Pecinta Motor Tua dan Custom se Jabar Nyantai di Pantai Minajaya Sukabumi

Sabtu 22 Desember 2018, 11:46 WIB

SUKABUMIUPDATE.com - Bikers motor klasik dan custom se- Jawa Barat berkumpul di Pantai Minajaya, Kecamatan Surade, Kabupaten Sukabumi. Kedatangan mereka adalah merayakan anniversary Pajampangan Engine Classic (PEC) ke 12.

Berbagai macam penampilan Budaya Sunda menjadi suguhan menarik bagi para bikers ini saat melepas lelah. Mulai dari hiburan jaipong, karinding, degung hingga seni beladiri pencak silat ditampilkan dalam kegiatan yang akan berlangsung hingga malam ini.

Tema budaya yang kali ini diusung para pemilik motor antik ini diambil sebagai bentuk kepedulian para bikers terhadap kebudayaan Jawa Barat yang sudah hampir punah. Acara yang mengambil tema Bikers Berbudaya ini diprakarsai oleh Aliyudin Firdaus (38 tahun) sebagai penggiat budaya sekaligus pengurus di PEC.

"Ini adalah bentuk kepedulian kami untuk kebudayaan Jawa Barat. Kesan bikers yang selalu hura-hura dan identik dengan gaya slengean coba kami ubah dengan menonjolkan sisi budaya lokal," ungkap Ali kepada sukabumiupdate.com, Sabtu (22/12/2018).

Para peserta yang datang tak hanya berasal dari Sukabumi. Bikers luar daerah seperti Bekasi, Bandung, Bogor, Sumedang, Subang, hingga Majalengka pun hadir membawa motor kebanggaan masing-masing. Salah satunya Arif Saripudin alias Boy (42 tahun), bikers asal Sumedang. Meski terkendala hujan, namun tak menjadi halangan bagi Boy untuk hadir di perayaan anniversary PEC ke 12 di Pantai Minajaya Surade.

"Kami sebagai utusan Jawa Barat berharap semoga acara yang memasukan unsur budaya seperti ini menjadi bagian acara dalam setiap even motor," jelasnya.

Selain motor klasik, motor - motor modifikasi dari kelas biasa hingga ekstrem hadir dan ikut menikmati suguhan hiburan kesenian yang ditampilkan panitia. Seperti salah satunya Mamet (27 tahun), perwakilan Sukabumi Custom Red. Pemilik motor mercy tahun 1983 ini mengatakan, saat ini modifikasi motor banyak mengambil tema budaya.

BACA JUGA: Jaga Kelestarian Sungai di Kawasan Geopark Sukabumi, 600 Ribu Benih Ikan Disebar

"Kegiatan ini ekskulturnya keluar, banyak juga motor kami yang mengaplikasikan budaya. Contohnya kami memasukan unsur batik dan kujang dalam emblime motor kami," paparnya.

Ketua panitia Anniversary PEC ke 12, Dendi Aryata (29 tahun), mengungkapkan kebahagiannya melihat antusias ratusan bikers yang datang dari seluruh pelosok Jawa Barat.

"Kami mencoba melestarikan budaya dengan mengkombinasikan bikers dengan kebudayaan lokal. Selain itu tujuan kami untuk melestarikan kebudayaan," pungkasnya.

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Berita Terkini
Life29 Maret 2024, 13:30 WIB

5 Cara Mudah Keluar Dari Kebiasaan Buruk yang Sulit Ditinggalkan

Artikel ini akan membahas tentang alasan-alasan di balik kesulitan meninggalkan kebiasaan buruk serta beberapa tips yang dapat membantu kita memotivasi diri untuk melakukan perubahan positif.
Ilustrasi. Cara Mudah Keluar Dari Kebiasaan Buruk yang Sulit Ditinggalkan. Sumber: pixabay.com
Life29 Maret 2024, 13:15 WIB

