Asep Awaludin
Asep Awaludin
Kumpulan konten dari Asep Awaludin
Sukabumi14 Juni 2024, 23:50 WIB

Tak Ditanggung BPJS, Kisah Korban Geng Motor di Sukabumi Sempat Tertahan di IGD Gegara Biaya

Pengobatan AAM (21 tahun) seorang pemuda asal Citamiang, Kota Sukabumi yang merupakan korban keganasan kawanan geng motor hingga tiga jari kanannya hampir putus tak ditanggung BPJS
Instalasi Gawat Darurat (IGD) RSUD R Syamsudin SH (RS Bunut) Kota Sukabumi | Foto : Asep Awaludin
Sukabumi14 Juni 2024, 21:20 WIB

Diguyur Hujan Deras, BPBD Kota Sukabumi Tangani 4 Bencana Alam di Cikole

Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kota Sukabumi menangani bencana alam yang terjadi di empat lokasi di Kecamatan Cikole
BPBD Kota Sukabumi saat menangani bencana banjir di Cikole | Foto : Asep Awaludin
Sukabumi14 Juni 2024, 20:15 WIB

Bayi 3 Bulan di Sukabumi Meninggal Usai Imunisasi, Pj Wali Kota Tunggu Evaluasi Komnas KIPI

Seorang bayi laki-laki berusia 3 bulan dikabarkan meninggal dunia usai lakukan imunisasi. Bayi meninggal dunia beberapa jam setelah sempat dirujuk ke rumah sakit, namun tidak tertolong.
Ilustrasi. Bayi di Kota Sukabumi dikabarkan meninggal usai di Imuniasasi. (Sumber : Istimewa)
Sukabumi Memilih14 Juni 2024, 17:35 WIB

KPU Kota Sukabumi Buka Pendaftaran Pantarlih Pilkada 2024, Cek di Sini Syaratnya

KPU resmi membuka pendaftaran Petugas Pemutakhiran Data Pemilih (Pantarlih) untuk Pilkada 2024. Berikut syarat dan cara daftarnya.
KPU Kota Sukabumi resmi membuka pendaftaran Petugas Pemutakhiran Data Pemilih (Pantarlih) untuk Pilkada 2024. (Sumber : Istimewa)
Sukabumi14 Juni 2024, 15:01 WIB

Jari Hampir Putus! Pemuda di Citamiang Sukabumi Diserang Geng Motor Pakai Celurit

Tanpa basa-basi, geng motor itu langsung menyerang Ardi menggunakan celurit.
Lokasi penyerangan geng motor terhadap Ardi Aulia Muhammad (21 tahun) di Kelurahan Nanggeleng, Kecamatan Citamiang, Kota Sukabumi. | Foto: Istimewa
Sukabumi14 Juni 2024, 11:28 WIB

BPJS Ketenagakerjaan Sukabumi Jelaskan Pentingnya Jalinan Kerja Sama Perusahaan

BPJS Ketenagakerjaan memiliki peran penting untuk membina dan menjalin hubungan baik dengan perusahaan.
Proses kerja sama antara BPJS Ketenagakerjaan Cabang Sukabumi dengan perusahaan Great Apparel Indonesia, Kamis (13/6/2024). | Foto: Istimewa
Sukabumi14 Juni 2024, 10:22 WIB

Kejadian Lagi! Kronologi Wanita Tewas Tertabrak Kereta di Kebonpedes Sukabumi

Try menyebut korban sempat melihat kereta yang melintas lalu berbalik arah.
Evakuasi jenazah wanita yang tewas tertabrak kereta api di perlintasan Kampung Cikaret RT 16/06 Desa Cikaret, Kecamatan Kebonpedes, Kabupaten Sukabumi, Jumat (14/6/2024). | Foto: Istimewa
Aplikasi13 Juni 2024, 20:08 WIB

Di Sukabumi, Menteri Teten Ungkap Potensi Ancaman Aplikasi Temu asal Cina Bagi UMKM

Menteri Koperasi dan UKM, Teten Masduki bicara ancaman kehadiran aplikasi Temu yang berpotensi mengganggu pasar produk dalam negeri dan UMKM.
Menteri Koperasi dan UKM, Teten Masduki saat ditemui di Kota Sukabumi pada Kamis (13/6/2024). (Sumber : SU/Asep Awaludin)
Sukabumi13 Juni 2024, 18:37 WIB

Hadiri Milad ke-21 UMMI Sukabumi, Ini Kata Menkop UKM dan Ketum PP Muhammadiyah

Menkop UKM dan Ketum PP Muhammadiyah hadiri Sidang Senat Terbuka Puncak Milad UMMI Sukabumi ke-21, Kamis (13/6/2024).
Gelaran sidang senat terbuka UMMI Sukabumi pada Kamis (13/6/2024). (Sumber : SU/Asep Awaludin)
Sukabumi13 Juni 2024, 01:54 WIB

Korban Cabul Pensiunan BUMN di Sukabumi Bertambah Jadi 3 Orang Anak

Polisi mengabarkan bahwa korban pencabulan pria pensiunan BUMN di Sukabumi bertambah jadi tiga orang anak.
(Foto Ilustrasi) Tiga anak jadi korban cabul pria pensiunan BUMN di Sukabumi. | Foto: Pixabay
Sukabumi12 Juni 2024, 23:45 WIB

