Mengenal Iceberg, Bongkahan Es Besar yang Pecah dari Gletser

Jumat 15 Juli 2022, 16:45 WIB

SUKABUMIUPDATE.com - Iceberg bongkahan besar es yang pecah dari gletser dan gletser sendiri merupakan sebuah bongkahan es dengan ukuran sangat besar yang terbentuk di atas daratan melalui proses pengkristalan salju atau endapan salju dalam kurun waktu yang lama.

Mengutip dari Tempo.co, menurut laman Wonderopolis, besar bongkahan es yang didefinisikan sebagai iceberg panjang totalnya bisa mencapai 15 meter, bahkan ada yang berukuran lebih besar dari itu.

Beberapa iceberg yang ditemukan ukurannya bahkan sebesar gedung, pesawat terbang, dan kapal induk. Iceberg terbesar yang pernah ditemukan memiliki diameter sekitar 170 meter.

Baca Juga :

Jenis-jenis iceberg

Volume dari iceberg  90 persen berada di bawah permukaan laut. Itu yang memunculkan ungkapan, puncak gunung es hanya sebagian kecil dari sesuatu yang diketahui.

Ungkapan itu sesuai fakta, semakin tinggi iceberg muncul di permukaan air maka makin dalam pula ujungnya di dalam perairan.

Beberapa iceberg, memiliki ujung bagian bawah air dengan ukuran tiga hingga sembilan kali lipat daripada ujung yang muncul di permukaan air.

Berikut jenis-jenis iceberg yang diketahui

1. Iceberg Growler

Ada banyak jenis ukuran iceberg sebagai contoh yang terkecil merupakan growler. Asal-usul dari nama growler, karena ketika iceberg meleleh, kemudian mengecil akan mengeluarkan suara, Sumber suara karena udara yang terperangkap dalam es keluar saat meleleh. Growler iceberg yang mengapung di permukaan air ukurannya kurang dari 2 meter.

2. Iceberg Berg bits

Mengutip Oceanwide Expeditions, Bergy bits pecahan es biasanya berukuran antara luas 300 meter persegi.

3. Iceberg Brash ice

Mengutip National Geographic, brash ice terjadi ketika iceberg yang mengapung telah pecah menjadi bongkahan es terapung yang lebih kecil. Tak ada ukuran yang pasti dari brash ice, tapi biasanya ukurannya kurang dari 3 meter dengan diameter 2 meter.

photo(Ilustrasi) Iceberg - (iStock)</span

Bentuk iceberg

Iceberg tak hanya digolongkan berdasarkan ukuran saja, tapi juga berdasarkan bentuknya. Dasarnya bentuk iceberg hanya digolongkan menjadi dua bentuk, yaitu tabular iceberg dan non tabular iceberg.

Merujuk American Meteorological Society, iceberg yang memiliki sisi hampir berbentuk vertikal dan puncak yang datar. Di Antartika, tabular iceberg berkemungkinan lebar puluhan meter dan sekitar 30 meter tingginya berada di atas perairan.

Sedangkan non tabular tak ada bentuk pasti. Non tabular iceberg hanya sebagai kategori yang tidak berbentuk tabular. Berikut bentuk-bentuk dari iceberg.

  • Dome Iceberg bentuk puncak yang membulat
  • Pinnacle Iceberg Iceberg yang runcing bagian puncaknya
  • Wedge Iceberg  satu sisi datar dan bagian lainnya curam
  • Dry Dock Iceberg merupakan iceberg yang telah terkikis membentuk cekungan
  • Blocky Iceberg adalah iceberg bagian atas yang datar dan memiliki sisi vertikal yang curam

SUMBER: TEMPO.CO

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Simak breaking news Sukabumi dan sekitarnya langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita SukabumiUpdate.com WhatsApp Channel : https://whatsapp.com/channel/0029VaXv5ii0LKZ6hTzB9V2W. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.
Editor :
Berita Terkini
Science23 November 2024, 06:00 WIB

Prakiraan Cuaca Jawa Barat 23 November 2024, Waspada Hujan Deras di Siang Hari

Sebagian besar wilayah Jawa Barat termasuk Sukabumi dan sekitarnya diperkirakan mengalami cuaca hujan ringan dan berawan pada 23 November 2024.
Ilustrasi - Sebagian besar wilayah Jawa Barat termasuk Sukabumi dan sekitarnya diperkirakan mengalami cuaca hujan ringan dan berawan pada 23 November 2024. (Sumber : Pixabay.com/@_Alicja_)
Sukabumi23 November 2024, 01:29 WIB

Distan Dan Forkopimcam Ciemas Sukabumi Tanam Padi Gogo 40 Hektar

Dinas Pertanian Kabupaten Sukabumi, bersama Forkopimcam Ciemas, melakukan penanaman padi gogo diatas lahan milik Kelompok Tani Barokah Desa Mekarsakti, Kecamatan Ciemas.
Distan, perani dan Forkopimcam Ciemas malakukan penanaman padi gogo di Desa Mekarsakti Kecamatan Ciemas, Kabupaten Sukabumi | Foto : Istimewa
Sukabumi Memilih23 November 2024, 01:17 WIB

