Link Live Streaming Timnas Indonesia vs Arab Saudi, Misi 3 Poin Penting Bagi Garuda!

Selasa 19 November 2024, 18:30 WIB
Live streaming Timnas Indonesia vs Arab Saudi di Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia pada Selasa 19 November 2024 di SUGBK. (Sumber : X@TimnasIndonesia)

Live streaming Timnas Indonesia vs Arab Saudi di Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia pada Selasa 19 November 2024 di SUGBK. (Sumber : X@TimnasIndonesia)

SUKABUMIUPDATE.com - Bagi kamu yang ingin menyaksikan pertandingan antara Timnas Indonesia vs Arab Saudi di Babak Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 berikut kami sediakan layanan live streamingnya.

Timnas Indonesia malam ini Selasa (18/11/2024) akan kembali memainkan laga di Grup C Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia. Pertandingan ini akan digelar di Stadion Gelora Bung Karno (SUGBK), mulai pukul 19.00 WIB.

Laga ini sangat dinantikan oleh para pecinta sepak bola Indonesia, mengingat persaingan di Grup C yang cukup ketat. Dengan dukungan penuh dari para suporter, diharapkan Timnas Indonesia dapat meraih hasil maksimal dalam pertandingan ini.

Timnas Indonesia saat ini tengah menghadapi tantangan berat di Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia. Dengan hanya mengumpulkan 3 poin dari 5 pertandingan, skuad Garuda terbenam di dasar klasemen Grup C. 

Tekanan semakin meningkat setelah tim asuhan Shin Tae-yong mengalami dua kekalahan beruntun, yakni melawan China dan Jepang. Hasil-hasil minor ini tentu menjadi pukulan telak bagi harapan Indonesia untuk lolos ke Piala Dunia 2026.

Juru taktik Timnas Indonesia Shin Tae-yong tetap optimistis anak asuhnya bisa meraih 3 poin seperti yang telah ditargetkan. 

"Saya percaya pada pemain, besok hasil akan berubah, tergantung para pemain sekeras apa dan seberjuang apa melawan Arab Saudi besok. Saya pun akan percaya pada pemain dan bersemangat untuk pertandingan besok," kata Shin pada jumpa pers pra laga di SUGBK, Senin, dikutip dari Tempo.co.

Sementara itu Herve Renard, pelatih timnas Arab Saudi, melihat peluang bagi Indonesia untuk lolos ke Piala Dunia 2026 masih terbuka. Meski start kurang bagus, dengan sisa pertandingan yang cukup banyak dan persaingan yang ketat, peluang Indonesia untuk memperbaiki posisi masih terbuka lebar.

"Untuk saat ini, persaingan masih terbuka, Indonesia masih punya peluang lolos, mereka sudah ada tiga poin. Jepang memang sangat jauh, tetapi masih bisa disusul oleh tim-tim lain. Jadi ya masih banyak kemungkinan yang bisa terjadi," kata pelatih yang kembali melatih Saudi, pada jumpa pers pra laga di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Jakarta, Senin.

 

Head to Head Timnas Indonesia vs Arab Saudi

Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia (AFC): (2024/09/06) Arab Saudi 1 - 1 Indonesia

Kualifikasi Piala Asia 2015: (2014/03/06) Arab Saudi 1 - 0 Indonesia 

Kualifikasi Piala Asia 2015: (2013/03/23) Indonesia 1 - 2 Arab Saudi

Friendly Match: (2011/10/07) Indonesia 0 - 0 Arab Saudi

Piala Asia 2007: (2007/07/14) Indonesia 1 - 2 Arab Saudi

Kualifikasi Piala Dunia 2006 Zona Asia: (2004/10/12) Indonesia 1 - 3 Arab Saudi

 

Prakiraan Susunan Pemain

Indonesia (XI): 

Maarten Paes (GK), Rizky Ridho, Jay Idzes, Justin Hubner, Sandy Walsh, Ivar Jenner, Thom Haye, Calvin Verdonk, Reijnders, Rafael Struick, Ragnar Oratmangoen.

Pelatih: Shin Tae-yong.

 

Arab Saudi (XI): 

Ahmed Al Kassar (GK), Saud Abdulhamid, Hassan Al Tambakti, Ali Al Bulaihi, Yasser Al Shahrani, Faisal Al Ghamdi, Marwan Al Sahafi, Musab Al Juwayr, Marwan Al Sahafi, Firas Al Buraikan; Saleh Al-Shehri.

Pelatih: Herve Renard.

 

Prediksi Skor Akhir: Timnas Indonesia 1-0 Arab Saudi

 

Link Live Streaming Timnas Indonesia vs Arab Saudi

Bagi kamu yang ingin menonton pertandingan antara Timnas Indonesia vs Arab Saudi berikut ini link live streamingnya.

 

Link Nonton: https://www.visionplus.id/webclient/#/page?mainPageId=2960

 

Link Nonton: https://www.rctiplus.com/tv/rcti

 

Demikian informasi mengenai link nonton Timnas Indonesia vs Arab Saudi yang akan digelar hari Selasa (19/11/2024), di Stadion Gelora Bung Karno, mulai pukul 19.00 WIB.

