Lima Kalimat dari Marwan Saat Membuka Buka Laga Perdana Tinju PON XIX Pabuhanratu

Sabtu 24 Februari 2018, 16:47 WIB

SUKABUMIUPDATE.COM - Bupati Sukabumi, Marwan Hamami resmi membuka laga perdana tinju PON XIX di Gedung Olahraga GOT Palabuhanratu, Senin (19/9) siang. Ada lima kalimat yang diungkapkan Marwan saat membuka pertandingan perdana ini diatas ring tinju, bersama unsur mupida Kabupaten Sukabumi.

Pertama, Marwan mengucapkan selamat datang untuk seluruh kontingen yang akan bertanding pada laga perdana.

Kedua, politikus Partai Golkar ini meminta seluruh atlet, official, wasit serta seluruh pihak yang terlibat dalam tinju PON XIX untuk selalu menjaga sportivitas.

Ketiga, orang nomor satu di Kabupaten Sukabumi ini berharap dari ring tinju yang merupakan sejarah bagi Palabuhanratu ini akan lahir juara juara nasional yang akan mengharumkan nama Indonesia dikancah Internasional.

Keempat Marwan mengucapkan selamat bertanding bagi seluruh atlet dari semua kontingen provinsi yang menjadi peserta Tinju PON XIX.

Terakhir Bupati Sukabumi ini menyatakan secara resmi dimulainya pertandingan tinju laga perdana antara petinju puteri dari Kalimantan Selatan melawan Sulawesi Tengah, babak penyisihan kelas terbang. Kalimat kelima dari Marwan langsung disambut gemuruh tepuk tangan dari penonton dan seluruh kontingen yang hadir di venue tinju PON XIX Palabuhanratu.

Marwan dan pejabatpun langsung turun dari atas ring, digantikan oleh MC pertandingan yang langsung memanggil kedua petinju putri yang menjadi partai pembuka cabang olahraga Tinju PON XIX. Babak penyisihan kelas terbang antara Adista Oliana di sudut merah dan Fitra Fani di sudut biru.

Usai partai ini akan ada 16 partai babak pengisihan lainnya di hari pertama pertandingan tinju PON XIX.

Berikut jadwal pertandingan babak penyisihan hari pertama, Senin (19/9)

1. Womens Fly (51 Kg)

Sudut Merah : Adistia Oliana (Kalimantan Selatan)

Sudut Biru  : Fitra Fani (Sulawesi Tengah)

2. Womens Fly (51 Kg)

Sudut Merah : Claudia Kowaas (Sulawesi Utara)

Sudut Biru  : Femmy Benamen (Maluku)

3. Womens Fly (51 Kg)

Sudut Merah : Erni Alamia Lestari (Jawa Barat)

Sudut Biru  : Marnia S (Jawa Tengah)

4. Womens Fly (51 Kg)

Sudut Merah : Margaretha (Papua)

Sudut Biru  : Jubaitul (NTB)

5. Womens Fly (51 Kg)

Sudut Merah : Novita Sinadia (DKI Jakarta)

Sudut Biru  : Nurmala Deli (Sumatra Utara)

6. Womens Feather (51 Kg)

Sudut Merah : Kristina Jembay (Papua Barat)

Sudut Biru  : Ni Luh Gede Yeni WD (Jawa Barat)

7. Pin (46 Kg)

Sudut Merah : Nimbrot Nenobota (NTT)

Sudut Biru  : Indri German Hitagaol (Sumatra Utara)

8. Pin (46 Kg)

Sudut Merah : Ilham Tapajati (Bangka Belitung)

Sudut Biru  : Asrul Sudin (Maluku Utara)

9. Light (60 Kg)

Sudut Merah : Pancha Fakdawer (Papua)

Sudut Biru  : Riko Lubis (Sumatra Utara)

10. Light (60 Kg)

Sudut Merah : Dedi Sihaloho (Bangka Belitung)

Sudut Biru  : Rofiky Dehi (Sulawesi Selatan)

11. Light (60 Kg)

Sudut Merah : Orlando Limahelu (Sulawesi Utara)

Sudut Biru  : Matius Mandiangan (DKI Jakarta)

12. Light (60 Kg)

Sudut Merah : Dicky Darraw (Jambi)

Sudut Biru  : Alpius Maufani (DIY)

13. Light (60 Kg)

Sudut Merah : Ruslan R (Sulawesi Tenggara)

Sudut Biru  : Gregorius (Bali)

14. Light (60 Kg)

Sudut Merah : Farand Papendang (Papua Barat)

Sudut Biru  : Ongen Saknosiwi (Banten)

15. Light Welter (64 Kg)

Sudut Merah : Weldy Mabilaka (NTT)

Sudut Biru  : Jaky Riwu (Bali)

16. Light Welter (64 Kg)

Sudut Merah : Bahrul Umar (Maluku Utara)

Sudut Biru  : Saroha Tua L Tobing (Sumatra Utara)

17. Middle (75 Kg)

Sudut Merah : Kristianus Nong Sedo (Kalimantan Timur)

Sudut Biru  : Ibnu Hibban (Aceh)

