Heboh Bendera Tauhid, Kapolda Jabar Sebut Siswa MAN 1 Cibadak Anti Radikalisme

Kamis 25 Juli 2019, 08:52 WIB

SUKABUMIUPDATE.com - Kapolda Jawa Barat Irjen Pol Rudy Sufahriadi memberikan perhatian khusus pada siswa dan pengajar Madrasah Aliyah Negri (Man) 1 Cibadak, Kabupaten Sukabumi. Sekolah yang beberapa waktu lalu viral dan menyedot perhatian pemerintah pelajar yang mengibarkan bendera tauhid pada kegiatan ekstrakulikuler sekolah yang fotonya kemudian viral di media sosial karena dianggap sebagai dukungan terhadap radikalisme.

Hari ini orang nomor satu dilingkungan Polda Jabar sengaja menemui guru dan seluruh siswa MAN 1 Cibadak. Irjen Pol Rudy Sufahriadi ingin mengajak seluruh elemen sekolah untuk cepat melupakan insiden tersebut dan kembali fokus pada kegiatan belajar mengajar.

BACA JUGA: Polisi Telusuri Akun Medsos Terindikasi Pidana Soal Bendera Tauhid di MAN 1 Cibadak

Terkait viral pengibaran bendera tauhid, Kapolda berjanji akan memproses pelaku hoaks di media sosial. "Semua akan kita proses, karena itu belum tentu hoak belum tentu tidak. Kejadiannya ada tetapi kan anak - anak atau siswa tidak tau," kata Rudy kepada awak media, usai sillaturahmi ke MAN 1 Cibadak. Kamis (25/72019).

Menurutnya MAN 1 Cibadak ini merupakan sekolah yang baik dan sekolah Juara.  “Kedatangan saya ke sini untuk memberikan dukungan moral kepada seluruh siswa dan pengajar karena mereka anti radikalisme." ujarnya

BACA JUGA: Heboh MAN 1 Sukabumi Diduga Kibarkan Bendera 'Khilafah'

Dalam kesempatan ini, Kapolda Jabar juga memberikan uang Rp50 Juta untuk pembinaan olahraga MAN 1 Cibadak.  "Tidak menyangka sama sekali rencana uang yang dari Bapak Kapolda akan kami buatkan GOR. Dan saya ucapkan terima kasih kepada Bapak Kapolda Jabar atas kunjungan dan sumbangannya," pungkasnya.

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Berita Terkini
Sukabumi20 April 2024, 13:07 WIB

SPI Soroti Reforma Agraria Eks HGU PT Sugih Mukti Warungkiara Sukabumi

Reforma agraria mengatur dua poin yaitu terkait penataan aset dan penataan akses.
Ketua SPI Sukabumi Rozak Daud. | Foto: Istimewa
Life20 April 2024, 13:00 WIB

Tanda-tanda Seseorang Berbohong, Ini yang Harus Diwaspadai!

Seseorang yang berbohong mungkin memiliki ekspresi wajah yang tidak sejalan dengan kata-kata atau situasi yang mereka ceritakan.
Ilustrasi. Pinokio yang identik dengan anak Berbohong. Sumber : pixabay/anotherjustice2
Inspirasi20 April 2024, 12:59 WIB

Jana Madinah Wisata Buka Cabang di Sukabumi, Hadirkan Layanan Haji Furoda dan Umrah

Bagi masyarakat yang ingin menggunakan jasa Jana Madinah Wisata Sukabumi, bisa mendatangi kantornya di Pasar Modern Blok A no.6 Palabuhanratu.
Kepala Cabang Jana Madinah Wisata Sukabumi, Nurlela. (Sumber : Istimewa)
Sukabumi20 April 2024, 12:50 WIB

Optimalisasi Pompanisasi, Sekda Kota Sukabumi Rapat Koordinasi di Gedung Sate

Peningkatan sistem irigasi menjadi fokus utama dalam rakor ini.
Sekda Kota Sukabumi Dida Sembada menghadiri Rakor Sekda Kabupaten/Kota se-Jawa Barat di Ruang Papandayan Gedung Sate, Bandung, Jumat, 19 April 2024. | Foto: Dokpim Kota Sukabumi
Sehat20 April 2024, 12:30 WIB

Ini 7 Penyebab Stres yang Tidak Boleh Disepelekan, Yuk Jaga Kesehatan Mental!

Penyebab stres oleh masing-masing orang sangat beragam. Tapi, ada beberapa pemicu yang biasanya bisa terjadi demikian.
Ilustrasi. Memahami penyebab orang stres. Sumber foto : Pexels/cottonbro studio
Sukabumi20 April 2024, 12:05 WIB

Buruh di Sukabumi Ngaku Kaki Terlindas Ban Forklift saat Kerja, Kini Gaji Belum Dibayar

Nurrohman mengaku kecelakaan kerja ini sempat membuatnya tidak dapat berjalan.
Nurrohman (45 tahun) memperlihatkan kakinya yang pernah terlindas ban forklift saat bekerja di PT Bahtera Dingga Jaya (BDJ) di Kecamatan Cikembar, Kabupaten Sukabumi. | Foto: SU/Asep Awaludin
Life20 April 2024, 12:00 WIB

6 Cara Ampuh Menghadapi Catcalling, Wanita Wajib Tahu!

Catcalling dapat berupa seruan, lirikan, isyarat tubuh yang tidak pantas, atau komentar yang merendahkan dan merendahkan martabat seseorang.
Ilustrasi. Cara Mencegah Catcalling. Sumber : pixabay/fkpsiclgy12
Jawa Barat20 April 2024, 11:11 WIB

Pemerintah Siapkan Pompanisasi untuk Dongkrak Produksi Beras Termasuk di Sukabumi

ementerian mengantisipasi hal-hal semacam itu agar tak menghambat produksi padi. Salah satunya lewat program pompanisasi di setiap daerah.
Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Sukabumi Ade Suryaman mengikuti rapat koordinasi ketahanan pangan dan produktivitas pertanian di Jawa Barat, di Gedung Sate, Bandung, Kamis, 18 April 2024 (Sumber: dokpim)
Sehat20 April 2024, 11:00 WIB

5 Minuman Tinggi Protein Purin yang Tidak Dianjurkan untuk Penderita Asam Urat

Cara mengelola keinginan penderita asam urat konsumsi asupan tinggi protein purin bisa dengan mengonsumsi banyak buah-buahan, sayuran, biji-bijian utuh, dan protein nabati rendah lemak, serta membatasi konsumsi daging merah, makanan laut, dan alkohol.
Kopi. Salah Satu Minuman Tinggi Protein Purin yang Tidak Dianjurkan untuk Penderita Asam Urat. (Sumber : pexels.com/ChevanonPhotography)
Keuangan20 April 2024, 10:46 WIB

Buruh di Sukabumi: Kami Berjuang Sendirian! Mediasi Tunggakan Upah Kembali Buntu

proses mediasi turut dihadiri oleh para petinggi perusahaan yakni HRD, Personalia, PPIC, kepala produksi, direktur utama hingga penasehat perusahaan serta dihadiri sekurangnya 60 eks buruh.
Puluhan eks-buruh PT Bahtera Dingga Jaya (BDJ) kembali melakukan mediasi bersama Pihak Perusahaan untuk memperjuangkan haknya datangi Disnakertrans (Sumber: istimewa)