Tips Menyimpan Makanan di Kulkas Selama Puasa

Rabu 08 Mei 2019, 22:20 WIB

SUKABUMIUPDATE.com - Bulan puasa telah tiba. Saat berbuka maupun sahur, tak sedikit masyarakat yang lebih senang melakukannya di dalam rumah. Sebab, selain berhemat, ini tentu lebih terjamin kebersihannya.

Nah, bagi Anda yang akan bersiap memasak untuk keluarga, tentu berbagai jenis bahan makanan telah Anda beli sebelumnya. Namun, tahukah Anda bagaimana cara menyimpan jenis-jenis makanan tersebut di lemari pendingin alias kulkas?

Untuk menghindari kesalahan menyimpan makanan di kulkas, berikut adalah beberapa panduan untuk Anda seperti yang dilansir dari berbagai sumber.

1. Laci kulkas

Laci pada kulkas dikhususkan untuk menyimpan buah dan sayuran. Sebaiknya, sebelum menyimpan buah dan sayur itu, Anda mencucinya terlebih dahulu. Kemudian, masukkan ke dalam wadah tertutup sebelum akhirnya disimpan ke dalam lemari es. “Karena ini mampu menjaga cita rasa dan kandungan vitamin dari bahan makanan tersebut,” kata Certified Culinary Nutrition Expert, Mia Maria dalam siaran pers yang diterima TEMPO.CO pada 7 Mei 2019.

2. Pintu kulkas

Pintu kulkas adalah bagian terhangat di kulkas dan rentan mengalami perubahan suhu. Oleh karena itu, simpanlah makanan yang memiliki pengawet alami di tempat ini, seperti saus atau kecap, selai dan jus.

3. Rak bawah

Rak paling bawah pada kulkas harus selalu digunakan untuk menyimpan daging, ikan dan sejenisnya. Ia dipercaya dapat mencegah terjadinya kontaminasi antar makanan. Jangan lupa pula untuk tidak membiarkannya berbuka. Namun, dibungkus atau diletakan pada wadah agar tidak menimbulkan bau.

4. Rak tengah dan atas

Pada kedua bagian ini, disarankan untuk menyimpan jenis makanan yang cepat saji. Ini meliputi susu, jajanan, serta makanan sisa. Kedua rak ini sengaja dipilih berjarak dari daging agar jauh dari makanan mentah. Sehingga, bakteri berbahaya tidak dapat mentransfer dari makanan mentah ke makanan yang dimasak. Membungkus makanan sebagai bentuk proteksi ekstra dari kontaminasi juga dapat dilakukan.

Sumber: Tempo

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Editor :
Berita Terkini
Produk28 Maret 2024, 23:16 WIB

Pekan Ketiga Ramadan, Beras dan Cabai-cabaian Turun Harga di Pasar Parungkuda Sukabumi

Harga komoditas pangan di Pasar Parungkuda Sukabumi seperti beras dan cabai-cabaian kompak alami penurunan di pekan ketiga ramadan.
Ilustrasi Cabai. (Sumber : SU/Ibnu)
Life28 Maret 2024, 22:58 WIB

Jangan Diberi Racun, Ternyata Ini 6 Cara Ampuh Usir Tikus di Rumah

Tikus adalah salah satu hama yang sering menjadi masalah bagi banyak orang karena dapat merusak makanan, kabel listrik, dan bahkan kesehatan kita.
Ilustrasi. Hewan tikus yang sering dianggap hama di rumah. (Sumber : Pixabay)
Keuangan28 Maret 2024, 22:41 WIB

KPPN Sukabumi Telah Realisasikan Seratus Persen Pembayaran THR 2024

Jelang Hari Raya Idul Fitri, KPPN Sukabumi telah merealisasikan pembayaran THR untuk 7.917 penerima di 67 satuan.
Kepala KPPN Sukabumi, Abdul Lutfi. (Sumber : Istimewa)
Sukabumi28 Maret 2024, 22:11 WIB

Modal Rayuan di Medsos, Playboy asal Sukabumi Ini Kencani 5 Wanita untuk Gasak Motor

Polisi berhasil menangkap seorang Playboy asal Sukabumi yang melakukan penipuan dan penggelapan motor milik korban yang dikencaninya.
Tampang HH pria asal Cisaat Sukabumi pelaku penipuan dan penggelapan sepeda motor korban dengan modus berkencan dan berkenalan via medsos saat diinterogasi petugas. (Sumber : Istimewa)
Sukabumi28 Maret 2024, 21:11 WIB

Tingkatkan Pelayanan, Perumdam TJM Sukabumi Pasang Jaringan Pipa Baru di Cikembar

Perumdam TJM Sukabumi cabang Cikembar melakukan pemasangan koneksi jaringan baru pada Kamis (28/3/2024) pagi.
Perumdam TJM Sukabumi melakukan uji coba sambungan pipa distribusi baru di Cikembar. (Sumber : Istimewa)
Sukabumi28 Maret 2024, 21:01 WIB

CSR PT Dwiharta Logistindo, Ini Daftar Lomba Agama di Cisande Cicantayan Sukabumi

Gebyar Ramadhan merupakan salah satu bentuk penyaluran CSR perusahaannya yang berkantor pusat di Jakarta
Pembukaan gebyar Ramadhan di Masjid Jami Al-Ikhlas RT 15/05 Kampung Cikukulu, Desa Cisande, Kecamatan Cicantayan, Kabupaten Sukabumi, Kamis (28/3/2024). | Foto: Istimewa
Sehat28 Maret 2024, 21:00 WIB

Banyak Ditemui Pas Buka Puasa, 9 Makanan Ini Harus Dihindari Penderita Asam Lambung

Berikut ini beberapa makanan yang harus dihindari oleh penderita asam lambung agar tidak menimbulkan masalah kesehatan
Ilustrasi - Berikut ini beberapa makanan yang harus dihindari oleh penderita asam lambung agar tidak menimbulkan masalah kesehatan (Sumber : Freepik/freepik)
Inspirasi28 Maret 2024, 20:42 WIB

5 Skill yang Wajib Dipelajari dalam Dunia Kerja agar Disayang Atasan

Penting untuk memiliki keterampilan yang tidak hanya relevan dengan bidang pekerjaan yang diinginkan, tetapi juga mencakup kemampuan interpersonal, manajemen waktu, dan adaptabilitas.
Ilustrasi dunia kerja. (Sumber : Pixabay)
Sukabumi28 Maret 2024, 20:02 WIB

Disdik Sukabumi Ungkap Alasan Rekrut Kepala Sekolah SD dari Guru SMP dan TK

Sekretaris Dinas Pendidikan Kabupaten Khusyairin menjelaskan proses rekrutmen sebagian calon kepala sekolah yang tidak hanya berasal dari guru SD saja, namun juga dari Guru SMP dan guru TK.
Kantor Dinas Pendidikan Kabupaten Sukabumi | Foto : Sy
Sehat28 Maret 2024, 20:00 WIB

8 Makanan Yang Membantu Mengatasi Asam Lambung, Yuk Cobain

Ada beberapa makanan yang aman dikonsumsi untuk mengatasi asam lambung.
Ilustrasi Yoghurt - Ada beberapa makanan yang aman dikonsumsi untuk mengatasi asam lambung. | Foto: Pixabay/Pexels