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Simak breaking news Sukabumi dan sekitarnya langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita SukabumiUpdate.com WhatsApp Channel : https://whatsapp.com/channel/0029VaXv5ii0LKZ6hTzB9V2W. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.
Berita Terkini
Nasional23 November 2024, 10:09 WIB

Pemkab Sukabumi Buka Data, Anggota Komisi II DPR RI Minta Kemendagri Cek Mutasi Pejabat Jelang Pilkada 2024

Kepala BKPSDM Kabupaten Sukabumi, Teja Sumirat menyebut apa yang disampaikan Heri Gunawan anggota Komisi II DPR RI tidak tepat.
Dok Rabu (28/8/2024) mutasi pejabat di lingkungan Pemkab Sukabumi (Sumber: dokpim Kabupaten Sukabumi)
Bola23 November 2024, 10:00 WIB

Persib Bandung Unbeaten Sejak Awal Musim Liga 1 2024/2025, Naik Posisi Dua Klasemen!

Persib Bandung masih belum terkalahkan di 11 laga Liga 1 2024/2025.
Persib Bandung unbaeten dan merangsek ke posisi dua klasemen setelah kalahkan Borneo FC. (Sumber : X@persib).
Sukabumi23 November 2024, 09:39 WIB

Lagi! Truk Sampah Pemkab Sukabumi Terguling, Picu Macet di Jalur Cibadak

Truk sampah terguling di jalan nasional Sukabumi - Bogor, tepatnya di Karangtengah Cibadak Kabupaten Sukabumi dekat simpang Ciheulang, Sabtu (23/11/2024).
Truk sampah terguling di jalan nasional sukabumi bogor, Karang Tengah Cibadak, Sabtu (23/11/2024) (Sumber: istimewa)
Film23 November 2024, 09:30 WIB

Film Moana 2 Rilis 27 November 2024, Petualangan Baru yang Menegangkan di Lautan Oceania

Moana 2 dijadwalkan tayang pada 27 November 2024, yang tentunya akan membawa lebih banyak aksi, petualangan, serta lagu-lagu yang tak kalah menarik dari film pertama.
Film Moana 2, Rilis 27 November 2024, Petualangan Baru yang Menegangkan (Sumber : Disney)
Inspirasi23 November 2024, 09:00 WIB

Lowongan Kerja Pramugara dan Pramugari di KAI Services, Minimal SMA Sederajat

Apabila kamu tertarik dengan lowongan kerja ini, segera daftarkan diri sekarang juga!
Lowongan Kerja Pramugara dan Pramugari di KAI Services, Minimal SMA Sederajat (Sumber : Instagram/@rmu.id)
Sukabumi23 November 2024, 08:56 WIB

Ancam Belasan Jiwa, Banjir dan Longsor Terjang Sagaranten Sukabumi: Kedusunan Terisolir

Hujan deras mengguyur wilayah Sukabumi Selatan, pada Jumat siang hingga malang, 22 November 2024 memicu bencana hidrometeorologi.
Titik banjir dan longsor yang menerjang Sagaranten Sukabumi, Jumat (22/11/2024) (Sumber: istimewa)
Sehat23 November 2024, 08:00 WIB

9 Komplikasi Penyakit Jantung yang Harus Diwaspadai, Stroke Hingga Edema Paru

Gejala Penyakit Jantung dapat berupa nyeri dada, sesak napas, kelelahan, atau pingsan.
Ilustrasi. Komplikasi Penyakit Jantung yang Harus Diwaspadai, Stroke Hingga Edema Paru (Sumber : Freepik/@freepik)
Food & Travel23 November 2024, 07:00 WIB

Resep Roti Es Krim Goreng, Camilan Manis Ini Cocok Jadi Stok Frozen Food Ringan!

Rasa Roti Es Krim Goreng ini semakin lezat jika disajikan dengan saus cokelat atau karamel.
Es Krim Goreng. Foto: Instagram/my.foodplace
Science23 November 2024, 06:00 WIB

Prakiraan Cuaca Jawa Barat 23 November 2024, Waspada Hujan Deras di Siang Hari

Sebagian besar wilayah Jawa Barat termasuk Sukabumi dan sekitarnya diperkirakan mengalami cuaca hujan ringan dan berawan pada 23 November 2024.
Ilustrasi - Sebagian besar wilayah Jawa Barat termasuk Sukabumi dan sekitarnya diperkirakan mengalami cuaca hujan ringan dan berawan pada 23 November 2024. (Sumber : Pixabay.com/@_Alicja_)
Sukabumi23 November 2024, 01:29 WIB

Distan Dan Forkopimcam Ciemas Sukabumi Tanam Padi Gogo 40 Hektar

Dinas Pertanian Kabupaten Sukabumi, bersama Forkopimcam Ciemas, melakukan penanaman padi gogo diatas lahan milik Kelompok Tani Barokah Desa Mekarsakti, Kecamatan Ciemas.
Distan, perani dan Forkopimcam Ciemas malakukan penanaman padi gogo di Desa Mekarsakti Kecamatan Ciemas, Kabupaten Sukabumi | Foto : Istimewa