

Doa kesehatan mental ini untuk memohon rahmat dan pertolongan Allah SWT dalam setiap masalah hidup.
Doa kesehatan mental ini untuk memohon rahmat dan pertolongan Allah SWT dalam setiap masalah hidup. | Foto : Pixabay
Jawa Barat19 April 2024, 17:34 WIB

PLN Operasikan SPKLU Khusus Angkot Listrik di Kota Bogor

PLN berkolaborasi dengan Pemerintah Kota Bogor mengoperasikan SPKLU khusus ALIBO.
Tampilan Angkot Listrik Bogor (ALIBO) dan SPKLU PLN yang terletak di Kantor PLN UP3 Bogor. (Sumber : Istimewa)
Musik19 April 2024, 17:00 WIB

Lirik dan Terjemahan Lagu Illusion Dua Lipa yang Viral

Inilah Lirik dan Terjemahan Lagu Illusion Dua Lipa yang Viral di Media Sosial, khususnya platform musik.
Ilustrasi. Gitar | Chord Gitar Before You Go Lewis Capaldi, Cover Lagu Galau Malam Minggu (Sumber : pixabay.com/@pvproductions)
Sukabumi19 April 2024, 16:15 WIB

Pingsan dan Kejang Setelah Tes Lari, Siswi Sukabumi Meninggal saat Seleksi Paskibraka

Kayla meninggal setelah mengikuti tahapan tes lari bersama peserta lain.
Suasana rumah duka Kayla Nur Syifa di Desa Cibentang, Kecamatan Gunungguruh, Kabupaten Sukabumi, Jumat (19/4/2024). | Foto: SU/Asep Awaludin
Inspirasi19 April 2024, 16:13 WIB

6 Tanda Orang Tua yang Belum Dewasa dalam Mendidik Anak, Nomor 5 Sering Diabaikan

Orang tua yang tidak dewasa dalam mendidik anak akan terlihat pada pola asuhnya yang terlihat kurang bijaksana
Tanda-tanda orang tua yang belum dewasa dalam mendidik anak | Foto : Pexels/Gustavo Fring
Sehat19 April 2024, 16:00 WIB

3 Cara Membuat Rebusan Bunga Telang untuk Menurunkan Gula Darah Tinggi

Bunga telang (Clitoria ternatea) telah lama digunakan dalam pengobatan tradisional untuk membantu menurunkan gula darah pada penderita diabetes.
Ilustrasi - Bunga telang (Clitoria ternatea) telah lama digunakan dalam pengobatan tradisional untuk membantu menurunkan gula darah pada penderita diabetes. (Sumber : Freepik.com/@azerbaijan_stockers).