Ternyata Wajah Kita Dipenuhi dengan Hewan Kecil Berkaki 8 Ini!

Kamis 23 Mei 2019, 23:01 WIB

SUKABUMIUPATE.com - Siapa sangka jika wajah, bahkan bagian dada Anda, penuh dengan tungau?

Tungau yang disebut dengan demodex folliculorum ini hidup di dekat folikel rambut. Termasuk rambut wajah serta dada yang halus dan tertutupi.

Mereka menghasilkan minyak dan akan berkembang biak di kulit ketika kita tidur.

Sebuah foto memberi gambaran mendalam tentang bagaimana serangga ini menghabiskan waktu mereka di wajah kita semua, menggeliat dengan 8 kaki mereka dan mengerutkan mulut ketika mereka memakan minyak serta sel-sel kulit.

Ternyata tungau kecil inilah yang menjadi salah satu faktor penyebab masalah kulit seperti jerawat.

tungau bisa menyebabkan jerawat di wajah

Melansir Daily Mail, semakin tua inang yang ditempatinya maka mereka akan semakin senang. Sebab kulit wajah mereka cenderung lebih berminyak.

Tidak hanya bagian wajah, hewan yang hanya bisa dilihat menggunakan alat pembesar ini juga ada di telinga, alis, dan bulu mata serta rambut yang menutupi dada dan alat kelamin.

Tungau hanya akan bertahan hidup antara 2 hingga 3 minggu saja. Pada waktu itu, tungau betina akan bertelur sekitar 15 hingga 20 di dalam folikel rambut dekat kelenjar sebaceous.

Telur-telur ini berkembang menjadi larva, yang tumbuh menjadi dewasa berkaki delapan.

Tergantung pada jenis kelaminnya, sang betina tetap berada di satu lokasi sementara tungau jantan akan meninggalkan folikel rambut untuk mencari 'jodoh'.

Tetapi meskipun begitu, mereka tidak melangkah jauh. Mereka hanya bisa berjalan sekitar 10mm dan cenderung lebih hidup di malam hari.

Walau kecil, tungau kecil ini dikaitkan dengan berbagai gangguan mata serta kulit seperti rosacea dan blepharitis.

Ketika mati, makhluk itu melepaskan bakteri bacillus yang memicu peradangan pada pasien berpenyakit rosacea. Semakin lama ini akan mengarah ke bentuk kondisi yang paling parah, papulopustular rosacea.

Rosacea adalah kondisi genetik yang diderita oleh sekitar satu dari sepuluh orang dan biasanya muncul setelah usia 30 tahun.

Ini menyebabkan pembuluh darah di wajah membesar dan kemerahan. Masalah kulit ini juga biasanya menyebabkan bintik-bintik merah, menyakitkan, berisi nanah yang terlihat seperti jerawat parah.

Sumber: Suara

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Editor :
Berita Terkini
Inspirasi20 April 2024, 15:00 WIB

Lowongan Kerja untuk Lulusan D3 di Perusahaan Makanan Wilayah Bandung

Berikut Informasinya Lowongan Kerja untuk Lulusan D3 di Perusahaan Makanan Wilayah Bandung. Jobseeker Ayo Daftar!
Ilustrasi. Lowongan Kerja untuk Lulusan D3 di Perusahaan Makanan Wilayah Bandung. | Foto: Pixabay
Sukabumi Memilih20 April 2024, 14:41 WIB

Punya 10 Kursi! PKS-PAN Satu Fraksi di DPRD Sukabumi, Siap Seperahu untuk Pilkada 2024

Dalam pilkada serentak 2024, diperlukan persyaratan minimal 20 persen kursi parlemen untuk mencalonkan bupati/wakil bupati.
Pertemuan PKS dan PAN di Aula Kantor DPD PKS Kabupaten Sukabumi di Kecamatan Cisaat, Kabupaten Sukabumi, Sabtu (20/4/2024). | Foto: Istimewa
Sehat20 April 2024, 14:00 WIB

Dampak Stres Bagi Kesehatan: 7 Penyakit yang Bisa Mengancam Tubuh

Dampak stres sangat buruk bagi kesehatan tubuh. Itulah mengapa waspada dengan gejala gangguan kejiwaan adalah hal yang penting.
Ilustrasi. Dampak stres bagi kesehatan tubuh. Sumber Foto : Pexels/Andrea Piacquadio
Sukabumi20 April 2024, 13:07 WIB

SPI Soroti Reforma Agraria Eks HGU PT Sugih Mukti Warungkiara Sukabumi

Reforma agraria mengatur dua poin yaitu terkait penataan aset dan penataan akses.
Ketua SPI Sukabumi Rozak Daud. | Foto: Istimewa
Life20 April 2024, 13:00 WIB

Tanda-tanda Seseorang Berbohong, Ini yang Harus Diwaspadai!

Seseorang yang berbohong mungkin memiliki ekspresi wajah yang tidak sejalan dengan kata-kata atau situasi yang mereka ceritakan.
Ilustrasi. Pinokio yang identik dengan anak Berbohong. Sumber : pixabay/anotherjustice2
Inspirasi20 April 2024, 12:59 WIB

Jana Madinah Wisata Buka Cabang di Sukabumi, Hadirkan Layanan Haji Furoda dan Umrah

Bagi masyarakat yang ingin menggunakan jasa Jana Madinah Wisata Sukabumi, bisa mendatangi kantornya di Pasar Modern Blok A no.6 Palabuhanratu.
Kepala Cabang Jana Madinah Wisata Sukabumi, Nurlela. (Sumber : Istimewa)
Sukabumi20 April 2024, 12:50 WIB

Optimalisasi Pompanisasi, Sekda Kota Sukabumi Rapat Koordinasi di Gedung Sate

Peningkatan sistem irigasi menjadi fokus utama dalam rakor ini.
Sekda Kota Sukabumi Dida Sembada menghadiri Rakor Sekda Kabupaten/Kota se-Jawa Barat di Ruang Papandayan Gedung Sate, Bandung, Jumat, 19 April 2024. | Foto: Dokpim Kota Sukabumi
Sehat20 April 2024, 12:30 WIB

Ini 7 Penyebab Stres yang Tidak Boleh Disepelekan, Yuk Jaga Kesehatan Mental!

Penyebab stres oleh masing-masing orang sangat beragam. Tapi, ada beberapa pemicu yang biasanya bisa terjadi demikian.
Ilustrasi. Memahami penyebab orang stres. Sumber foto : Pexels/cottonbro studio
Sukabumi20 April 2024, 12:05 WIB

Buruh di Sukabumi Ngaku Kaki Terlindas Ban Forklift saat Kerja, Kini Gaji Belum Dibayar

Nurrohman mengaku kecelakaan kerja ini sempat membuatnya tidak dapat berjalan.
Nurrohman (45 tahun) memperlihatkan kakinya yang pernah terlindas ban forklift saat bekerja di PT Bahtera Dingga Jaya (BDJ) di Kecamatan Cikembar, Kabupaten Sukabumi. | Foto: SU/Asep Awaludin
Life20 April 2024, 12:00 WIB

6 Cara Ampuh Menghadapi Catcalling, Wanita Wajib Tahu!

Catcalling dapat berupa seruan, lirikan, isyarat tubuh yang tidak pantas, atau komentar yang merendahkan dan merendahkan martabat seseorang.
Ilustrasi. Cara Mencegah Catcalling. Sumber : pixabay/fkpsiclgy12