Kemenkeu Indonesia-As Pererat Kemitraan Bidang Fiskal

Sabtu 24 Februari 2018, 16:47 WIB

SUKABUMIUPDATE.COM Kementerian Keuangan Indonesia dan Amerika Serikat (AS) menjalin kerja sama dalam bidang fiskal untuk mendukung pertumbuhan ekonomi yang kuat dan inklusif serta mempererat kemitraan strategis yang telah terjalin dengan baik.

"Kementerian Keuangan AS dan Kementerian Keuangan Indonesia berharap untuk memperkuat hubungan, dalam semangat kemitraan strategis ditempa oleh Presiden Obama dan Presiden Jokowi pada bulan Oktober 2015," kata Menteri Keuangan AS Jacob J. Lew terkait pemberian dukungan kepada Kementerian Keuangan Indonesia dalam pernyataan yang diterima di Jakarta, Jumat.

Lew menambahkan kerja sama ini tercipta karena kedua negara telah memiliki hubungan yang kuat berdasarkan prinsip bersama demokrasi, good governance, serta peningkatan pertumbuhan ekonomi yang kuat dan inklusif.

Dukungan yang diberikan bertujuan untuk meningkatkan kebijakan pajak, keberhasilan dan administrasi sistem pajak, meningkatkan lingkungan bagi usaha domestik dan asing, memperluas infrastruktur publik dan swasta serta memperdalam pasar keuangan.

Poin-poin dukungan tersebut merupakan pernyataan bersama Menteri Keuangan Indonesia Sri Mulyani Indrawati dan Menteri Keuangan AS Jacob J. Lew, selepas acara Pertemuan Tahunan Dana Moneter Internasional dan Bank Dunia di Washington, D.C. AS pada Kamis (06/10).

Untuk membantu upaya ini, Kementerian Keuangan AS (US Treasury) akan memperluas keterlibatan dengan Kementerian Keuangan Indonesia dalam lima sektor. 

Pertama, terkait pelaksanaan reformasi pajak, Kementerian Keuangan AS akan berbagi praktik terbaik dan pembelajaran dari sistem pajak federal AS. 

Kedua, Kementerian Keuangan AS dan Kementerian Keuangan Indonesia akan bekerja sama untuk mendukung pengembangan dan regulasi sektor keuangan Indonesia.

Ketiga, Kementerian Keuangan AS akan meluncurkan kerja sama mengenai bantuan teknis, pada musim gugur, untuk membantu memperkuat kapasitas kelembagaan Indonesia, untuk menganalisis dan memprioritaskan proyek KPBU dalam membangun infrastruktur yang berkualitas. 

Keempat, Kementerian Keuangan AS akan mulai menyediakan bantuan teknis tambahan, awal tahun 2017, untuk mendukung perbendaharaan dan reformasi manajemen kas.

Terakhir, Kementerian Keuangan AS akan menyelenggarakan dialog kebijakan tentang ekonomi makro dan keuangan secara reguler, agar AS dan Indonesia dapat saling memahami kondisi makroekonomi dan keuangan masing-masing, mendukung tujuan bersama dari pertumbuhan ekonomi yang kuat, stabil dan inklusif serta mengkoordinasikan inisiatif bilateral dan multilateral tambahan.

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Berita Terkini
Sehat19 April 2024, 12:30 WIB

7 Kategori Makanan yang Tidak Dianjurkan untuk Penderita Asam Urat

Berikut Daftar Kategori Makanan yang Tidak Dianjurkan untuk Penderita Asam Urat. Sobat Sehat Wajib Tahu!
Ilustrasi. Serangan Asam Urat. Ketahui Apa Saja Kategori Makanan yang Tidak Dianjurkan untuk Penderita Asam Urat. | Foto: Freepik
Sukabumi19 April 2024, 12:00 WIB

