MotoGP: Di Bandung, Marc Marquez Belajar Main Angklung

Minggu 10 Februari 2019, 14:21 WIB

SUKABUMIUPDATE.com - Pembalap MotoGP Marc Marquez ikut bermain angklung dalam kunjungannya ke Saung Angklung Udjo, Bandung, Minggu.

Marquez dikenalkan pada alat musik tradisional yang terbuat dari bambu itu. Bersama pengunjung lain, Marquez ikut belajar nada yang ada pada angklung.

Setelah belajar sebentar, akhirnya Marquez ikut memain empat lagu yakni Can t Help Falling in Love , Bengawan Solo , Sukiyaki dan Besame Mucho .

Setelah bermain angklung, Marquez diajak bernyanyi dan berjoget bersama home band Saung Angklung Udjo lewat lagu "Despacito". Tanpa malu, Marquez maju ke depan dan menari di hadapan penonton.

Dalam kunjungan peraih lima gelar juara dunia MotoGP tersebut, para murid dari Saung Angklung Udjo menyajikan berbagai pertunjukan seperti tarian dan lagu khas dari berbagai daerah Indonesia.

Marquez pun terlihat sangat senang menyaksikan berbagai suguhan di Saung Angklung Udjo.

Ini acara terbaik yang saya datangi, kata pembalap asal Spanyol itu setelah pertunjukan berakhir.

Tak lupa Marc Marquez berfoto bersama dengan anak-anak binaan Saung Angklung Udjo dan mendapat kenang-kenangan.

Sumber: Tempo

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Simak breaking news Sukabumi dan sekitarnya langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita SukabumiUpdate.com WhatsApp Channel : https://whatsapp.com/channel/0029VaXv5ii0LKZ6hTzB9V2W. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.
Editor :
Berita Terkini
Jawa Barat23 Januari 2025, 11:04 WIB

Ijazah Pelajar di Jabar Jangan Ditahan! Pemkot Sukabumi Ikut Rakor Program Gubernur Terpilih

Rakor ini menjadi forum bagi kabupaten/kota untuk menyampaikan usulan.
Gubernur Jawa Barat terpilih Dedi Mulyadi dalam agenda Rapat Koordinasi di Gedung Pakuan, Bandung, pada 22 Januari 2025. | Foto: Dokpim Kota Sukabumi
Entertainment23 Januari 2025, 11:00 WIB

Desy Ratnasari Ungkap Nonton Konser Bareng Jadi Awal Dekat Dengan Ruben Onsu

Kedekatan Ruben Onsu dengan Desy Ratnasari tengah menjadi sorotan publik dan terus dibicarakan sejak momen kebersamaannya dalam sebuah acara tersebar di media sosial. Banyak yang penasaran bagaimana keduanya bisa dekat.
Desy Ratnasari Ungkap Nonton Konser Bareng Jadi Awal Dekat Dengan Ruben Onsu (Sumber : Instagram/@desyratnasariterdepan)
Internasional23 Januari 2025, 10:15 WIB

Diduga TPPO, Belasan WNI Korban Penyekapan di Myanmar Minta Dipulangkan

Anak RD mendapat ancaman dan intimidasi di tempat kerja yang baru.
(Foto Ilustrasi) Belasan WNI korban penyekapan dan penyiksaan di Myanmar menunggu bantuan. | Foto: Istimewa
Inspirasi23 Januari 2025, 10:00 WIB

Link Pengumuman Hasil Akhir Seleksi CPNS Pemerintah Provinsi Jawa Barat 2024

Pelamar CPNS Pemerintah Provinsi Jawa Barat 2024 yang lulus berhak melanjutkan ke tahap berikutnya yakni Pengisian DRH pada rentang waktu 23 Januari sampai 21 Februari 2025.
Link Pengumuman Hasil Akhir Seleksi CPNS Pemerintah Provinsi Jawa Barat 2024 (Sumber : Ist/bkd.jabarprov.go.id)
Keuangan23 Januari 2025, 09:31 WIB

Pemda Disebut Patungan Makan Gizi Gratis Hampir Rp 5 Triliun, Simak Fakta-faktanya

Target anggaran yang dikumpulkan dari pemerintah daerah hampir Rp 5 triliun.
Salah satu pelajar SD di Kecamatan Cibeureum, Kota Sukabumi, menerima MBG, Senin (6/1/2025). | Foto: Dokpim Kota Sukabumi
Sehat23 Januari 2025, 09:30 WIB

8 Tips Menjaga Imun Agar Tubuh Tetap Sehat dan Bugar Setiap Hari

Tidur yang baik dan cukup sangat penting untuk pemulihan tubuh dan peningkatan fungsi imun.
Ilustrasi. Tips Menjaga Imun Agar Tubuh Tetap Sehat dan Bugar Setiap Hari (Sumber : Pexels/PexelsLATAM)
Sehat23 Januari 2025, 09:00 WIB

dr. Zaidul Akbar Bagikan Tips Ampuh Mengatasi Lonjakan Gula Darah Setelah Anda Makan

Dengan menerapkan langkah-langkah ini, Anda dapat menjaga kesehatan tubuh dan menghindari dampak buruk dari lonjakan gula darah.
Ilustrasi. dr. Zaidul Akbar bagikan cara agar gula darah tidak melonjak. (Sumber : Freepik/@xb100)
Inspirasi23 Januari 2025, 08:39 WIB

Link Pengumuman Hasil Akhir Seleksi CPNS Kabupaten Sukabumi 2024

Pelamar CPNS Kabupaten Sukabumi 2024 yang lulus berhak melanjutkan ke tahap berikutnya yakni Pengisian DRH pada rentang waktu 23 Januari sampai 21 Februari 2025.
Link Pengumuman Hasil Akhir Seleksi CPNS Kabupaten Sukabumi 2024 (Sumber : Ist/BKPSDM Kabupaten Sukabumi)
Inspirasi23 Januari 2025, 08:21 WIB

Link Pengumuman Hasil Akhir Seleksi CPNS Kota Sukabumi 2024

Pelamar CPNS Kota Sukabumi 2024 yang lulus berhak melanjutkan ke tahap berikutnya yakni Pengisian DRH pada rentang waktu 23 Januari sampai 21 Februari 2025.
Link Pengumuman Hasil Akhir Seleksi CPNS Kota Sukabumi 2024 (Sumber : Instagram/@bkpsdmkotasukabumi)
Food & Travel23 Januari 2025, 07:00 WIB

Resep Pasta Makaroni Lasagna Saus Bolognese Daging Cincang Mozza

Selamat mencoba Pasta Makaroni Lasagna Saus Bolognese Daging Cincang Mozza di rumah!
Ilustrasi. Pasta Makaroni Lasagna Saus Bolognese Daging Cincang Mozza (Sumber : Freepik/@fahrwasser)