Ayo Sering Makan Kurma dan Nikmati Manfaat Sehatnya

Minggu 17 Mei 2020, 14:00 WIB

SUKABUMIUPDATE.com - Alam memberi kita nutrisi luar biasa dalam paket yang sangat manis tanpa tambahan gula, salah satunya adalah kurma. Kurma mengandung nutrisi yang dibutuhkan.

Dilansir dari Chatelaine.com, berikut lima alasan Anda harus lebih sering makan kurma.

Sumber antioksidan

Semua kurma, segar atau kering, mengandung berbagai jenis antioksidan. Kurma segar mengandung antosianin dan karoten, sedangkan kurma kering mengandung polifenol, sama seperti teh hijau. Eksperimen dalam kimia makanan menunjukkan bahwa kurma Khalas (Madina) paling tinggi antioksidannya dibandingkan dengan varietas kurma lain.

Baik untuk keseimbangan gula darah

Peneliti diabetes telah menunjukkan bahwa kurma memiliki dampak glikemik yang rendah. Ini berarti bahwa makan kurma sendir, atau dicampur, dapat membantu penderita diabetes tipe-2 mengelola kadar gula darah dan lemak darah. Enam hingga delapan butir kurma dapat dimakan dalam sekali makan tanpa perubahan dramatis dalam gula darah.

Membantu menurunkan tekanan darah

Satu porsi standar 5-6 kurma menyediakan sekitar 80 miligram magnesium, mineral penting yang membantu melebarkan pembuluh darah. Penelitian menunjukkan suplementasi dengan 370 miligram magnesium dapat mengurangi tekanan darah. Namun, meminum dosis yang begitu banyak sekaligus seringkali menyebabkan diare. Kurma adalah cara yang lezat untuk meningkatkan asupan magnesium.

Mengandung penguat otak

Setiap kurma kecil mengandung lebih dari 2 miligram kolin, vitamin B yang merupakan komponen dalam asetilkolin, neurotransmitter memori. Asupan kolin yang lebih tinggi dikaitkan dengan daya ingat dan pembelajaran yang lebih baik, menjadikannya nutrisi utama bagi anak-anak dan orang dewasa yang berisiko Alzheimer.

Membantu mempertahankan massa tulang

Penelitian menunjukkan bahwa keropos tulang pada wanita pascamenopause dengan osteopenia dapat dikurangi dengan meningkatkan asupan kalium. Sebutir kurma kering menyediakan hampir 140 miligram nutrisi berharga ini. Para ilmuwan percaya asupan kalium tinggi melindungi massa tulang dengan mengurangi jumlah kalsium yang dikeluarkan melalui ginjal.

 

Sumber : tempo.co

 

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Berita Terkini
Sehat25 April 2024, 13:00 WIB

Bebas Asam Urat dengan 10 Cara Alami: Mencegahnya Tanpa Obat-obatan

Ada beberapa cara alami untuk mencegah dan mengelola asam urat yang bisa Anda lakukan.
Ilustrasi - Ada beberapa cara alami untuk mencegah dan mengelola asam urat yang bisa Anda lakukan. (Sumber : Freepik.com)
Bola25 April 2024, 12:15 WIB

Prediksi dan Link Live Streaming Dewa United vs Madura United di Liga 1 Pekan ke-33

Dewa United vs Madura United akan saling bentrok sore ini di Liga 1 2023/2024 pekan ke-33.
Dewa United vs Madura United akan saling bentrok sore ini di Liga 1 2023/2024 pekan ke-33. (Sumber : X/@dewaunitedfc_/@MaduraUnitedFC).
Kecantikan25 April 2024, 12:00 WIB

Tetap Lembab, 10 Tips Memiliki Kulit Glowing Meski Cuaca Panas

Jangan lupa untuk tetap konsisten dalam merawat kulit dan memberikan perhatian ekstra saat cuaca panas atau musim panas agar kulit tetap glowing.
Tetap Lembab, Ini Tips Memiliki Kulit Glowing Meski Cuaca Panas (Sumber : pexels.com/AndreaPiacquadio)
Life25 April 2024, 11:30 WIB

10 Kebiasaan Orang Baik yang Membuatnya Disenangi Semua Kalangan

Orang yang baik biasanya terbuka untuk mendengarkan dan memahami perspektif orang lain.
Ilustrasi. Orang yang baik biasanya terbuka untuk mendengarkan dan memahami perspektif orang lain. (Sumber : Pexels/KetutSubiyanto)
Sukabumi25 April 2024, 11:25 WIB

Jemaah Haji Kota Sukabumi Tahun 2024 Ada 336 Orang, Lebih Banyak Perempuan

Kemenag berkoordinasi dengan Pemerintah Kota Sukabumi terkait keberangkatan.
(Foto Ilustrasi) Tahun 2024 Kota Sukabumi mendapat penambahan kuota 80 orang sehingga jumlah calon jemaah haji yang akan diberangkatkan adalah 336 orang. | Foto: Pixabay
Motor25 April 2024, 11:00 WIB

8 Dampak yang Terjadi Apabila Motor Jarang Dipanaskan, Yuk Kenali!

Jarang memanaskan motor dapat menimbulkan beberapa dampak negatif.
Jarang memanaskan motor  dapat menimbulkan beberapa dampak negatif. | (Sumber : Freepik.com/@ pressfoto)
Sukabumi25 April 2024, 10:55 WIB

Sempat DPO, Bos Investasi Bodong Senilai Rp 5 Miliar di Sukabumi Serahkan Diri

H selaku direktur dan pemilik CV AAP merupakan oknum wartawan.
H (43 tahun) saat diperiksa di Mapolres Sukabumi Kota, Rabu, 24 April 2024. | Foto: Humas Polres Sukabumi Kota
Sehat25 April 2024, 10:30 WIB

Menyembuhkan Asam Urat Secara Alami dengan 8 Gaya Hidup Sehat

Penting untuk diingat bahwa sebaiknya konsultasikan dengan dokter sebelum memulai atau mengubah regimen pengobatan asam urat, terutama jika Anda memiliki kondisi kesehatan yang mendasarinya atau sedang mengonsumsi obat-obatan lain.
Ilustrasi. Untuk Menyembuhkan Asam Urat Secara Alami Yuk Terapkan Cara Pola Hidup Sehat. | Foto: Freepik/@freepik
Life25 April 2024, 10:00 WIB

Bersyukur, 10 Kebiasaan Kecil yang Membuat Kamu Bisa Hidup Lebih Bahagia

Dengan mempraktikkan kebiasaan-kebiasaan kecil ini, kamu dapat meningkatkan kebahagiaan dan menjalani hidup yang lebih memuaskan.
Ilustrasi - Dengan mempraktikkan kebiasaan-kebiasaan kecil ini, Anda dapat meningkatkan kebahagiaan dan menjalani hidup yang lebih memuaskan. (Sumber : Freepik.com/jcomp)
Sukabumi25 April 2024, 09:43 WIB

28 Tahun Otda: Kota Sukabumi Komitmen Soal Ekonomi Hijau dan Lingkungan Sehat

Otonomi daerah adalah upaya desentralisasi kekuasaan kepada pemerintah daerah.
Sekda Kota Sukabumi Dida Sembada memimpin apel memperingati Hari Otda ke-28 di halaman Setda Kota Sukabumi, Kamis (25/4/2024). | Foto: Dokpim Kota Sukabumi