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Simak breaking news Sukabumi dan sekitarnya langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita SukabumiUpdate.com WhatsApp Channel : https://whatsapp.com/channel/0029VaXv5ii0LKZ6hTzB9V2W. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.
Berita Terkait
Berita Terkini
Inspirasi19 November 2024, 20:13 WIB

Pengumuman Hasil SKD dan Peserta Lolos ke Tahap SKB CPNS Kota Sukabumi 2024

Pelamar CPNS Kota Sukabumi 2024 akan melihat empat jenis kategori Hasil SKD, cek apakah nama Anda tertera sebagai P/L, P, TL atau TH.
Ilustrasi. Pengumuman Hasil SKD dan Peserta Lolos ke Tahap SKB CPNS Kota Sukabumi 2024. (Sumber : via idcpns)
Jawa Barat19 November 2024, 20:13 WIB

Gempa M4,6 di Laut Tasikmalaya, Guncangannya Terasa Hingga Sukabumi

BMKG sebut gempa bumi M4,6 di Laut Tasikmalaya ini merupakan jenis gempa bumi dangkal akibat aktivitas sesar aktif bawah laut.
Episenter gempa M4,6 di Laut Tasikmalaya Jabar. (Sumber : BMKG)
Entertainment19 November 2024, 20:00 WIB

Karena Masalah Kesehatan, Park Bom 2NE1 Terpaksa Tinggalkan Konser di Manila

2NE1 saat ini tengah disibukkan dengan rangkaian konser WELCOME BACK dalam rangka merayakan anniversary debut ke-15 tahun sekaligus melepas rindu kepada penggemar.
Karena Masalah Kesehatan, Park Bom 2NE1 Terpaksa Tinggalkan Konser di Manila (Sumber : Instagram/@newharoobompark)
Sukabumi19 November 2024, 19:43 WIB

Arahan Presiden Prabowo, Mensos Beri Santunan untuk Korban Longsor di Yaspida Sukabumi

Tidak hanya memberikan bantuan material, Mensos Gus Ipul juga menekankan pentingnya program rehabilitasi sosial untuk para korban.
Momen Mensos Gus Ipul saat memberikan santunan kepada ahli waris korban bencana tanah longsor di Yaspida Sukabumi. (Sumber Foto: Istimewa)
Sukabumi Memilih19 November 2024, 19:39 WIB

Kerahkan 520 Personel, Kapolres Sebut Faktor Keamanan Debat Pilbup Sukabumi Dipindah ke Bandung

Kapolres Sukabumi, AKPB Samian menyatakan pihaknya telah mempersiapkan ratusan perosnel untuk mengamankan pelaksanaan debat publik antara kedua pasangan calon Bupati dan Wakil Bupati Sukabumi
Kapolres Sukabumi AKBP Samian. | Foto: Istimewa
Sehat19 November 2024, 19:30 WIB

5 Kebiasaan Sehari-hari yang Diam-Diam Dapat Merusak Jantung, Hindari Dari Sekarang

Menjaga kesehatan jantung merupakan aspek penting untuk memastikan tubuh tetap sehat dan berfungsi dengan baik.
Ilustrasi kebiasaan yang bisa merusak jantung salah satunya stres yang tidak terkelola (Sumber : Freepik/@cookie_studii)
Life19 November 2024, 19:00 WIB

Balai Pesta Societeit Harmonie Batavia, Sosialita Eropa di Masa Kolonial

Terletak di Batavia (Sekarang Jakarta), Societeit Harmonie adalah klub sosial eksklusif untuk sosialita Eropa di Asia.
Ilustrasi. Gedung Societeit Harmonie, Balai Pesta Pusat Kota Batavia di Masa Kolonial. Foto: YouTube/Bimo K.A.
Bola19 November 2024, 18:30 WIB

Link Live Streaming Timnas Indonesia vs Arab Saudi, Misi 3 Poin Penting Bagi Garuda!

Timnas Indonesia vs Arab Saudi akan saling bentrok malam ini pukul 19.00 WIB di Kualifikasi Piala Dunia 2024.
Live streaming Timnas Indonesia vs Arab Saudi di Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia pada Selasa 19 November 2024 di SUGBK. (Sumber : X@TimnasIndonesia)
Jawa Barat19 November 2024, 18:05 WIB

Tanggapi Video Syur Pelajar SMA di Sukabumi, Disdik Jabar: Jangan Sampai Anak Ini Putus Sekolah

Kepala Cabang Dinas Pendidikan (KCD) Wilayah V Jawa Barat, Lima Faudiamar, memberikan tanggapan terkait viralnya video asusila yang diduga melibatkan seorang siswi dari salah satu SMA
Video syur pasangan remaja di Palabuhanratu Sukabumi beredar luas. (Sumber : SU/Ilyas)
Life19 November 2024, 18:00 WIB

Doa Mohon Diampuni Dosa atas Semua Kesalahan yang Telah Diperbuat

Doa ini merupakan ungkapan ketulusan hati seorang hamba kepada Allah SWT untuk memohon pengampunan atas segala dosa dan kesalahan yang telah diperbuat.
Kumpulan Doa Pengakuan Dosa dan Kekhilafan, Yuk Amalkan Agar Diampuni (Sumber : Freepik.com /@rawpixel.com).