Dialog Interaktif Milenial Sukabumi, Serukan Pemilu 2019 Tidak Golput

Sabtu 30 Maret 2019, 13:18 WIB

SUKABUMIUPDATE.com - Direktorat Informasi dan Perekonomian dan Maritim, Ditjen Informasi dan Komunikasi Publik, Kementerian Komunikasi dan Informatika menggelar Dialog Interaktif “Sosialisasi Pemilu Bersama Milenial Sukabumi” di Grand Riung, Jalur Lingkar Selatan, Kota Sukabumi, Jawa Barat, Sabtu (30/3/2019).

BACA JUGA: Di Sukabumi Jawa Barat dan Indonesia, Suara Milenial Menentukan Pemilu 2019

Acara tersebut dihadiri oleh Direktur Informasi dan Komunikasi Perekonomian dan Kemaritiman, Kemkominfo, Septriana Tangkary, Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika Kota Sukabumi, Gabril Majid Sukarman, tokoh milenial Sukabumi, Dewek Sapta Anugrah. 

Acara yang dimoderatori generasi milenial Sukabumi, Ijan Jaelani tersebut diikuti sekitar 250 peserta dari siswa-siswi perwakilan sekolah SMA/SMK, perwakilan BEM kampus dan beberapa perwakilan komunitas se - Kota dan kabupaten Sukabumi.

Direktur Informasi dan Komunikasi Perekonomian dan Kemaritiman, Septriana Tangkary dalam sambutannya menyampaikan, bahwa kelompok pemilih yang termasuk ke dalam generasi milenial merupakan salah satu kelompok yang mempunyai peranan penting dalam Pemilihan Umum (Pemilu) 2019 saat ini.

“Pemilu adalah sarana bagi warga negara untuk mendapatkan haknya sebagai warga negara yang merupakan bagian dari proses untuk mendapatkan pelayanan publik,” kata Septriana. 

Selain itu Pemilu juga, kata Septriana memerlukan dukungan dari seluruh pihak dan perbaikan di berbagai sektor untuk meningkatkan partisipasi suara pemilu dan untuk mengurangi angka Golput. "Barudak Sukabumi Golput? No Way!," pungkasnya.

Sementara itu, Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika Kota Sukabumi, Gabriel M Sukarman, menyampaikan apresiasi setinggi-tingginya atas inisiatif yang datangnya dari para pemuda Sukabumi untuk bekerjasama dengan Kominfo dalam menggelar sosialisasi Pemilu bagi Generasi Milenial Sukabumi.

“Mereka (Kalangan milenial, red) yang punya keinginan untuk mengadakan acara yang sangat bermanfaat seperti sosialisasi pemilu saat ini,” ujar Sukarman. 

Gabriel menambahkan, bahwa Generasi Milenial Sukabumi adalah agen perubahan di masa depan dengan berproses di masa kini.

"Kita harus menentukan nasib bangsa dengan menjalankan tanggung jawab dan hak warga negara yang disalurkan melalui Pemilu," tandasnya. 

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Editor :
Berita Terkini
Sehat29 Maret 2024, 17:30 WIB

Mudah Dibuat, 7 Infused Water yang Ampuh Untuk Menurunkan Kadar Kolesterol

Berikut ini beberapa infused water yang bisa digunakan untuk membantu menurunkan kadar kolesterol
Mudah Dibuat, 7 Infused Water yang Ampuh Untuk Menurunkan Kadar Kolesterol (Sumber : Freepik/8photo)
Jawa Barat29 Maret 2024, 17:02 WIB

KA Pangrango Sukabumi Terlambat 3 Jam Imbas Mogok, KAI Minta Maaf

PT KAI Daop 1 Jakarta menyampaikan permohonan maaf atas gangguan teknis yang dialami KA Pangrango Sukabumi di Stasiun Maseng, Jumat (29/3/2024).
Ilustrasi. KA Pangrango relasi Sukabumi-Bogor. (Sumber Foto: Unplash/Haidan)
Musik29 Maret 2024, 17:00 WIB