Diduga Bunuh Diri, IRT di Nyalindung Sukabumi Ditemukan Tergantung di Pohon Melinjo

Seorang ibu rumah tangga inisial ST (35 tahun) warga Desa Wangunreja, Kecamatan Nyalindung, Kabupaten Sukabumi ditemukan tewas tergantung di pohon Melinjo, Selasa (11/6/2024).
Proses evakuasi korban oleh petugas Kepolisian Polsek Nyalindung Mapolres Sukabumi pada Selasa (11/6/2024) | Foto Asep Awaludin
Sukabumi12 Juni 2024, 18:12 WIB

Nekat Curi Baut Rel Kereta Api di Kebonpedes Sukabumi, Pemuda Cianjur Ditangkap

Berikut kronologi penangkapan pemuda Cianjur usai mencopot dan mencuri baut bantaran rel kereta api di Kebonpedes Sukabumi.
Pelaku pencurian baut rel kereta api di Kebonpedes Sukabumi saat dimintai keterangan oleh polisi. (Sumber : Istimewa)
Sukabumi12 Juni 2024, 17:24 WIB

Kemenkominfo Kembangkan Transformasi Digital Sektor Perikanan Budidaya di Sukabumi

Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kominfo) berkolaborasi dengan Kementerian KKP, Dinas Perikanan, Dinas Kominfo, dan eFishery untuk mengembangkan transformasi digital bagi para pembudidaya
Peserta Kegiatan Implementasi Automatic Feeder untuk perikanan budidaya di Sukabumi | Foto : Asep Awaludin
Sukabumi12 Juni 2024, 13:41 WIB

BPJS Ketenagakerjaan Beri Santunan untuk Ketua RT di Sukabumi yang Wafat

Rahmatulloh aktif dalam pemerintahan Kota Sukabumi di tingkat masyarakat.
Penyerahan santunan oleh Pj Wali Kota Sukabumi Kusmana Hartadji kepada keluarga almarhum Rahmatulloh, Senin, 10 Juni 2024. | Foto: Istimewa
Sukabumi12 Juni 2024, 09:19 WIB

Razia THM di Sukabumi: Ada Mihol dan Anak di Bawah Umur, Pj Wali Kota Ancam Penyegelan

Kusmana mengaku sering memberikan teguran kepada pengelola THM.
Razia THM di Kota Sukabumi pada Selasa malam, 11 Juni 2024. | Foto: Istimewa
Sukabumi12 Juni 2024, 00:52 WIB

Bejat! Setubuhi Bocah 7 Tahun Hingga 8 Kali, Pensiunan BUMN di Sukabumi Ditangkap

Pelaku yang merupakan tetangga korban ini melakukan persetubuhan usai mengajak korban nonton film dewasa. Kasus ini sudah ditangani Polisi di Sukabumi.
Ilustrasi - Kasus dugaan pencabulan dilakukan seorang pria paruh baya pensiunan BUMN terhadap bocah perempuan 7 tahun di Sukabumi. (Sumber : istimewa)
Sukabumi11 Juni 2024, 20:07 WIB

Dibantu Usaha, Bedah Rumah: Nenek Onih Warga Kota Sukabumi Kini Bisa Rasakan Hidup Layak

Kementerian Sosial melalui Sentra Phala Martha memberikan bantuan kesehatan kepada Yadi serta Nenek Onih dengan membawanya ke RSUD R Syamsudin SH, selain juga dibantu modal usaha warung dan perbaikan rumah
Nenek Onih (90 tahun) dan Yadi saat dikunjungi petugas Sentra Phala Martha Sukabumi di rumahnya di Jalan Tipar, Kampung Cisarua, Rt 02/04, Kelurahan Tipar, Kecamatan Citamiang, Kota Sukabumi, Selasa (11/6/2024) | Foto : Asep Awaludin
DPRD Kab. Sukabumi11 Juni 2024, 18:30 WIB

Masa Jabatan Kades Diperpanjang, DPRD Sukabumi Ingatkan Soal Integritas dalam Membangun Desa

Hadiri pengukuhan perpanjangan masa jabatan 378 Kades, ini harapan dan pesan Ketua DPRD Kabupaten Sukabumi Yudha Sukmagara.
Prosesi pengukuhan perpanjangan masa jabatan 378 kepala desa di GOR Cisaat, Selasa (11/6/2024). (Sumber : Diskominfosan Kab. Sukabumi)
Sukabumi11 Juni 2024, 17:57 WIB

Soal Keracunan Makanan Hajatan di Sukabumi: Bupati Curigai Bumbu Masak Kadaluarsa

Kasus keracunan makanan hajatan beberapa kali menimpa warga Kabupaten Sukabumi, terbaru keracunan makanan menimpa warga Kampung Cimanggir RT 02/01 Desa Pasanggrahan, Kecamatan Sagaranten.
Marwan Hamami, Bupati Sukabumi | Foto : Asep Awaludin
Sukabumi11 Juni 2024, 16:41 WIB

Pengusaha Tagih Utang ke Pemkot Sukabumi, Hasil Audit Inspektorat: Tidak Ada Bukti

Tidak ditemukan bukti tunggakan atau utang Pemkot Sukabumi kepada para vendor.
Aksi unjuk rasa pengusaha didampingi LSM Bureaucracy and Service Watch di depan Balai Kota Sukabumi, Selasa (11/6/2024). | Foto: SU/Asep Awaludin