KH Nawawi Pimpin Istighosah untuk Kemenangan Ayep Zaki-Bobby Maulana

Menjelalang Pilkada, pasangan calon nomor urut 2, menggelar istighosah bertempat di rumah calon Wali Kota Sukabumi, Ayep Zaki, di Cikondang, Citamiang, Kamis malam (21/11/2024)
KH Nawawi saat memimpin istighosah dikediaman calon Wali Kota Sukabumi, H. Ayep Zaki | Foto : Istimewa
Sukabumi Memilih22 November 2024, 23:51 WIB

KPU Sukabumi Diduga Salah Tulis Sub Tema Debat: Pertahanan Atau Pertanahan?

Sebuah insiden menarik perhatian di Debat Publik Terakhir Calon Bupati dan Wakil Bupati Sukabumi, yang diselenggarakan di Hotel Sutan Raja, Soreang Kabupaten Bandung, Jawa Barat, Jumat (22/11/2024).
KPU Sukabumi diduga salah tulis sub tema "Pertanahan" menjadi "Pertahanan" di Debat Publik Cabup-Cawabup | Foto : Capture Youtube
Sukabumi22 November 2024, 20:58 WIB

Terpeleset dan Jatuh ke Sungai, Warga Cidolog Sukabumi Ditemukan Tewas

Susum (47 tahun) warga Kampung Rancapalet RT 15 RW 05 Desa Cipamingkis, Kecamatan Cidolog, Kabupaten Sukabumi, ditemukan dalam keadaan tewas usai terpeleset dan jatuh ke Sungai Cidolog, Jumat (22/11/2024).
Warga saat mengevakuasi Susum (47 tahun) yang ditemukan tewas usai terpeselet dan jatuh ke sungai Cidolog, Sukabumi | Foto : Istimewa
Sukabumi Memilih22 November 2024, 20:39 WIB

Puji Penampilan Asep Japar-Andreas Di Debat Terakhir: Ojang: Mumpuni Bervisi Jelas

Juru Kampanye Tim Pemenangan Pasangan nomor urut 2, Ojang Apandi, mengungkapkan rasa syukur atas kelancaran pelaksanaan debat yang diatur oleh KPU Kabupaten Sukabumi dan pihak terkait.
Asep Japar-Andreas: Kolaborasi Nyata untuk Sukabumi Maju dan Berkah! Dengan semangat kerja bersama, mereka hadir membawa komitmen nyata untuk pembangunan yang pro-rakyat. Siap mendukung? (Sumber : Youtube/@kpukab.sukabumi)
Sukabumi Memilih22 November 2024, 20:03 WIB

Ketua KPU Sukabumi: Terima Kasih Polres Bandung

Debat Publik Pilkada Kabupaten Sukabumi antara paslon 01, Iyos Somantri - Zainul dan paslon 02 Asep Japar - Andreas digelar hari ini Jumat (22/11/2024), bertempat di Hotel Sutan Raja, Soreang, Kabupaten Bandung
Kasmin Belle, Ketua Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Sukabumi | Foto : Capture video Youtube
Jawa Barat22 November 2024, 19:14 WIB

Muhammad Jaenudin Sosialisasi Perda Perlindungan Anak di Kalaparea Sukabumi

Anggota DPRD Provinsi Jawa Barat, Muhammad Jaenudin, menggelar sosialisasi Peraturan Daerah (Perda) Nomor 3 Tahun 2021 tentang Penyelenggaraan Perlindungan Anak.
Anggota DPRD Jabar, Muhammad Jaenudin, sosialisasikan Perda Penyelenggaraan Perlindungan Anak. di Kalaparea Sukabumi | Foto : Tim Asistensi M. Jaenudin
Bola22 November 2024, 19:00 WIB

Link Live Streaming Persib Bandung vs Borneo FC: Pangeran Biru Incar 3 Poin!

Persib Bandung vs Borneo FC akan disiarkan secara langsung melalui siaran televisi dan layanan live streaming.
Ilustrasi - Bagi kamu yang ingin menyaksikan pertandingan Liga 1 2023/2024 antara Persib Bandung vs Borneo FC berikut kami sediakan layanan live streamingnya. (Sumber : Instagram/@std.sijalakharupat/Ist)
Sukabumi22 November 2024, 18:44 WIB

Sungai Meluap, Banjir Langganan Terjang Cidolog Sukabumi

Hujan deras dengan intensitas tinggi pada Jumat sore (22/11/2024), memicu aliran Sungai Cidolog meluap, mengakibatkan jalan ruas Cidolog-Tegalbuleud, Kabupaten Sukabumi, terendam banjir.
Jalan Cidolog-Tegalbulued Sukabumi terendam banjir | Foto : Ragil Gilang