Link Live Streaming Timnas Indonesia U-23 vs Australia U-23 di Piala Asia, Gratis!

Kamis 18 April 2024, 19:30 WIB
Bagi kamu yang ingin menyaksikan pertandingan Piala Asia U-23 2024 antara Timnas Indonesia U-23 vs Australia U-23 berikut kami sediakan layanan live streamingnya. (Sumber : Instagram/@jagad_stadium/Ist).

Bagi kamu yang ingin menyaksikan pertandingan Piala Asia U-23 2024 antara Timnas Indonesia U-23 vs Australia U-23 berikut kami sediakan layanan live streamingnya. (Sumber : Instagram/@jagad_stadium/Ist).

SUKABUMIUPDATE.com - Bagi kamu yang ingin menyaksikan pertandingan Piala Asia U-23 2024 antara Timnas Indonesia U-23 vs Australia U-23 berikut kami sediakan layanan live streamingnya. 

Timnas Indonesia U-23 hari ini Kamis (18/4/2024)  akan melanjutkan kembali perjuangannya di Piala Asia U-23 2024 melawan Australia. Laga kali ini tentunya sangat penting karena Garuda Muda belum mendapatkan poin.

Setelah di laga perdana harus menelan kekalahan melawan tuan rumah Qatar dengan skor 2-0, Timnas Indonesia bertekad untuk meraih poin saat bentrok melawan Australia U-23. Meskipun sangat berat,  namun kedatangan Justin Hubner di tubuh skuad Garuda akan menambah motivasi lebih.

Baca Juga: Tambahan Amunisi Baru, Justin Hubner Siap Bela Timnas Indonesia U-23 di Piala Asia Qatar

Justin Hubner sendiri dipastikan telah bertolak ke Doha, Qatar untuk menyusul para pemain dan diperkirakan tiba hari ini Kamis pagi, (18/04/2024). Hadirnya Justin diklaim akan menambal lubang di lini tengah yang harus ditinggal absennya Ivar Jenner karena kartu merah.

Meski posisi Hubner adalah sebagai bek, tapi pemain Cerezo Osaka itu bisa bermain menjadi gelandang bertahan seperti yang dilakukan di Piala Asia 2023 lalu.

Akan tetapi kans dirinya bisa main sebagai starter cukup kecil mengingat beberapa jam sebelumnya dirinya baru saja bermain bersama klub Cerezo Osaka dalam laga Piala Liga Jepang melawan Morioka, Rabu, 17 April 2024.

Baca Juga: Diwarnai 2 Kartu Merah, Timnas Indonesia U-23 Dibungkam Qatar Dua Gol Tanpa Balas

Selain Ivar Jenner, Indonesia juga harus ditinggal absennya Ramadhan Sananta karena kartu merah di laga sebelumnya. Tapi hal itu menjadi angin segar untuk Hokky Caraka untuk bermain starter bersama Rafael Struick dan Witan Sulaeman.

DI posisi wing back kiri sepertinya Shin Tae-yong akan mempercayakan kepada Nathan Tjoe-A-On. Indonesia saat ini ada di posisi paling akhir di Grup A yang tergabung bersama Qatar, Australia dan Yordania.

Head to Head Timnas Indonesia U-23 vs Australia U-23

  • Kualifikasi Piala Asia U-23 2022: (29/10/2021) Australia 1-0 Indonesia
  • Kualifikasi Piala Asia U-23 2022: (26/10/2021) Indonesia 2-3 Australia

Lima Laga Terakhir Timnas Indonesia U-23

Lima Laga Terakhir Timnas Australia U-23

  • Piala Asia U-23 2024 (15/04/2024) Australia 0-0 Yordania
  • WAFF Championships 2024: (27/03/2024) Australia 2-2 Korea Selatan
  • WAFF Championships 2024: (24/03/2024) Australia 1-1 Mesir
  • WAFF Championships 2024: (21/03/2024) Australia 2-1 Irak
  • Uji Coba: (21/11/2023) Arab Saudi 1-3 Australia

Prakiraan Susunan Pemai

Timnas Indonesia U-23 (XI): 

Ernando Ari, Rizky Ridho, Muhammad Ferarri, Komang Teguh, Arkhan Fikri, Marselino Ferdinan, Nathan Tjoe-A-On, Ilham Rio Fahmi, Witan Sulaeman, Rafael Struick, Hokky Caraka.

Timnas Australia U-23 (XI): 

Patrick Beach, Alexandar Popovic, Jordan Courtney, Callum Talbot, Jacob Farrell, Ryan Teague, Rhys Youlley, Nicolas Milanovic, Lachlan Brook, Jake Hollman, Alou Kuol.

Prediksi Skor Akhir: Timnas Indonesia U-23 1-1 Australia U-23

 

Link Live Streaming Timnas Indonesia U-23 vs Australia U-23

Bagi kamu yang ingin menonton pertandingan antara Timnas Indonesia U-23 vs Australia U-23, berikut ini link live streamingnya.

 

Link nonton: https://www.rctiplus.com/tv/rcti

Link nonton: https://www.visionplus.id/webclient/#/

 

Demikian informasi mengenai link nonton Timnas Indonesia U-23 vs Australia U-23 yang akan digelar hari ini Kamis (18/04/2024), di Stadion Abdullah bin Khalifa, mulai pukul 20.00 WIB.

