Klasemen Perolehan Medali SEA Games 2019: Indonesia Tambah 10 Emas

Kamis 05 Desember 2019, 16:00 WIB

SUKABUMIUPDATE.com  -  Kontingen Indonesia mendapat tambahan 10 medali emas pada hari kelima penyelenggaraan SEA Games 2019, Kamis (5/12). Hal ini membuat Indonesia telah mengoleksi 27 emas.

Medali emas Indonesia pada hari ini diantaranya datang dari cabang olahraga menembak dan modern pentathlon yang masing-masing menyumbangkan dua emas.

Sedangkan masing-masing satu emas dari cabor pencak silat, balap sepeda, sepak takraw, boling, judo, dan sambo.

Dari cabor balap sepeda, medali emas Indonesia disumbangkan oleh Aiman Cahyadi dari nomor individual time trial (ITT) putra.

Aiman meraih podium juara usai mencatatkan waktu tercepat 58 menit 37,003 detik dalam lomba yang menempuh jarak 35,4 km dengan rata-rata kecepatan 36,24 km/jam.

Berikut persebaran medali kontingen Indonesia di SEA Games 2019 pada hari ini hingga pukul 22.00 WIB:

Medali Emas

Modern Pentathlon — Beach Laser Run Putri (Dea Salsabila Putri)

Modern Pentathlon — Beach Laser Run Putra (Muhammad Taufik)

Pencak Silat — Kelas Tarung A 45-50 kg Putri (Suci Wulandari)

Menembak — Mixed 10m Air Rifle (Fathur Gusrian dan Vidya Rafika)

Menembak — Mixed Benchrest Air Rifle Heavy Varmint (Fafan Khairul Anwar)

Balap Sepeda — ITT Putra (Aiman Cahyadi)

Sepak Takraw — Tim Ganda Putra (Hendra Pago dkk)

Boling — Ganda Campuran (Aldila Indryati, Ryan Leonard Lalisang)

Judo — Kelas 73 kg Putra (Iksan Apriyadi)

Sambo — Combat Sambo Kelas 90 kg Putra (Senie Kristian)

Medali Perak

Pencak Silat — Kelas A 45-50 kg Putra (Khoirudin Mustakim)

Pencak Silat — Kelas B 50-55 kg Putri (Jeni Elvis Kause)

Pencak Silat — Kelas D 60-65 kg Putra (Hanifan Yudani Kusumah)

Skateboard — Game of S.K.A.T.E Putra (Basral Hutomo)

Underwater Hockey — 6x6 Putra

Anggar — Sabre Individu Putri (Diah Permatasari)

Judo — Kelas 66 kg Putra (Budi Prasetyo)

Renang — Gaya Bebas 1500m Putra (Aflah Fadlan Prawira)

Sambo — Combat Sambo Kelas 82 kg Putra (Jason Sim)

Medali Perunggu

Pencak Silat — Kelas B 50-55 kg Putra (Hidayat Limonu)

Menembak — Benchrest Air Rifle Heavy Varmint Putra (Anung Satrio Wibowo)

Underwater Hockey — Tim Putri (Syifa Amelia Nuraini dkk)

Skateboard — Game of S.K.A.T.E Putri (Nyimas Cinta)

Boling — Ganda Campuran (Sharon Adelina Liman Santoso, Hardy Rachmadian)

Renang — Gaya Punggung 50m Putri (Anak Agung Istri Kania Ratih)

Renang — Gaya Kupu-Kupu 50m Putra (Glenn Victor Sutanto)

Renang — Individu Medley 200m Putra (Triady Fauzi Sidiq)

Sambo — Combat Sambo Kelas 74 kg Putra (Deni Fadhillah)

Sambo — Sport Sambo Kelas 82 kg Putra (Rio Bahari)

Sumber: Suara.com

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Simak breaking news Sukabumi dan sekitarnya langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita SukabumiUpdate.com WhatsApp Channel : https://whatsapp.com/channel/0029VaXv5ii0LKZ6hTzB9V2W. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.
Berita Terkini
Sukabumi Memilih22 November 2024, 23:51 WIB

KPU Sukabumi Diduga Salah Tulis Sub Tema Debat: Pertahanan Atau Pertanahan?

