Gagal Fokus, Persib Kalah di Jakabaring

Sabtu 24 Februari 2018, 16:47 WIB

SUKABUMIUPDATE.COM - Sriwijaya FC melibas Persib Bandung tiga gol tanpa balas pada laga lanjutan Torabika Soccer Championship di Stadion Gelora Sriwijaya Jakabaring, Palembang, Sabtu malam. Gol pembuka itu merupakan buah umpan matang Rizsky Dwi Ramadhana ke T Musafri yang persis berada di mulut gawang.

Umpan silang langsung disundul Musafri sehingga mengubah kedudukan menjadi 1-0 bagi Laskar Wong Kito pada menit ke empat. Persib Bandung yang tertinggal gol langsung menggeber permainan dengan berupaya mendominasi permainan.

Laga pun berlangsung keras karena tim tuan rumah merapatkan barisan pertahanan. Dua pemain terpaksa ditarik keluar karena cedera, Ikhsan Kurniawan diganti dengan Ahmad Jufriyanto menit ke-21, Kim Kurniawan yang mengalami cedera pada pelipis karena duel udara dengan Ahmad Jufriyanto.

Pelatih Persib Jajang Nurjaman memasukkan Diego Alves menggantikan Kim. Wasit juga mengeluarkan empat kartu kuning ke striker Sriwijaya FC Risky Dwi Ramadana dan tiga pemain Persib, Jajang Sukmara, Van Dijk dan Atep.

Sepanjang babak pertama ini Persib Bandung melancarkan serangan bergelombang namun penyelesaian akhir kerap gagal sebelum sampai ke kotak penalti. Sementara Sriwijaya FC yang unggul satu gol berupaya mempertahankan dengan hanya sesekali melancarkan serangan balik.

Skor 1-0 bagi Sriwijaya FC ini bertahan hingga turun minum. Memasuki babak kedua, penampilan Sriwijaya lebih agresif.

Pada menit ke-57, Alberto Goncalves kembali menggandakan keadaan setelah berhasil melewati barisan pertahanan. Skor berubah 2-0. Kemudian giliran T Musafri yang mencetakkan namanya di papan skor membawa Sriwijaya FC unggul 3-0.

Meski Persib berupaya untuk mengurangi difisit gol tapi skor tiga gol tanpa balas ini tetap bertahan hingga akhir pertandingan.

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Simak breaking news Sukabumi dan sekitarnya langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita SukabumiUpdate.com WhatsApp Channel : https://whatsapp.com/channel/0029VaXv5ii0LKZ6hTzB9V2W. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.
Berita Terkini
Food & Travel26 November 2024, 08:46 WIB

Pilkada Serentak! 27 November 2024 Pendakian Gunung Gede Pangrango Ditutup

Penutupan ini tertuang dalam Surat Edaran Nomor: 25/BBTNGGP/Tek/B/11/2024.
Pemandangan Gunung Gede Pangrango. | Foto: Instagram/@bbtn_gn_gedepangrango
Science26 November 2024, 06:00 WIB

Prakiraan Cuaca Jawa Barat 26 November 2024, Potensi Hujan Ringan Hingga Deras di Siang Hari

Sebagian besar wilayah Jawa Barat termasuk Sukabumi dan sekitarnya diperkirakan mengalami cuaca hujan ringan dan beberapa diantaranya hujan deras disertai petir saat siang hari pada 26 November 2024.
Ilustrasi - Sebagian besar wilayah Jawa Barat termasuk Sukabumi dan sekitarnya diperkirakan mengalami cuaca berawan hujan pada Selasa November 2024. (Sumber : Pixabay.com/@_Alicja_)
Sukabumi25 November 2024, 23:54 WIB

Ribuan Warga Kabupaten Sukabumi Pindah Keluar Daerah di Tahun 2023

Pada tahun 2023, Kabupaten Sukabumi mencatatkan angka migrasi keluar daerah yang cukup signifikan, dengan sebanyak 25.484 warga tercatat pindah ke wilayah lain.
Ilustrasi - Ribuan Warga Kabupaten Sukabumi Pindah Keluar Daerah | Foto : Istimewa
Internasional25 November 2024, 23:00 WIB

Pemimpin Tertinggi Iran Ali Khamenei Serukan PM Israel Netanyahu Dihukum Mati

Pernyataan itu disampaikan Ali Khamenei saat menanggapi keputusan ICC untuk mengeluarkan surat perintah penangkapan PM Israel Benjamin Netanyahu.
Pemimpin tertinggi Iran, Ayatollah Ali Khamenei. (Sumber : press tv)
Sukabumi Memilih25 November 2024, 22:26 WIB

TPS Rawan di Pilkada 2024 Terpetakan, Ratusan Personel Polres Sukabumi Disiagakan

Polres Sukabumi menurunkan 900 personel polisi untuk mengamankan ribuan TPS Pilkada 2024 di Kabupaten Sukabumi.
Apel Pergeseran Pasukan Pam TPS Ops Mantab Praja 2024 di halaman Mapolres Sukabumi, Senin (25/11/2024). (Sumber : Istimewa)
Sukabumi Memilih25 November 2024, 21:35 WIB

Jumlah Pemilih Tambahan Pilkada Kota Sukabumi 2024 Capai 1.719 Orang

1.719 orang DPTb Pilkada Kota Sukabumi 2024 tersebut merupakan total dari 926 pemilih pindah masuk dan 793 pemilih tambahan pindah keluar.
Ilustrasi pencoblosan. |Foto: Dok.SU
Nasional25 November 2024, 20:32 WIB

Menaker Yassierli Targetkan UMP 2025 Diumumkan Awal Desember

Menaker Yassierli mengatakan belum banyak yang bisa diomongkan dari hasil diskusinya dengan Presiden Prabowo Subianto soal UMP 2025.
Menaker Yassierli saat menerima aspirasi dan audiensi dari Forum Urun Rembug Nasional Serikat Pekerja & Serikat Buruh di Kantor Kemnaker. (Sumber : IG Yassierli)
Entertainment25 November 2024, 20:00 WIB

Jung Woo Sung Dikabarkan Sudah Punya Pacar Non Selebritis Saat Bersama Moon Gabi

Usai mengaku sebagai ayah dari anak dari Moon Gabi, muncul berita kalau Jung Woo Sung dikabarkan sudah lama mempunyai kekasih dari kalangan non selebriti.
Jung Woo Sung Dikabarkan Sudah Punya Pacar Non Selebritis Saat Bersama Moon Gabi (Sumber : Instagram/@tojws)
Sukabumi Memilih25 November 2024, 19:41 WIB

Daftar Pemilih Tambahan Pilkada Kabupaten Sukabumi 2024 Sebanyak 4.857 Orang

Menjelang pencoblosan Pilkada 2024, KPU Kabupaten Sukabumi sebut jumlah Daftar Pemilih Tambahan atau DPTb capai 4.857 Orang.
Ilustrasi pencoblosan. KPU sebut DPTb Pilkada Kabupaten Sukabumi 2024 sebanyak 4.857 orang. (Sumber : Dok. SU)
Sehat25 November 2024, 19:30 WIB

7 Bahan Herbal Rumahan untuk Menjaga Kesehatan Jantung

Ada beberapa herbal yang dikenal memiliki manfaat untuk kesehatan jantung dan dapat membantu mengatasi masalah jantung secara alami.
Ilustrasi. Bahan Herbal Rumahan untuk Menjaga Kesehatan Jantung (Sumber : Freepik/@KamranAydinov)