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Simak breaking news Sukabumi dan sekitarnya langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita SukabumiUpdate.com WhatsApp Channel : https://whatsapp.com/channel/0029VaXv5ii0LKZ6hTzB9V2W. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.
Berita Terkait
Berita Terkini
Sukabumi22 November 2024, 18:30 WIB

Duku Tumbang Dievakuasi, Kondisi Rumah Warga Nagrak Sukabumi Usai Tertimpa Pohon

Reruntuhan pohon duku yang menimpa rumah milik Santibi di Kampung Pasir Huni RT 06 RW 01, Desa Pawenang, Kecamatan Nagrak akhirnya berhasil dievakuasi, Jumat (22/11/2024)
P2BK bersama tim gabungan mengevakuasi pohon tumbang yang menimpa rumah Santibi di Nagrak Sukabumi, Jumat (22/11/2024) | Sumber foto : P2BK Nagrak
Food & Travel22 November 2024, 18:30 WIB

Berbalut Legenda Dayang Sumbi, Air Terjun Sanghyang Taraje Garut HTM Cuma Rp10 Ribu!

Curug Sanghyang Taraje Garut dikelilingi oleh hutan hijau yang sejuk dan suasana alam yang tenang.
Curug Sanghyang Taraje adalah sebuah air terjun yang terletak di Kampung Kombongan, Desa Pakenjeng, Kecamatan Pamulihan, Kabupaten Garut, Jawa Barat. Foto: IG/smiling.westjava
Life22 November 2024, 18:00 WIB

Amalkan Doa Imam Al-Ghazali Saat Menghadapi Masalah Hidup

Doa dari Imam Al-Ghazali ini dianjurkan diamalkan saat sedang dirundung maslaah kehidupan.
Ilustrasi - Doa ini dibaca saat sedang dirundung masalah kehidupan (Sumber : Pexels.com/@Pavel Danilyuk)
Sukabumi Memilih22 November 2024, 17:49 WIB

Iyos-Zainul Janji Hilangkan Pungli Tenaga Kerja di Sukabumi

Debat kedua Pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Sukabumi 2024 yang digelar di Hotel Sultan Raja, Bandung, Jumat (22/11/2024), berlangsung meriah. Pendukung dari masing-masing pasangan calon memadati area sekitar hotel
Iyos-Zaenul janji hilangkan pungli tenaga kerja di Kabupaten Sukabumi (Sumber : Youtube/@kpukab.sukabumi)
Sukabumi Memilih22 November 2024, 17:36 WIB

Serentak di 7 Kecamatan! Jalan Sehat SERASI Sukabumi Ngahiji untuk Fahmi-Dida

Kegiatan ini dapat dihadiri secara gratis dan menyediakan hadiah utama umrah.
Informasi kegiatan Jalan Sehat SERASI Sukabumi Ngahiji pada Sabtu, 23 November 2024. | Foto: Tim Fahmi-Dida
Sukabumi Memilih22 November 2024, 17:35 WIB

Asep Japar-Andreas: Bersama Wujudkan Sukabumi Maju, Berbudaya, dan Berkah

Asep Japar-Andreas siap wujudkan Sukabumi maju dan berkah! Dengan kolaborasi lintas sektoral, tata kelola prima, dan komitmen pro-rakyat, mereka hadir membawa perubahan nyata untuk masa depan Sukabumi.
Asep Japar-Andreas: Kolaborasi Nyata untuk Sukabumi Maju dan  Berkah! Dengan semangat kerja bersama, mereka hadir membawa komitmen nyata untuk pembangunan yang pro-rakyat. Siap mendukung? (Sumber : Youtube/@kpukab.sukabumi)
Musik22 November 2024, 17:00 WIB

Lirik dan Terjemahan Lagu Thats The Dream​ Shawn Mendes yang Viral di TikTok

Berikut Lirik Lagu Thats The Dream​ Shawn Mendes, cocok untuk playlist musik hari ini!
Official Video Lirik Lagu Thats The Dream Shawn Mendes. Foto: YouTube/Shawn Mendes
Sukabumi Memilih22 November 2024, 16:56 WIB

Iyos-Zainul: Komitmen Nyata untuk Sukabumi yang Lebih Baik, Bukan Sekadar Janji!

Iyos-Zainul hadir dengan komitmen nyata! Dari gizi balita, pasar murah, hingga 10 ribu lapangan kerja, mereka tawarkan solusi untuk Sukabumi yang sejahtera, agamis, dan inovatif. Yuk, kenali visi mereka!
Iyos-Zainul: Bersama Wujudkan Sukabumi yang Lebih Baik! Dari bantuan gizi hingga peluang kerja, mereka hadir membawa perubahan nyata untuk Sukabumi. Siap mendukung? (Sumber : Youtube/@kpukab.sukabumi)
Sukabumi Memilih22 November 2024, 16:44 WIB

Debat Pilbup Sukabumi: Kata Kedua Paslon soal Isu Perikanan, Cold Storage Jadi Sorotan

Kata kedua Paslon soal isu perikanan dan kelautan dalam Debat Terakhir Pilkada Kabupaten Sukabumi 2024.
Suasana debat publik terakhir Pilkada Kabupaten Sukabumi 2024 membahas isu kelautan dan perikanan. (Sumber : YouTube Sukabumiupdate)
Sukabumi22 November 2024, 15:46 WIB

Sukabumi dalam Lingkaran Setan Judi Online

Sadbor merupakan fenomena gunung es kasus judi online di Sukabumi.
Foto ilustrasi tentang kasus judi online di Sukabumi. | Foto: SU