Ada Tora Sudiro di 3Second Store Sukabumi, Doi Minta Ditemani Berburu Kuliner

Sabtu 03 November 2018, 13:15 WIB

SUKABUMIUPDATE.com - Grand opening 3Second Store Sukabumi dikejutkan dengan kehadiran dua figur ganteng. Selain walikota Ahmad Fahmi, peresmian gerai konsep baru 3Second ini juga dihadiri Tora Sudiro. Kedatangan Tora pada acara peresmian gerai 3Second di di Jalan RE Martadinata No 40 Kota Sukabumi ini, sebagai dukungan terhadap produk lokal.

Pria bernama lengkap Taura Danang Sudiro ini tak salah, karena 3Second konsep baru ini memang menampilkan enam band lokal pakaian yang sudah diakui kualitasnya , selain 3Second sendiri ada Mountley, Greenlight, Famo, FMC, dan Hanna.

"Memang harus kita mendorong agar brand brand lokal kita dikenal tidak hanya di dalam negeri tapi juga go internsional. Hadirnya 3Second disini saya percaya memiliki potensi yang baik karena mulai dari kualitas hingga targetnya pun sudah disesuaikan," ungkap Tora, kepada sukabumiupdate.com, Sabtu (3/11/2018).

BACA JUGA: Konsep Baru 3Second Store Sukabumi Lebih Besar, Lengkap dan Nyaman

Kesempatan ini, tidak disia-siakan oleh warga Sukabumi yang hadir di acara grand opening 3Second untuk berdekatan dengan Tora. Aktor pemeran utama terbaik Festival Film Indonesia (FFI) 2014 ewat film Arisan ini jadi rebutan swafoto, khususnya oleh para ladies.

Disela kesibukannya melayani selfie, Tora mengaku sangat penasaran dengan kuliner yang ada di Sukabumi.

BACA JUGA: Arab Saudi Tertarik Bangun Kawasan Wisata di Palabuhanratu

"Saya penasaran dengan kuliner yang ada di sini, saya coba tanya ke beberapa orang dan akhirnya ada juga. Insyaallah bakal saya kunjungi nanti ke sana," ucapnya.

Saat dimintai tanggapan akan Sukabumi yang ia kunjungi, Tora mengatakan sangat senang bisa datang ke Kota Mochi ini.

"Udara di sini masih segar, kalau ada waktu luang saya ingin berwisata ke beberapa tempat di sini. Selain itu, masyarakatnya juga baik menyambut saya, bahkan tadi siang begitu datang langsung mendapat kiriman makanan," pungkasnya.

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Editor :
Berita Terkini
Inspirasi27 April 2024, 08:12 WIB

LW Doa Bangsa Sosialisasikan Wakaf dalam Acara Temu Rembug PPPH Kabupaten Kuningan

Edukasi Wakaf Indonesia (EWI) melakukan kunjungan silaturahmi sekaligus temu rembug dengan calon pengurus LPPPH EWI kabupaten Kuningan
Edukasi Wakaf Indonesia (EWI) melakukan kunjungan silaturahmi sekaligus temu rembug dengan calon pengurus LPPPH EWI kabupaten Kuningan (Sumber : Istimewa).
Sehat27 April 2024, 08:00 WIB

6 Rekomendasi Makanan Mengandung Omega 3 untuk Kecerdasan Anak

Berikut Rekomendasi Makanan Mengandung Omega 3 untuk Mendukung Kecerdasan Anak. Ayah Bunda Yuk Simak!
Frittata, Olahan Telur. Rekomendasi Makanan Mengandung Omega 3 untuk Kecerdasan Anak (Sumber : via tastyfitnessrecipes)
Life27 April 2024, 07:00 WIB

Lakukan Sekarang! 7 Kebiasaan Positif di Pagi Hari yang Akan Membentukmu Menjadi Orang Sukses

