Prediksi Timnas Indonesia U-23 vs Taiwan di Kualifikasi Piala Asia: H2H hingga Skor

Sabtu 09 September 2023, 16:00 WIB
Prediksi Timnas Indonesia U-23 vs Taiwan di Kualifikasi Piala Asia: H2H hingga Skor | Foto: dok.pssi

Prediksi Timnas Indonesia U-23 vs Taiwan di Kualifikasi Piala Asia: H2H hingga Skor | Foto: dok.pssi

SUKABUMIUPDATE.com - Timnas Indonesia U-23 vs Taiwan (Chinese Taipei) akan tersaji di Kualifikasi Piala Asia U-23 2023. Pertandingan ini dijadwalkan akan digelar di Stadion Manahan, Solo, Sabtu (9/9/2023) malam WIB.

Timnas Indonesia yang tergabung di grup K bersama Taiwan dan Turkmenistan harus bisa menjadi juara grup jika ingin lolos ke putaran Final Piala Asia tahun depan.

Status tuan rumah bagi Indonesia menjadi keuntungan tersendiri untuk bisa memenangkan setiap laga karena dukungan penuh dari suporter bisa menjadi tambahan motivasi bagi Garuda Muda.

Baca Juga: Dwigol Indah Timnas Indonesia dari Dendy dan Egy Bungkam Turkmenistan 2-0

Namun, Taiwan dan Turkmenistan tidak bisa dianggap remeh karena kedua tim itu bisa saja memberikan kejutan pada anak asuh Shin Tae-Yong jika kurang waspada.

Grup K sendiri telah memulai pertandingan pertama yang mempertemukan Taiwan dengan Turkmenistan. Dimana pada laga tersebut, Turkmenistan U-23 sukses menggasak Taiwan U-23 dengan skor yang telak 4-0 dan menjadikan tim Asia Tengah itu kini berada di puncak klasemen sementara Grup K.

Timnas Indonesia harus meraih hasil serupa dengan margin gol besar. Pasalnya, selisih gol bisa saja menjadi penentu status juara klasemen akhir.

Diatas kerta, Timnas Indonesia U-23 lebih diunggulkan dari Taiwan dimana dalam empat pertemuan terakhir Indonesia mampu meraih tiga kemenangan dan hanya sekali menelan kekalahan.

Baca Juga: Makin Kuat, Elkan, Ivar Jenner hingga Marselino Mulai Gabung Timnas Indonesia U-23

Head to Head Timnas Indonesia U-23 vs Taiwan U-23

  • Kualifikasi Olimpiade 1992
    Timnas Indonesia U-23 (2 vs 1) Taiwan U-23
  • Kualifikasi Olimpiade
    Timnas Indonesia U-23 (1 vs 3) Taiwan U-23
  • Kualifikasi Olimpiade 2000
    Timnas Indonesia U-23 (2 vs 1) Taiwan U-23
  • Asian Games 2018
    Timnas Indonesia U-23 (4 vs 0) Taiwan U-23

Prediksi Susunan Pemain Timnas Indonesia U-23 vs Taiwan U-23

Timnas Indonesia U-23 (4-2-3-1): Ernando Ari; Ilham Rio Fahmi, Rizky Ridho, Elkan Baggott, Pratama Arhan; Ivar Jenner, Arkhan Fikri; Fajar Fathur Rahman, Marselino Ferdinan, Witan Sulaeman; Ramadhan Sananta;
Pelatih: Shin Tae-yong

Baca Juga: Jadwal Timnas Indonesia U-23 di Kualifikasi Piala Asia 2023

Timnas Taiwan (Chinese Taipei) U-23 (3-4-3): Chang Hsiang-chun; Huang Yung-chun, Liang Meng-hsin, Shih heng-his, Yang Chia-pao, Chao Whei-chieh; Lin Chun Kai, Hsu Po-chieh, Lai Wei, Huang Wei-chieh, Liu Hsuan-wei;
Pelatih: Tseng Tai-lin

Prediksi skor Timnas Indonesia U-23 vs Taiwan U-23

Jika melihat rekor pertemuan kedua tim kami memprediksi skor pertandingan 3-0 untuk kemenangan Indonesia.

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Simak breaking news Sukabumi dan sekitarnya langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita SukabumiUpdate.com WhatsApp Channel : https://whatsapp.com/channel/0029VaXv5ii0LKZ6hTzB9V2W. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.
Editor :
Berita Terkait
Berita Terkini
Sukabumi Memilih22 November 2024, 17:49 WIB

Iyos-Zainul Janji Hilangkan Pungli Tenaga Kerja di Sukabumi

Debat kedua Pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Sukabumi 2024 yang digelar di Hotel Sultan Raja, Bandung, Jumat (22/11/2024), berlangsung meriah. Pendukung dari masing-masing pasangan calon memadati area sekitar hotel
Iyos-Zaenul: Bersama Wujudkan Sukabumi yang Lebih Baik!✨ Dari bantuan gizi hingga peluang kerja, mereka hadir membawa perubahan nyata untuk Sukabumi. Siap mendukung? (Sumber : Youtube/@kpukab.sukabumi)
Sukabumi Memilih22 November 2024, 17:36 WIB

