Satgas Covid-19 Jampang Kulon Sukabumi Bagikan Masker Kain Produk UKM 

Senin 13 April 2020, 09:30 WIB

SUKABUMIUPDATE.com - Satgas Covid-19 Kecamatan Jampang Kulon, Kabupaten Sukabumi, berupaya melakukan pencegahan penyebaran virus Corona atau Covid1-19 dengan membagikan masker kepada warga.

Turut serta dalam kegiatan tersebut Camat Jampang Kulon, Koramil Jampang Kulon dan pihak kepolisian. Adapun titik pembagian masker di sekitar alun-alun Jampang Kulon yang menjadi titik keramaian warga. 

BACA JUGA: Lawan Corona, PAC Pemuda Pancasila Sukabumi Tebar 1.000 Masker

"Aksi tersebut sebagai tindak lanjut dari himbauan Presiden dan Gubernur Jabar mengenai keharusan masyarakat untuk menggunakan masker selama beraktivitas diluar ruangan," ujar Ketua Satgas Covid-19 Kecamatan Jampang Kulon, Raden Givan, kepada sukabumiupdate.com, Senin (13/4/2020).

Givan mengatakan, pembagian masker tersebut sebagai bentuk kepedulian dari Pemerintah Daerah, dalam hal ini Muspika Jampang Kulon terhadap warganya.

BACA JUGA: Cegah Virus Corona Covid-19, Perlukah Anak-Anak Pakai Masker Kain?

"Masker yang dibagikan adalah masker kain, karena masyarakat umum yang tidak sakit cukup menggunakan masker kain, yang bisa 70 persen membatu sebagai filtrasi perlindungan dari virus. Dan masker surgical atau masker bedah cukup diperuntukkan untuk tenaga medis yang lebih beresiko tinggi karena setiap hari berhadapan dengan pasien" jelasnya.

Menurut info dari Ketua PKK Kecamatan Jampang Kulon, kata Givan, masker kain ini berasal dari sumbagan masing-masing instansi seperti Kecamatan, PKK, Puskemas,  Koramil, Polsek, Kepala Desa, dan masing-masing UPT di kecamatan Jampang Kulon.Total terkumpul lebih dari 1.500 masker.

BACA JUGA: Bagikan Masker dan Jus Jambu, Cara Kipahare Sayangi Warga Sukabumi

Givan mengatakan, masker kain ini sebagian diproduksi ibu-ibu di home industri dan beberapa UKM di Jampang Kulon. 

"Kami berharap aksi ini bisa meningkatkan kesadaran masyarakat mengenai bahaya dari penyebaran Covid-19 ini, dan menyadari pentingnya melakukan Social Distancing sebagaimana yang pemerintah instruksikan demi kebaikan bersama. Jangan anggap sepele penyebaran virus, walau Jampang Kulon terkesan jauh, tapi bukan tidak mungkin penyebaran virus bisa sampai ke ujung I ndonesia sekalipun," tegas Givan.

Maka dari itu perlu kerjasama suamu pihak dalam memerangi Covid-19. "Kita tidak bekerjasama untuk memerangi dan memutus mata rantai penyebaran virus," pungkasnya.

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Berita Terkini
Life05 Mei 2024, 22:08 WIB

Tindak Lanjuti Perilaku Buruk, 7 Cara Terbaik untuk Melakukan Time-Out Pada Balita

Dengan konsistensi dan penegakan aturan yang tenang, kerja keras Anda dalam menerapkan time-out yang besar kemungkinan akan menghasilkan hasil berupa lebih banyak perilaku yang baik.
Ilustrasi cara melakukan time-out pada balita. | Sumber Foto : pexels.com/@Arina Krasnikova
Sukabumi05 Mei 2024, 21:12 WIB

Diperbaiki Swadaya, Rumah Lansia di Surade Sukabumi Terdampak Gempa Garut Mulai Dipugar

Rumah Lansia di Surade Sukabumi terdampak Gempa M6,2 Garut diperbaiki secara swadaya.
Terdampak gempa M6,2 di laut Garut, Rumah Maemunah Warga Surade Sukabumi mulai diperbaiki secara swadaya, Minggu (5/5/2024). (Sumber : SU/Ragil)
Sehat05 Mei 2024, 21:00 WIB