Lirik dan Terjemahan Lagu Obsessed Olivia Rodrigo yang Viral

Inilah Lirik dan Terjemahan Lagu Obsessed Olivia Rodrigo yang Viral di TikTok dan YouTube Music. Sudah Dengar?
Official Music Video Lagu Obsessed Olivia Rodrigo. Sumber: YouTube/Olivia Rodrigo
Gadget29 Maret 2024, 16:30 WIB

Waspada! Ini 6 Cara Melindungi HP Agar Tidak Disadap Hacker

Pengguna HP harus melindungi keamanannya agar tidak disadap orang lain. Hal ini penting menjaga data pribadi dan akses rahasia dari kejahatan siber.
Ilustrasi. Cara melindungi HP dari penyadapan. Sumber Foto : Pexels/Castorly Stock
Sehat29 Maret 2024, 16:15 WIB

Ingin Menikmati Infused Water Tapi Takut Asam Lambung Naik, Coba 6 Bahan Ini

Berikut ini beberapa bahan infused water yang cocok untuk penderita asam lambung
Ingin Menikmati Infused Water Tapi Takut Asam Lambung Naik, Coba 6 Bahan Ini (Sumber : Freepik/KamranAydinov)
Sehat29 Maret 2024, 16:00 WIB

6 Makanan Tinggi Gula yang Bisa Menyebabkan Diabetes

Mengurangi atau menghindari makanan tinggi gula dapat membantu menjaga kadar gula darah tetap stabil dan mengurangi risiko terkena diabetes.
Ilustrasi. Kue Kering. Contoh Makanan Tinggi Gula yang Bisa Menyebabkan Diabetes (Sumber : Freepik/ikarahma)
Kecantikan29 Maret 2024, 15:30 WIB

4 Rekomendasi Warna Rambut yang Cocok untuk Orang Berkulit Putih

Artikel ini akan membahas rekomendasi warna rambut yang cocok untuk kulit putih, serta memberikan saran umum tentang cara memilih warna rambut yang tepat untuk Anda.
Ilustrasi. Ilustrasi. Rekomendasi Warna Rambut yang Cocok untuk Orang Berkulit Putih. Foto: Dok/SU (pixabay.com)
Bola29 Maret 2024, 15:15 WIB

Prediksi Barito Putera vs PSIS Semarang di Liga 1: H2H, Skor dan Live Streaming

Laga Barito Putera vs PSIS Semarang di pekan ke-30 Liga 1 akan menjadi salah satu laga menarik yang akan menghibur penggemar sepak bola di Indonesia
Laga Barito Putera vs PSIS Semarang di pekan ke-30 Liga 1 akan menjadi salah satu laga menarik yang akan menghibur penggemar sepak bola di Indonesia  (Sumber : jatengprov.go.id)
Life29 Maret 2024, 15:02 WIB

Hati-hati Ya! 7 Hal Kecil Ini Bisa Membuat Kamu Semakin Boros

Dengan pemahaman yang lebih baik tentang pola-pola pengeluaran yang berpotensi merugikan, pembaca diharapkan dapat mengambil langkah-langkah yang lebih bijaksana dalam mengelola keuangan pribadi mereka
Ilustrasi - Hal-hal Kecil yang Bisa Membuat Kamu Semakin Boros (Sumber : pixabay/@savemoney)
Inspirasi29 Maret 2024, 15:00 WIB

Lowongan Kerja Lulusan SMA di Jawa Barat, Penempatan Wilayah Karawang

Berikut Informasi Lowongan Kerja Lulusan SMA di Jawa Barat untuk Penempatan Wilayah Karawang. Jobseeker Simak Syaratnya!
Ilustrasi. wawancara kerja. | Lowongan Kerja Lulusan SMA di Jawa Barat, Penempatan Wilayah Karawang (Sumber : Freepik.com)