Serentak di 7 Kecamatan! Jalan Sehat SERASI Sukabumi Ngahiji untuk Fahmi-Dida

Kegiatan ini dapat dihadiri secara gratis dan menyediakan hadiah utama umrah.
Informasi kegiatan Jalan Sehat SERASI Sukabumi Ngahiji pada Sabtu, 23 November 2024. | Foto: Tim Fahmi-Dida
Sukabumi Memilih22 November 2024, 17:35 WIB

Asep Japar-Andreas: Bersama Wujudkan Sukabumi Maju, Berbudaya, dan Berkah

Asep Japar-Andreas siap wujudkan Sukabumi maju dan berkah! Dengan kolaborasi lintas sektoral, tata kelola prima, dan komitmen pro-rakyat, mereka hadir membawa perubahan nyata untuk masa depan Sukabumi.
Asep Japar-Andreas: Kolaborasi Nyata untuk Sukabumi Maju dan  Berkah! Dengan semangat kerja bersama, mereka hadir membawa komitmen nyata untuk pembangunan yang pro-rakyat. Siap mendukung? (Sumber : Youtube/@kpukab.sukabumi)
Musik22 November 2024, 17:00 WIB

Lirik dan Terjemahan Lagu Thats The Dream​ Shawn Mendes yang Viral di TikTok

Berikut Lirik Lagu Thats The Dream​ Shawn Mendes, cocok untuk playlist musik hari ini!
Official Video Lirik Lagu Thats The Dream Shawn Mendes. Foto: YouTube/Shawn Mendes
Sukabumi Memilih22 November 2024, 16:56 WIB

Iyos-Zainul: Komitmen Nyata untuk Sukabumi yang Lebih Baik, Bukan Sekadar Janji!

Iyos-Zainul hadir dengan komitmen nyata! Dari gizi balita, pasar murah, hingga 10 ribu lapangan kerja, mereka tawarkan solusi untuk Sukabumi yang sejahtera, agamis, dan inovatif. Yuk, kenali visi mereka!
Iyos-Zainul: Bersama Wujudkan Sukabumi yang Lebih Baik! Dari bantuan gizi hingga peluang kerja, mereka hadir membawa perubahan nyata untuk Sukabumi. Siap mendukung? (Sumber : Youtube/@kpukab.sukabumi)
Sukabumi Memilih22 November 2024, 16:44 WIB

Debat Pilbup Sukabumi: Kata Kedua Paslon soal Isu Perikanan, Cold Storage Jadi Sorotan

Kata kedua Paslon soal isu perikanan dan kelautan dalam Debat Terakhir Pilkada Kabupaten Sukabumi 2024.
Suasana debat publik terakhir Pilkada Kabupaten Sukabumi 2024 membahas isu kelautan dan perikanan. (Sumber : YouTube Sukabumiupdate)
Sukabumi22 November 2024, 15:46 WIB

Sukabumi dalam Lingkaran Setan Judi Online

Sadbor merupakan fenomena gunung es kasus judi online di Sukabumi.
Foto ilustrasi tentang kasus judi online di Sukabumi. | Foto: SU
Food & Travel22 November 2024, 15:30 WIB

Curug Dengdeng, Surga Air Terjun Tersembunyi di Garut Selatan

Air Terjun Dengdeng adalah sebuah objek wisata alam tersembunyi yang terletak di bagian selatan Kota Intan, Garut.
Curug Dengdeng Garut Selatan. Foto: IG/curugdengdeng_grt
Sukabumi Memilih22 November 2024, 15:16 WIB

Debat Pilbup Sukabumi: Asep Japar-Andreas Sampaikan Kunci Wujudkan Sukabumi Mubarakah

Paslon nomor urut 2, Asep Japar-Andreas paparkan komitmen dan kunci dalam mewujudkan Kabupaten Sukabumi Mubarakah.
Paslon nomor urut 1 Asep Japar-Andreas saat memaparkan visi-misi dalam sesi pertama debat publik terakhir Pilkada Kabupaten Sukabumi 2024. (Sumber : Youtube Sukabumiupdate)
Sukabumi Memilih22 November 2024, 15:13 WIB

Debat Pilbup Sukabumi: Iyos-Zainul Sebut Solusi Masyarakat Sejahtera Tak Cukup Melanjutkan

Paslon Iyos-Zainul berkomitmen mengelola seluruh potensi demi mewujudkan Sukabumi yang Agamis, Sejahtera, Inovatif dan Kolaboratif.
Paslon nomor urut 1 Iyos-Zainul saat memaparkan visi-misi dalam sesi pertama debat publik terakhir Pilkada Kabupaten Sukabumi 2024. (Sumber : Youtube Sukabumiupdate)