Kebiasaan positif di pagi hari ini akan membentukmu menjadi orang sukses di masa depan.
Ilustrasi. Membaca Buku | Kebiasaan positif di pagi hari ini akan membentukmu menjadi orang sukses di masa depan.(Sumber : pixabay.com/@455992)
Inspirasi27 April 2024, 06:00 WIB

Prakiraan Cuaca Jawa Barat 27 April 2024, Yuk Cek Dulu Sebelum Jalan-jalan di Akhir Pekan

Prakiraan cuaca hari ini wilayah Jawa Barat termasuk Sukabumi dan sekitarnya Sabtu 26 April 2024.
Prakiraan cuaca hari ini wilayah Jawa Barat termasuk Sukabumi dan sekitarnya Sabtu 26 April 2024. (Sumber : Freepik/@wirestock)
Sukabumi26 April 2024, 23:14 WIB

Marwan Belum Terima 2 Partai Tambahan yang Akan Dukung Asjap di Pilkada Sukabumi, Kenapa?

Ketua DPD Partai Golkar Kabupaten Sukabumi, Marwan Hamami menyebut ada dua partai lagi yang ingin turut hadir pada acara deklarasi koalisi tiga partai dalam pengusungan pasangan bakal calon untuk maju di Pilkada 2024.
Marwan Hamami, Ketua DPD Partai Golkar Kabupaten Sukabumi | Foto : Asep Awaludin
Sukabumi26 April 2024, 23:09 WIB

Tiga Partai Resmi Berkoalisi, Marwan Beberkan Alasan Usung Asep Japar di Pilkada Sukabumi

Tiga partai yakni Golkar, Gerindra, dan PPP secara resmi berkoalisi untuk mengusung Asep Japar di Pilkada 2024
Ketua DPD Partai Golkar Kabupaten Sukabumi, Marwan Hamami menandatangani kesepakatan koalisi tiga partai Golkar, PPP dan Gerindra, Jumat (26/4/2024) | Foto : Asep Awaludin
Sukabumi26 April 2024, 21:49 WIB

Akibat Banjir, Toko Alat Listrik di Cidahu Sukabumi Alami Kerugian hingga Belasan Juta

Banjir yang terjadi di Kampung Pasirdoton, Desa Pasirdoton, Kecamatan Cidahu, Kabupaten Sukabumi, pada Kamis, 25 April 2024 membuat beberapa pihak mengalami kerugian yang cukup besar.
Sejumlah warga dan karyawan toko memindahkan barang yang sebelumnya terendam banjir di Kampung Pasirdoton, Desa Pasirdoton, Kecamatan Cidahu, Kabupaten Sukabumi | Foto : Ibnu Sanubari
Life26 April 2024, 21:05 WIB

6 Mental Miskin yang Membuat Hidup Anda Melarat di Masa Depan, Yuk Hindari!

Orang yang memelihara mental miskin tentu akan berpengaruh terhadap masa depannya, melarat atau berjaya. Itulah pentingnya hal ini.
Ilustrasi. Mental miskin yang wajib dijauhi. | Sumber foto : Pexels/Mehmet Turgut Kirkgoz
Life26 April 2024, 21:00 WIB

8 Sikap Baik Orang Sopan yang Membuatnya Dihargai dan Dihormati

Inilah Contoh Sikap Baik Orang Sopan yang Membuatnya Dihargai dan Dihormati. Apa Kamu Salah Satunya?
Ilustrasi - Sikap Baik Orang Sopan yang Membuatnya Dihargai dan Dihormati . (Sumber : Freepik.com)
Sukabumi26 April 2024, 20:57 WIB

Jelang Kongres, PAN Kabupaten Sukabumi Pastikan Dukung Zulhas Tiga Periode

DPD PAN Kabupaten Sukabumi menyatakan sikapnya untuk mendukung kembali Ketua Umum PAN Zulkifli Hasan kembali melanjutkan kepemimpinan di periode ketiga pada masa jabatan 2025-2030.
Mansurudin, Ketua DPD PAN Kabupaten Sukabumi | Foto : Sukabumi Update