Sebuah insiden menarik perhatian di Debat Publik Terakhir Calon Bupati dan Wakil Bupati Sukabumi, yang diselenggarakan di Hotel Sutan Raja, Soreang Kabupaten Bandung, Jawa Barat, Jumat (22/11/2024).
KPU Sukabumi diduga salah tulis sub tema "Pertanahan" menjadi "Pertahanan" di Debat Publik Cabup-Cawabup | Foto : Capture Youtube
Sukabumi22 November 2024, 20:58 WIB

Terpeleset dan Jatuh ke Sungai, Warga Cidolog Sukabumi Ditemukan Tewas

Susum (47 tahun) warga Kampung Rancapalet RT 15 RW 05 Desa Cipamingkis, Kecamatan Cidolog, Kabupaten Sukabumi, ditemukan dalam keadaan tewas usai terpeleset dan jatuh ke Sungai Cidolog, Jumat (22/11/2024).
Warga saat mengevakuasi Susum (47 tahun) yang ditemukan tewas usai terpeselet dan jatuh ke sungai Cidolog, Sukabumi | Foto : Istimewa
Sukabumi Memilih22 November 2024, 20:39 WIB

Puji Penampilan Asep Japar-Andreas Di Debat Terakhir: Ojang: Mumpuni Bervisi Jelas

Juru Kampanye Tim Pemenangan Pasangan nomor urut 2, Ojang Apandi, mengungkapkan rasa syukur atas kelancaran pelaksanaan debat yang diatur oleh KPU Kabupaten Sukabumi dan pihak terkait.
Asep Japar-Andreas: Kolaborasi Nyata untuk Sukabumi Maju dan Berkah! Dengan semangat kerja bersama, mereka hadir membawa komitmen nyata untuk pembangunan yang pro-rakyat. Siap mendukung? (Sumber : Youtube/@kpukab.sukabumi)
Sukabumi Memilih22 November 2024, 20:03 WIB

Ketua KPU Sukabumi: Terima Kasih Polres Bandung

Debat Publik Pilkada Kabupaten Sukabumi antara paslon 01, Iyos Somantri - Zainul dan paslon 02 Asep Japar - Andreas digelar hari ini Jumat (22/11/2024), bertempat di Hotel Sutan Raja, Soreang, Kabupaten Bandung
Kasmin Belle, Ketua Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Sukabumi | Foto : Capture video Youtube
Jawa Barat22 November 2024, 19:14 WIB

Muhammad Jaenudin Sosialisasi Perda Perlindungan Anak di Kalaparea Sukabumi

Anggota DPRD Provinsi Jawa Barat, Muhammad Jaenudin, menggelar sosialisasi Peraturan Daerah (Perda) Nomor 3 Tahun 2021 tentang Penyelenggaraan Perlindungan Anak.
Anggota DPRD Jabar, Muhammad Jaenudin, sosialisasikan Perda Penyelenggaraan Perlindungan Anak. di Kalaparea Sukabumi | Foto : Tim Asistensi M. Jaenudin
Bola22 November 2024, 19:00 WIB

Link Live Streaming Persib Bandung vs Borneo FC: Pangeran Biru Incar 3 Poin!

Persib Bandung vs Borneo FC akan disiarkan secara langsung melalui siaran televisi dan layanan live streaming.
Ilustrasi - Bagi kamu yang ingin menyaksikan pertandingan Liga 1 2023/2024 antara Persib Bandung vs Borneo FC berikut kami sediakan layanan live streamingnya. (Sumber : Instagram/@std.sijalakharupat/Ist)
Sukabumi22 November 2024, 18:44 WIB

Sungai Meluap, Banjir Langganan Terjang Cidolog Sukabumi

Hujan deras dengan intensitas tinggi pada Jumat sore (22/11/2024), memicu aliran Sungai Cidolog meluap, mengakibatkan jalan ruas Cidolog-Tegalbuleud, Kabupaten Sukabumi, terendam banjir.
Jalan Cidolog-Tegalbulued Sukabumi terendam banjir | Foto : Ragil Gilang
Sukabumi22 November 2024, 18:30 WIB

Duku Tumbang Dievakuasi, Kondisi Rumah Warga Nagrak Sukabumi Usai Tertimpa Pohon

Reruntuhan pohon duku yang menimpa rumah milik Santibi di Kampung Pasir Huni RT 06 RW 01, Desa Pawenang, Kecamatan Nagrak akhirnya berhasil dievakuasi, Jumat (22/11/2024)
P2BK bersama tim gabungan mengevakuasi pohon tumbang yang menimpa rumah Santibi di Nagrak Sukabumi, Jumat (22/11/2024) | Sumber foto : P2BK Nagrak
Food & Travel22 November 2024, 18:30 WIB

Berbalut Legenda Dayang Sumbi, Air Terjun Sanghyang Taraje Garut HTM Cuma Rp10 Ribu!

Curug Sanghyang Taraje Garut dikelilingi oleh hutan hijau yang sejuk dan suasana alam yang tenang.
Curug Sanghyang Taraje adalah sebuah air terjun yang terletak di Kampung Kombongan, Desa Pakenjeng, Kecamatan Pamulihan, Kabupaten Garut, Jawa Barat. Foto: IG/smiling.westjava
Life22 November 2024, 18:00 WIB

Amalkan Doa Imam Al-Ghazali Saat Menghadapi Masalah Hidup

Doa dari Imam Al-Ghazali ini dianjurkan diamalkan saat sedang dirundung maslaah kehidupan.
Ilustrasi - Doa ini dibaca saat sedang dirundung masalah kehidupan (Sumber : Pexels.com/@Pavel Danilyuk)