30 Ucapan Untuk Memperingati Hari Jumat Agung dan Paskah yang Penuh Pesan dan Doa

Berikut ini uacapan selamat hari Jumat agung dan paskah untuk dibagikan kepada orang-orang tercinta
30 Ucapan Untuk Memperingati Hari Jumat Agung dan Paskah yang Penuh Pesan dan Doa (Sumber : Freepik/freepik)
Sehat29 Maret 2024, 13:00 WIB

10 Pola Hidup Sehat untuk Mencegah Serangan Asam Urat Kambuh

Yuk Lakukan Sederet Pola Hidup Sehat untuk Mencegah Serangan Asam Urat Kambuh Berikut!
Ilustrasi. Olahraga. Pola Hidup Sehat untuk Mencegah Serangan Asam Urat Kambuh | Foto : Pexels.com/@pixabay
Kecantikan29 Maret 2024, 12:30 WIB

Inilah 4 Fungsi Make Up Glitter, Bisa Bikin Hidung Tampak Mancung!

Glitter pada make-up memiliki fungsi yang beragam dan bisa memberikan tampilan yang spektakuler.
Ilustrasi. Manfaat Glitter dalam Make Up. Sumber: pixabay.com/stux
Kecantikan29 Maret 2024, 12:00 WIB

5 Warna Lipstik yang Cocok untuk Bibir Gelap Agar Tampil Lebih PD

Artikel akan membahas berbagai pilihan warna lipstik yang cocok untuk bibir gelap. Lebih lengkap dengan memberikan tips dan saran tentang warna-warna yang akan menonjolkan keindahan bibir Anda.
Ilustrasi. Rekomendasi Warna Lipstik yang Cocok untuk Bibir Gelap. Sumber: pixabay.com/AestheticJourney
Sukabumi29 Maret 2024, 11:22 WIB

RLPPD Tahun 2023: Kabupaten Sukabumi Raih 93 Penghargaan

Penyelenggaraan Pemerintahan Kabupaten Sukabumi pada tahun 2023 telah menorehkan prestasi yang membanggakan.
Bupati Sukabumi Marwan Hamami dan Wakil Bupati Sukabumi Iyos Somantri. | Foto: Istimewa
Life29 Maret 2024, 11:11 WIB

6 Etika Ngobrol yang Membuat Anda Disenangi Banyak Orang, Ini Caranya

Terdapat beberapa sikap yang membuat seseorang disenangi banyak orang. Karena itu penting diketahui agar menjadi solusi kehidupan yang bermakna
Ilustrasi - Ada beberapa etika yang perlu diperhatikan saat ngobrol dengan orang lain terutama yang baru dikenal (Sumber : Pexels/Thirdman)
Food & Travel29 Maret 2024, 11:07 WIB

Cocok Jadi Sajian Lebaran, Intip Resep Bakso Sapi Ala Devina Hermawan! Kuahnya Super Gurih

Bakso Sapi dengan kuah super gurih ala Devina Hermawan ini tentu juga bisa jadi suguhan untuk tamu-tamu yang bersilaturahmi ke rumah Anda pada saat lebaran nanti.
Sajian lebaran untuk keluarga, resep Bakso Sapi kuah super gurih ala Devina Hermawan. | Foto: YouTube/Devina Hermawan
Life29 Maret 2024, 11:00 WIB

5 Seni Berbicara yang Membuat Anda Berwibawa di Mata Orang, Yuk Buktikan!

Seni berbicara di hadapan orang lain rupanya ada tekniknya agar dipandang berwibawa. Jadi solusi bagi orang yang ingin dihormati dan disegani.
Ilustrasi. Seni berbicara agar berwibawa. Sumber foto : Pexels/Henri Mathieu-Saint-Laurent
Sehat29 Maret 2024, 10:59 WIB

5 Jenis Makanan yang Bisa Memperpendek Umur, Hindari Mulai Sekarang!

Terdapat jenis makanan yang rupanya bisa memperpendek umur. Karena itu penting menghindarinya agar bisa berumur panjang di masa depan
Ilustrasi - Makanan yang bisa memperpendek umur (Sumber : Pexels/Alexy Almond)