2 Cara Menghilangkan Rasa Sakit Asam Urat dalam Waktu 10 Menit

Pengobatan rumahan terbaik untuk meringankan rasa sakit akibat asam urat dalam 10 menit atau kurang.
Ilustrasi - Pengobatan rumahan terbaik untuk meringankan rasa sakit akibat asam urat  dalam 10 menit atau kurang. (Sumber : Freepik.com/@Drazen Zigic)
Sukabumi05 Mei 2024, 20:30 WIB

Pria Lajang di Cibadak Sukabumi Tewas Tergantung, Ditemukan oleh Sang Kakak

Berikut kronologi seorang pria lajang di Cibadak Sukabumi ditemukan tewas tergantung oleh sang kakak di dalam rumahnya.
Ilustrasi. Pria lajang di Cibadak Sukabumi ditemukan tewas tergantung di dalam rumah. Diduga depresi. | Sumber Foto: Istimewa
Motor05 Mei 2024, 20:00 WIB

Ganti Oli Teratur! 5 Cara Merawat Motor Injeksi Agar Awet dan Tetap Prima

Dengan mengikuti panduan ini, Anda dapat menjaga motor injeksi Anda agar tetap awet dan performanya optimal.
Ilustrasi. Kendaraan roda dua. Dengan mengikuti panduan ini, Anda dapat menjaga motor injeksi Anda agar tetap awet dan performanya optimal. Sumber foto : Pexels/Quang Nguyen Vinh
Sukabumi05 Mei 2024, 19:42 WIB

Warga Keluhkan Bau Menyengat Sampah, Menumpuk di Belakang Pasar Surade Sukabumi

Warga keluhkan bau menyengat dari tumpukan sampah di belakang Pasar Surade Sukabumi.
Kondisi tumpukan sampah di belakang Pasar Surade, Kampung Cihideung, Surade Sukabumi. (Sumber : SU/Ragil Gilang)
Life05 Mei 2024, 19:30 WIB

Bunda Harus Tahu, Usia yang Tepat dan Kapan Menggunakan Teknik Disiplin Time-Out untuk Anak

Saat menggunakan Time-out, perhatikan baik-baik reaksi anak dan ikuti observasi Anda tentang cara terbaik memanfaatkan.
Ilustrasi - Saat menggunakan Time-out, perhatikan baik-baik reaksi anak dan ikuti observasi Anda tentang cara terbaik memanfaatkan. (Sumber : pexels.com/@Alexander Dummer).
Sehat05 Mei 2024, 19:00 WIB

Terselip di Balik Lemak! 7 Penyebab Kolesterol Tinggi yang Harus Anda Ketahui

Kolesterol diam-diam berbahaya, dan Anda harus mengetahui apa saja penyebabnya.
Ilustrasi - Kolesterol diam-diam berbahaya, dan Anda harus mengetahui apa saja penyebabnya. (Sumber : Freepik.com/jcomp).
Life05 Mei 2024, 18:30 WIB

Konsistensi Adalah Kuncinya, 5 Teknik dan Ide Disiplin Anak yang Bisa Bunda Terapkan

Ada berbagai teknik disiplin tentang yang bisa Anda terapkan pada anak yang dimana hal ini dapat berdampak positif.
Ilustrasi - Ada berbagai teknik disiplin tentang yang bisa Anda terapkan pada anak yang dimana hal ini dapat berdampak positif. (Sumber : pexels.com/@PNW Production).
Life05 Mei 2024, 18:00 WIB

Amalan dan Doa yang Dianjurkan Sebelum Menunaikan Ibadah Haji, Jemaah Harus Tahu!

Ada beberapa amalan dan doa yang dianjurkan dikerjakan oleh jemaah haji sebelum berangkat ke tanah suci.
Ilustrasi - Ada beberapa amalan dan doa yang dianjurkan dikerjakan oleh jemaah haji sebelum berangkat ke tanah suci. | (Sumber : kemenag.go.id)