Siswi SMAN 1 Cisaat Meninggal saat Seleksi Paskibraka Kabupaten Sukabumi

Awalnya Lima menerima informasi bahwa siswi SMA Negeri 1 Cisaat ini pingsan.
Jenazah siswi SMAN Negeri 1 Cisaat berinisial K saat akan diberangkatkan dari RSUD Palabuhanratu menuju rumah duka di Kecamatan Gunungguruh, Kabupaten Sukabumi, Jumat (19/4/2024). | Foto: SU/Ilyas Supendi
Bola19 April 2024, 12:00 WIB

Bek Kiri Andalan Persib Ini Harus Absen Saat Pangeran Biru Jamu Persebaya

Persib Bandung harus rela kehilangan Rezaldi Hehanusa saat mereka menjamu Persebaya di Stadion Si Jalak Harupat, Sabtu besok.
Persib Bandung harus rela kehilangan Rezaldi Hehanusa saat mereka menjamu Persebaya di Stadion Si Jalak Harupat, Sabtu besok. (Sumber : Persib.co.id)
Sehat19 April 2024, 11:45 WIB

7 Cara Ampuh Turunkan Obesitas, Salah Satunya Olahraga

Obesitas biasanya terjadi akibat ketidakseimbangan antara asupan kalori yang dikonsumsi dan jumlah kalori yang dibakar melalui aktivitas fisik.
Ilustrasi. Orang yang obesitas. Sumber : pixabay/Bru-No
Sukabumi19 April 2024, 11:35 WIB

Perut Membengkak, Janda Asal Ciracap Sukabumi Butuh Bantuan untuk Berobat

Rosmawati mengalami sakit sudah tujuh bulan dengan kondisi perut membengkak.
Rosmawati (57 tahun) di rumahnya di Kampung Batunamprak RT 03/09 Desa Pangumbahan, Kecamatan Ciracap, Kabupaten Sukabumi. | Foto: Istimewa
Life19 April 2024, 11:30 WIB

Hati-Hati! 7 Hal Sederhana Ini Ternyata Bisa Menurunkan Kecerdasan

Tes IQ sering digunakan untuk mengevaluasi kemampuan mental dan potensi kognitif seseorang, serta digunakan dalam proses seleksi pendidikan, pekerjaan, dan kebutuhan medis lainnya.
Ilustrasi. Kecerdasan. Sumber : pixabay/sebaie-1992
Sehat19 April 2024, 11:00 WIB

5 Manfaat Lidah Buaya untuk Kesehatan, Bisa Melembabkan Kulit

Lidah buaya memiliki sejarah penggunaan yang panjang dalam berbagai budaya sebagai bahan alami untuk perawatan kulit, rambut, dan peradangan.
Ilustrasi. Lidah buaya. Sumber : pixabay/Aluegreen
Opini19 April 2024, 10:58 WIB

Puasa Syawal, Amalan Setelah Ramadan yang Hampir Terlewatkan

Saat ini kita sedang berada di bulan Syawal, bulan di mana Allah memberikan limpahan pahala pada aktivitas tertentu.
Ilustrasi. |  Foto: Pixabay
Inspirasi19 April 2024, 10:30 WIB

Lowongan Kerja Lulusan S1 Keuangan di Bandung Jawa Barat

Jobseeker Yuk Simak Info Lowongan Kerja Lulusan S1 Keuangan di Bandung Jawa Barat Berikut dan Apply Segera!
Ilustrasi. Lowongan Kerja Lulusan S1 Keuangan di Bandung Jawa Barat (Sumber : pexels.com/AndreaPiacquadio)
Produk19 April 2024, 10:09 WIB

Data Diskumindag 19 April 2024: Ini Daftar Harga Bapokting di Pasar Kota Sukabumi

Informasi harga ini diunggah Diskumindag Kota Sukabumi di Instagram.
(Foto Ilustrasi) Diskumindag Kota Sukabumi merilis update harga sejumlah bahan pokok di Pasar Pelita dan Pasar Tipar Gede pada Jumat (19/4/2024). | Foto: Freepik